ANALISIS PENGARUH CURRENT RATIO, DEBT TO EQUITY , FIRM SIZE DAN KEPEMILIKAN MANAJERIAL TERHADAP PROFITABILITAS PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR SEKTOR BARANG KONSUMSI YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA TAHUN 2017-2019

Authors

  • Ike Rukmana Sari Universitas Prima Indonesia
  • Anita M. Pasaribu Universitas Prima Indonesia
  • Lena Manalu Universitas Prima Indonesia

DOI:

https://doi.org/10.31004/jrpp.v4i1.1841

Keywords:

Current Ratio, Debt to Equity, Firm Size dan Kepemilikan Manajerial

Abstract

Penelitian dilakukan guna mengetahui pengaruh, menganalisis, dan juga mendapatkan pemahaman apakah Current Ratio, Debt to Equity, Firm Size dan Kepemilikan Manajerial secara bersama-sama maupun individu berpengaruh terhadap Profitabilitas pada perusahaan Manufaktur sektor barang konsumsi yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia tahun 2017-2019. Pendekatan Kuantitatif ialah pendekatan yang dipakai dalam penelitian kami. Penelitian asosiatif merupakan jenis penelitian yang kami pakai dalam riset ini, sebab meneliti hubungan atau pengaruh data. Regresi Linear adalah metode yang digunakan peneliti untuk menganalisis hasil dari penelitian kami. Ada 51 populasi perusahaan manufaktur sektor barang konsumsi tahun 2017-2019 dengan sampel sebanyak 72 perusahaan manufaktur sektor barang konsumsi periode 2017-2019. Variabel pada penelitian ini juga mempengaruhi variabel independen, Current Ratio, Debt to equity, Firm size dan Kepemilikan Manajerial berpengaruh terhadap profitabilitas pada perusahaan manufaktur sektor barang konsumsi yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia periode 2017-2019. Dari hasil pengujian dapat diketahui besaran nilai R square(R2) sebesar 0,049 atau bernilai 0,49%. Penelitian dicoba dengan tata cara metode regresi linear berganda serta hipotesis uji memakai proses SPSS 26.

Author Biographies

Ike Rukmana Sari, Universitas Prima Indonesia

Prodi S1 Akuntasi, Fakultas Ekonomi, Universitas Prima Indonesia

Anita M. Pasaribu, Universitas Prima Indonesia

Prodi S1 Akuntasi, Fakultas Ekonomi, Universitas Prima Indonesia

Lena Manalu, Universitas Prima Indonesia

Prodi S1 Akuntasi, Fakultas Ekonomi, Universitas Prima Indonesia

References

Ariwiobowo, Handy,dkk. 2019. Mudah Memahami dan Mengimplementasikan Ekonom Makro. Yogyakarta : Andi.

Acemoglu, Daron, dkk. 2019. Macroeconomics. Jakarta : Erlangga.

Boedijoewono, Noegroho. 2020. Pengantar Statistika Ekonomi dan Bisnis. Edisi Keempat.

Boediono. 2014. Ekonomi Makro Seri Pengantar Ilmu Ekonomi. Cetakan Kedua puluh enam. Yogyakarta : BPFEE.

Brighan & Houston. 2014. Dasar-Dasar dalam Manajemen Keuangan. Jakarta : Salemba Empat. Cetakan Pertama. Yogyakarta : UPP STIM YPKN.

Hery. 2020. Bank dan Lembaga Keuangan Lainnya. Jakarta : Grasindo.

Deviesa, Devie. 2019. Akuntansi Manajemen-Strategis dan Praktis. Yogyakarta : Andi.

Disman, H. 2018. Analisis Statistik dengan Model Persamaan Struktural (SEM) Teroritis dan Praktis. Bandung : Alfabeta.

Filbert, Ryan. 2019. Investor Blueprint. New Edition. Jakarta : Elex Komputindo

Haykal, Hassanain dan Johannes Ibrahim Kosasih. 2020. BANK dan LEASING Lembaga Keuangan Srategis dalam Praktik Bisnis di Indonesia. Cetakan Pertama. Bandung : Mandar

Hery. 2020. Financial Ratio For Business. Edisi Pertama. Cetakan Ketiga. Jakarta :

Grasindo.

Kasmir. 2012. Analysis of Cash Flow. Jakarta : Rajawali Pers.

Diskartes, Andhika. 2019. Take Profit. Jakarta : Elex Medis Komputindo.

Munawir, S., 2013. Analisa Laporan Keuangan, Liberty, Yogyakarta.

Samryn, L.N. 2019. Pengantar Akuntansi. Edisi Kedua. Cetakan Ketiga. Depok : Grafindo.

Susetyi, Budi. 2017. Statistika Untuk Analisis Data Penelitian. Edisi Kedua. Cetakan Keempat.

Bandung:RefikaAditama.

Sunyoto. 2013. Analisis Cash Flow For Business. Cetakan Keenam Belas. Bandung :

Centrer Of Academic Publishing Service (CAPS).

Suprapto, Hady. 2020. Penerapan Metodologi Penelitian dalam Karya Ilmiah. Cetakan Pertama.

Yogyakarta: Gosyen Publishing.Maju.

Priyatno, Duwi, 2013. Olah Data Statistik dengan Program SPSS, MediaKom Yogyakarta. Santoso, Singgih, 2010. Metodologi Penelitian, BPFE, Yogyakarta.

Downloads

Published

2021-06-24

How to Cite

Sari, I. R., Pasaribu, A. M., & Manalu, L. (2021). ANALISIS PENGARUH CURRENT RATIO, DEBT TO EQUITY , FIRM SIZE DAN KEPEMILIKAN MANAJERIAL TERHADAP PROFITABILITAS PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR SEKTOR BARANG KONSUMSI YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA TAHUN 2017-2019. Jurnal Review Pendidikan Dan Pengajaran (JRPP), 4(1), 97–106. https://doi.org/10.31004/jrpp.v4i1.1841