Pendampingan Praktek Menjadi Jurnalis Warga (Citizen Jurnalist)
DOI:
https://doi.org/10.31004/jpdk.v5i2.13272Abstract
Kehadiran teknologi internet telah mengubah segala sendi dalam kehidupan. Perubahan tersebut berdampak pada bentuk komunikasi dan cara penyampaian pesan. Kegiatan jurnalistik sekarang ini berkembang melalui online. Kehadiran jurnalisme baru di era internet ini yang didorong oleh rasa keingintahuan masyarakat yang tinggi, membuat mendorong bertumbuhnya Jurnalisme warga (Citizen Journalism). Masyarakat dapat berperan sebagaimana jurnalis yang menyebarkan berbagai informasi melalui blog, dan lain. Hal ini memberikan dampak positif karena dapat menumbuhkan potensi menulis dengan benar kemudian bisa menjalin saling percaya antara penulis dengan pembacanya dan dapat meningkatkan keaktifan warga masyarakat untuk peka dan berpartisipasi pada lingkungan disekitarnya dengan menyebarkan informasi yang bermanfaat. Untuk itu diselenggarakan kegiatan pengabdian di SMK 47 Jakarta, agar supaya anak didik memperoleh pengetahuan baru bagaimana menulis sebagaimana tatanan aturan jurnalistik yang benar, sehingga menghindarkan dari pemberitaan yang menyesatkan dan lain-lain. Manfaat lain adalah mengasah kemampuan menulis siswa siswi di SMK 47 Jakarta Selatan. Kegiatan telah terselenggara di SMK 47 dengan lancar dan diharapkan nantinya akan bisa dilakukan secara kontinyu.Downloads
Published
2023-03-26
How to Cite
Kartikawati, D., & Nurhasanah, N. (2023). Pendampingan Praktek Menjadi Jurnalis Warga (Citizen Jurnalist) . Jurnal Pendidikan Dan Konseling (JPDK), 5(2), 1794–1801. https://doi.org/10.31004/jpdk.v5i2.13272
Issue
Section
Articles
License
Copyright (c) 2023 Dwi Kartikawati, Nurhasanah
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
Authors retain copyright and grant the journal right of first publication with the work simultaneously licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License that allows others to share the work with an acknowledgement of the works authorship and initial publication in this journal. Authors are able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journals published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book), with an acknowledgement of its initial publication in this journal. Authors are permitted and encouraged to post their work online (e.g., in institutional repositories or on their website) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of published work (See The Effect of Open Access).