PENANAMAN POHON DAN PEMBERSIHAN SAMPAH DI KELURAHAN LILIBA, KOTA KUPANG
DOI:
https://doi.org/10.31004/cdj.v4i6.19772Keywords:
Penanaman, Pohon, Pembersihan, Sampah.Abstract
Meningkatnya pembangunan infrastruktur, bertambah banyaknya jumlah kendaraan, serta semakin besarnya tingkat produksi sampah merupakan bentuk-bentuk dampak negatif dari bertambahnya jumlah penduduk yang pastinya akan berimbas pada terjadinya pemanasan global dan tentu saja akan mendatangkan permasalahan lingkungan baru yang lebih serius. Permasalahan tersebut banyak terjadi di seluruh penjuru Indonesia tidak terkecuali di Kelurahan Liliba, Kecamatan Oebobo, Kota Kupang, NTT. Pengendalian perlu dilakukan untuk menyikapi permasalahan tersebut. Beberapa bentuk pengendalian yang bisa dilakukan yakni penanaman pohon dan pembersihan sampah. Program ini bertujuan untuk memberikan pengertian pada warga Kelurahan Liliba terkait tata cara penanaman pohon yang dimulai dari pemilihan jenis pohon, penentuan jarak tanam, dan sistem penanaman serta pemilahan sampah. Adapun hasil yang dicapai yaitu warga Kelurahan Liliba sebgai mitra dapat menamam pohon dan membersihkan sampah di kelurahan Liliba sebagai upaya menyejukkan rumah di musim panas, meredam kebisingan, membersihkan udara, untuk mencegah longsor dan sebagai tindakan konservasi.References
Budi R. S.W., (2006). Modul Pelatihan Penanaman Pohon. Fakultas Kehutanan Institut Pertanian Bogor. Bogor.
Ihsantika Aliya. Pentingnya Penghijauan di Kota. Kompasiana 23 Agustus 2013.
Pos Kupang., (2022). Beberapa Kali Terjadi Longsor, Lurah Liliba Imbau Warga Waspada. https://kupang.tribunnews.com/2022/02/26/beberapa-kali-terjadi-longsor-lurah-liliba-imbau-warga-waspada. [diakses pada 04 Juni 2022].
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Copyright (c) 2023 Wilhelmina Seran, Ludji Michael Riwu Kaho, Mamie E. Pellendo’u

This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.










