PENINGKATAN PENGETAHUAN DAN KEPERCAYAAN DIRI REMAJA PADA KESEHATAN REPRODUKSI DAN KEWASPADAAN IMS DAN HIV
DOI:
https://doi.org/10.31004/cdj.v5i6.42241Keywords:
Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan JayapuraAbstract
Kasus penularan HIV dan AIDS masih menjadi momok yang mengganggu masalah kesehatan akibat penularan yang terjadi mulai dari masa remaja. Isu peningkatan kasus STIs pun setiap tahunnya ada pada usia reproduktif sehingga perlu dilakukan penyuluhan agar dapat meningkatkan pengetahuan dan kepercayaan diri remaja agar dapat menjaga kesehatan reproduksinya dan mewaspadai kejadian STIs dan HIV. Metode yang digunakan yaitu ceramah. Hasil kegiatan ini, remaja sangat antusias dan kooperatif mengikuti penyuluhan dari awal sampai selesai, serta tingkat pengetahuan remaja berada dalam kategori cukup setelah diberi penyuluhan.References
Caminada, S. et al. (2023) ‘Knowledge, attitudes and practices regarding HIV/AIDS and STIs among youths and key populations in informal settlements of Nairobi, Kenya’, Annali dell’Istituto Superiore di Sanita, 59(1), pp. 80–92. Available at: https://doi.org/10.4415/ANN_23_01_12.
Mataraarachchi, D. et al. (2023) ‘Mother-daughter communication of sexual and reproductive health (SRH) matters and associated factors among sinhalese adolescent girls aged 14–19 years, in Sri Lanka’, BMC Women’s Health, 23(1). Available at: https://doi.org/10.1186/s12905-023-02617-4.
Mbachu, C.O. et al. (2024) ‘Determinants of peer education on sexual and reproductive health and rights among in-school adolescents in Ebonyi State, Nigeria’, Journal of Education and Health Promotion, 13(1). Available at: https://doi.org/10.4103/jehp.jehp_22_24.
WHO. (2024) ‘HIV and AIDS’. https://www.who.int/news-room/fact-sheets/detail/hiv-aids.
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Copyright (c) 2024 Angela Librianty Thome

This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.