ANALISIS RISIKO KECELAKAAN KERJA DENGAN METODE JOB SAFETY ANALYSIS PADA PEKERJA BAGIAN PERCETAKAN BAK TELUR DI SALAH SATU PERUSAHAAN DI MINAHASA SELATAN
DOI:
https://doi.org/10.31004/prepotif.v7i1.10980Keywords:
Job Safety Analysis (JSA), Risiko Kecelakaan KerjaAbstract
Kecelakaan kerja menurut data global dan nasional masih cenderung tinggi dan salah satu strategi K3 untuk mengurangi kecelakaan kerja adalah dengan melakukan manajemen risiko di perusahaan dengan metode Job Safety Analysis, bagian percetakan bak telur juga memiliki potensi bahaya kecelakaan kerja yang dapat bersumber dari kegagalan mesin maupun kegagalan manusia. Tujuan dari penelitin ini adalah untuk mengidentifikasi risiko kecelakaan kerja pada pekerja bagian percerakan bak telur. Metode Penelitian yang digunakan adalah kualitatif untuk mengetahui pandangan nyata terhadap risiko dan bahaya yang dialami subjek dengan melakukan wawancara dan observasi. Informan penelitian berjumlah 10 orang ditentukan menggunakan teknik purposive. Berdasarkan wawancara mendalam dan observasi yang dilakukan pada saat proses pekerjaan di bagian percetakan penulis melakukan identifikasi proses pekerjaan yang terdapat potensi bahaya dan risiko. Potensi bahaya yang teridentifikasi meliputi bahaya keselamatan dan bahaya kesehatan di antaranya: bahaya Mekanik, bahaya fisik, bahaya Psikologis. Bagian percetakan bak telur memiliki tingkat risiko sedang terdapat pada semua proses kerja mulai dari pengadukan kardus sampai pada proses pengeringan bak telur.References
Abidin, A. U. and Ramadhan, I. (2019) ‘Penerapan Job Safety Analysis, Pengetahuan Keselamatan dan Kesehatan Kerja terhadap Kejadian Kecelakaan Kerja di Laboratorium Perguruan Tinggi’, Jurnal Berkala Kesehatan, 5(2), p. 76. doi: 10.20527/jbk.v5i2.7827. (online) (https://ppjp.ulm.ac.id/journal/index.php/berkala-kesehatan/article/view/7827/0, diakses 12 Desember 2022)
Arnold, J. K. T. (2020) ‘Risk Managenent dengan menggunakan Metode Hirarc (Hazard Identification Risk Assessment Risk Control) pada tingkatan Pemeliharaan Alat Bongkar Muat Container Crane dan Rubber Tyred Gantries di PT Equiport Inti Indonesia Site Bitung’, skripsi.
BPJS Ketenagaakerjaan (2019) ‘Angka Kecelakaan Kerja Cenderung Meningkat’, data kecelakaan kerja.
Ilmansyah, Y. et al. (2020) ‘Penerapan Job Safety Analysis sebagai Upaya Pencegahan Kecelakaan Kerja dan Perbaikan Keselamatan Kerja di PT Shell Indonesia’, Profisiensi, 8(1), pp. 15–22. doi: https://doi.org/10.33373/profis.v8i1.2521. diakses 12 Juni 2022
Irzal (2016) Buku Dasar – Dasar Kesehatan & Keselamatan Kerja, Kesehatan Masyarakat.
Kairupan, F. A., Doda, D. V. and Kairupan, B. H. R. (2019) ‘Hubungan Antara Unsafe Action Dan Unsafe Condition Dengan Kecelakaan Kerja Pada Pengendara Ojek Online Dan Ojek Pangkalan Di Kota Manado’, Kesmas, 8(6), pp. 89–98. (online) (https://ejournal.unsrat.ac.id/index.php/kesmas/article/view/25419, diakses 12 Desember 2022)
Lombogia, O., Kawatu, P. A. T. and Sumampouw, O. J. (2019) ‘The Relationship Between Unsafe Worker Behavior With Work Accidents At Pt. Tropica Cocoprima, Lelema Village, South Minahasa Regency’, Kesehatan Masyarakat, 7(5), pp. 1–7. https://ejournal.unsrat.ac.id/index.php/kesmas/article/view/22565/0 diakses 12 Desember 2022
Londok, N. dkk (2020) ‘Hubungan Antara Beban Kerja, Pengetahuan Tentang Kesehatan dan Keselamatan Kerja dengan Kejadian kecelakaan Kerja pada Tenaga Bongkar Muat di tempat pelelangan Ikan’, Kesmas, 9, pp. 77–83. https://ejournal.unsrat.ac.id/index.php/kesmas/article/view/28650 diakses 12 Desember 2022
MG Catur, Y. and Hafizhatun, N. (2018) ‘Analis Resiko Keselamatan dan Kesehatan Kerja Pada Petugas Kebersihan di Rumah Sakit’, Faletehan Health Journal, 3. https://journal.lppm-stikesfa.ac.id/index.php/FHJ/article/view/20 diakses 12 Desember 2022
Natalia, Y. (2022) ‘Gambaran Sistem Manajemen Keselamatan dan Kesehatan Kerja (SMK3) di PT. PLN (Persero) Unit Pelaksana Pelayanan Pelanggan (UP3) Tolitoli’, skripsi.
Rezal, F. et al. (2017) ‘Faktor Yang Berhubungan Dengan Kelelahan Kerja Pada Karyawan Di Matahari Department Store Cabang Lippo Plaza Kendari Tahun 2016’, 2(5), pp. 1–11. http://eprints.uad.ac.id/15121/1/T1_1500029188_NASKAH%20PUBLIKASI.pdf diakses 12 Juni 2022
Talumewo, F. et al. (2020) ‘Analisis Potensi Bahaya dan Resiko dengan Menggunakan Job Safety Analisis di Unit Gawat Darurat Rumah Sakit’, 1, pp. 89–95. https://ejournal.unsrat.ac.id/index.php/ijphcm/article/view/35267 diakses 10 Juni 2022
UD. Lourdes Tompasobaru (2022) ‘Data Kecelakaan Kerja tahun 2021 dan 2022 di Ud.Lourdes Tompasobaru’.
Undang-undang Nomor 1 tahun 1970 Tentang Keselamatan Kerja
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Copyright (c) 2023 Chlaudia Christinia Wua, Diana Vanda D. Doda, Sri Seprianto Maddusa
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
Authors who publish with this journal agree to the following terms:
- Authors retain copyright and grant the journal right of first publication with the work simultaneously licensed under a Creative Commons Attribution License that allows others to share the work with an acknowledgement of the work’s authorship and initial publication in this journal.
- Authors are able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journal’s published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book), with an acknowledgement of its initial publication in this journal.
- Authors are permitted and encouraged to post their work online (e.g., in institutional repositories or on their website) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of published work (See The Effect of Open Access).