PENGARUH METODA GROUP TEACHING TERHADAP KEMAMPUAN IBU HAMIL DALAM MENDETEKSI TANDA DAN BAHAYA KEHAMILAN

Authors

  • Neneng Ningsih Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai

Keywords:

Penyuluhan group Teaching, Tanda Bahaya kehamilan, Ibu hamil

Abstract

Kelas ibu hamil ini merupakan sarana untuk belajar bersama tentang kesehatan bagi ibu hamil, dalam bentuk tatap muka dalam kelompok yang bertujuan untuk meningkatkan pengetahuan dan keterampilan ibu-ibu mengenai kehamilan, persalinan, nifas, KB pasca persalinan, pencegahan komplikasi, perawatan bayi baru lahir dan aktivitas fisik atau senam ibu hamil, Tujuan penelitian ini Mengetahui pengaruh metode penyuluhan group teaching terhadap kemampuan ibu hamil dalam mendeteksi tanda bahaya kehamilan di kelurahan Bangkinang wilayah kerja Puskesmas Bangkinang Kota Dapat diketahui bahwa perbedaan antara kemampuan ibu hamil mendeteksi tanda bahaya kehamilan sebelum pemberian metode penyuluhan group teaching dan setelah pemberian metode penyuluhan group teaching yaitu 1,8. Hasil uji statistik didapatkan nilai p value 0,000, maka dapat disimpulkan ada perbedaan yang signifikan rata-rata antara kemampuan ibu hamil mendeteksi tanda bahaya kehamilan sebelum dan sesudah pemberian metode penyuluhan group teaching di wilayah kerja Puskesmas Bangkinang Kota tahun 2020. Hasil penelitian ini diharapkan dapat memberikan wawasan baru dan menambah ilmu pengetahuan bagi petugas di Puskesmas tentang penerapan metode group teaching dalam meningkatkan kemampuan ibu hamil dalam mendeteksi tanda bahaya kehamilan.

References

Ahmadi, A. dan Prasetya. 2005. Strategi Belajar Mengajar. Bandung : CV Pustaka Setia.

Al Amin, M. (2017). Klasifikasi Kelompok Umur Manusia Berdasarkan Analisis Dimensifraktal Box Counting Dari Citra Wajah Dengan Deteksi Tepi Canny. MATHunesa, 2(6).

Desmita. (2011). Psikologi Perkembangan. e-Konsel. Retrieved from https://c3i.sabda.org/perkembangan_masa_dewasa

Depkes RI. Pedoman Pemantauan Wilayah Setempat Kesehatan Ibu Dan Anak, Jakarta: Direktorat Jendral Kesehatan Masyarakat Dan Direktorat Bina Kesehatan Ibu Departemen Kesehatan Republik Indonesia. 2009.

Ermalena. (2017). https://docplayer.info/47686551-Indikator-kesehatan-sdgs-di- indonesia-dra-hj-ermalena-mhs-wakil-ketua-komisi-ix-dpr-ri-disampaikan- dalam-diskusi-panel-pengendalian-tembakau-dan.html. Diakses pada tanggal 25 Mei 2019.

Galuh Ajeng. (2017). Pengaruh Kemampuan Ibu Hamil Dalam Melakukan Deteksi Dini Risiko Preeklamsia Terhadap Paritas, Pengetahuan Dan Keterpaparan Informasi. Jurnal Kesehatan Masyarakat 2017: Vol. 1, No. 1.

Kementrian Kesehatan Indonesia. (2017). Angka Kematian Ibu . https://www.depkes. go.id/resources/download/pusdatin/infodatin/infodatin- ibu.pdf. Diakses pada tanggal 29 Mei 2019.

Kementrian Kesehatan Indonesia. (2017). Pelayan Darah di Indonesia 2017. http://www.pusdatin.kemkes.go.id/resources/download/pusdatin/infodatin/P elayanan-Darah-di-Indonesia-2017. Diakses pada tanggal 25 Mei 2019.

Kementrian Kesehatan RI (2014). Pusat Data dan Informasi Kesehatan Indonesia.

Martiningsih. 2007. Team Teaching. (http://martiningsih.blogspot.com)

Profil Kesehatan Indonesia (2017). http://www.depkes.go.id/resources/download/pusdatin/profil-kesehatan- indonesia/Profil-Kesehatan-Indonesia-tahun-2017.pdf?opwvc=1

Profil Kesehatan Provinsi Riau, (2016). Cakupan Pertolongan Persalinan oleh Nakes Di Provinsi Riau, http : //profil Kesehatan Provinsi Riau.com/2016/001/cakupan Pertolongan Persalinan oleh Nakes di Provinsi Riau//.html. Diperoleh tanggal 06 juni 2019.

Downloads

Published

2020-06-17

Issue

Section

Articles