Menulis Hard News

Authors

  • Erwan Effendi Universitas Islam Negeri Sumatera Utara
  • Nabillah Miftahul Jannah Universitas Islam Negeri Sumatera Utara
  • Putri Imelda Universitas Islam Negeri Sumatera Utara
  • Thahirah Azzahra Universitas Islam Negeri Sumatera Utara

DOI:

https://doi.org/10.31004/jpdk.v5i2.14150

Abstract

Dalam era informasi yang cepat dan berkembang pesat, kemampuan menulis hard news yang baik menjadi sangat penting bagi wartawan untuk menyampaikan berita dengan akurat, obyektif, dan berdampak. Namun, masih banyak wartawan yang menghadapi tantangan dalam menghasilkan tulisan hard news yang berkualitas. Kemampuan menulis hard news dalam jurnalisme dapat ditingkatkan melalui pemahaman yang mendalam tentang prinsip-prinsip dasar jurnalisme, pengetahuan yang baik tentang subjek berita, kemampuan mengumpulkan, memeriksa, dan mengverifikasi informasi, kemampuan dalam menyusun struktur berita yang baik, serta penggunaan bahasa yang baik dan benar termasuk judul yang menarik, lead yang kuat, dan isi berita yang jelas dan sistematis. Penelitian ini memberikan sumbangan bagi pengembangan literatur dalam bidang jurnalisme dan dapat digunakan sebagai panduan bagi wartawan, pendidik, dan praktisi jurnalisme dalam meningkatkan kemampuan menulis hard news yang berkualitas.

Downloads

Published

2023-04-17

How to Cite

Effendi, E. ., Jannah, N. M. ., Imelda, P. ., & Azzahra, T. . (2023). Menulis Hard News. Jurnal Pendidikan Dan Konseling (JPDK), 5(2), 4505–4509. https://doi.org/10.31004/jpdk.v5i2.14150