OPTIMALISASI KESEHATAN REPRODUKSI PADA IBU PRE MENOPAUSE

Authors

  • Mirawati Mirawati Universitas Muhammadiyah Banjarmasin
  • Afiatun Rahmah Universitas Muhammadiyah Banjarmasin
  • Mirza Adiwidya Puspitasari Universitas Muhammadiyah Banjarmasin

DOI:

https://doi.org/10.31004/cdj.v5i2.26171

Keywords:

Reproduction Health, Premenopause, Menopause

Abstract

Perempuan saat memasuki masa penuaan atau menjelang menopause sering mengalami gejala secara  fisik  maupun  psikologis  sehingga  dapat  menyebabkan  gangguan  aktivitas  sehari-hari.  Seringkali perempuan di usia menjelang menopause merasa dirinya tua, menilai dan berpikir dirinya loyo dan merasa tidak  berarti  lagi  sehingga  mengakibatkan  stres  pada  perempuan.  Dampak  buruk  atau  gejala  berat menopause  dapat  menyebabkan  osteoporosis,  penyakit  jantung,  inkontinensia  urine  dan  masalah kesehatan  lainnya.  Tujuan  dari  kegiatan  ini  yaitu  meningkatkan  pengetahuan  dan  wawasan  perempuan pada  umumnya  untuk  meningkatkan pemahaman  kesehatan  reproduksi  pada ibu pre menopause.  Metode  kegiatan  ini  terbagi  dalam beberapa  langkah,  diawali  sosialisasi  agenda  kegiatan,  memberikan  materi  edukasi  pada  perempuan dan terakhir  evaluasi  tentang  pengetahuan  kesehatan  reproduksi  pre menopause.  Hasil  dari  kegiatan  ini  adalah terlihat peningkatan pengetahuan kesehatan reproduksi pada perempuan sebelum dan sesudah mengikuti edukasi.

References

Alfiah, S., & Jeniawaty, S. (2023). Pelatihan Peningkatan Pendidikan Kesehatan tentang Persiapan Menjelang Menopause di Puskesmas Mojo. Jurnal Inovasi Kesehatan Adaptif, 5(3).

Elviani, Y., & Gani, A. (2022). PENYULUHAN KESEHATAN REPRODUKSI TERHADAP IBU-IBU PREMENOPAUSE DIDESA PERIGI KECAMATAN PULAU PINANG KABUPATEN LAHAT TAHUN 2022. Indonesian Journal Of Community Service, 2(2), 242-251.

Kasim, J., & Firawati, F. (2022). Peningkatan Pengetahuan Kesehatan Reproduksi pada Lansia Pre-Menopause di Desa Taraweang Kabupaten Pangkep. INSAN MANDIRI: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat, 1(2), 55-60.

Kusumawati, W., Wahyuni, A., Cahyani, F. E., & Amalya, S. N. (2022). Upaya peningkatan kesehatan reproduksi melalui deteksi dini dan pencegahan gangguan haid serta menopause. SELAPARANG. Jurnal Pengabdian Masyarakat Berkemajuan, 6, 1164-1169.

Noervadila, I., Puspitasari, Y., Kartika, L. D., Idayani, D., & Rasyidi, A. K. (2020). Peningkatan Pengetahuan Lansia Melalui Penyuluhan Kesehatan Reproduksi Pada Lansia Pre-Menopause di Desa Sumberejo Kecamatan Banyuputih. Dedication: Jurnal Pengabdian Masyarakat, 4(1), 49-62.

Rahmawati, V. Y., Puspasari, J., Fitria, D., Sari, A. C. R., & Ismoyo, B. (2023). The Sehat dan Bahagia (SETIA): Optimalisasi dalam Meningkatkan Kesehatan Reproduksi pada Perempuan Menghadapi Menopause: Sehat dan Bahagia (SETIA): Optimalisasi dalam Meningkatkan Kesehatan Reproduksi pada Perempuan dalam Menghadapi Menopause. Idea Pengabdian Masyarakat, 3(01), 299-305.

Downloads

Published

2024-03-30

How to Cite

Mirawati, M., Rahmah, A. ., & Puspitasari, M. A. . (2024). OPTIMALISASI KESEHATAN REPRODUKSI PADA IBU PRE MENOPAUSE. Community Development Journal : Jurnal Pengabdian Masyarakat, 5(2), 3414–3417. https://doi.org/10.31004/cdj.v5i2.26171

Similar Articles

1 2 3 4 5 6 > >> 

You may also start an advanced similarity search for this article.