PENCEGAHAN PERILAKU BULLYING PADA SISWA KELAS VII DI MTS NAHDHATUL WATHAN

Authors

  • Rachmawaty M Noer Prodi Profesi Ners, STIKes Awal Bros Batam
  • Muhammad Rabi Prodi Profesi Ners, STIKes Awal Bros Batam
  • Osi Draini Prodi Profesi Ners, STIKes Awal Bros Batam
  • Sri Wigati Prodi Profesi Ners, STIKes Awal Bros Batam

DOI:

https://doi.org/10.31004/cdj.v1i3.1452

Keywords:

Bullying, Pertumbuhan, Dampak

Abstract

Bullying adalah tindakan negatif dan sering agresif/manipulatif atau serangkaian tindakan yang dilakukan oleh satu atau lebih terhadap orang lain selama periode waktu dan didasarkan karena adanya ketidakseimbangan kekuasaan (Nauli Fathra Annis dkk, 2017). Di Indonesia, Kasus Bullying yang tercatat Komisi Perlindungan Anak Indonesia (KPAI) mencatat 24 kasus kekerasan terhadap anak sekolah. Kasus-kasus tersebut tercatat sejak awal Januari hingga 13 Februari 2019. Hasil tersebut bersumber dari Program Asesmen Mahasiswa Internasional (PISA) OECD 2018. Sebanyak 41% pelajar Indonesia dilaporkan di-bully setidaknya beberapa kali dalam sebulan. Di Indonesia, proporsi siswa yang di-bully adalah 23% lebih tinggi dari rata-rata OECD. Di saat yang sama, 80% pelajar Indonesia mengakui bahwa mereka perlu membantu anak-anak yang mengalami perundungan. Walaupun di Kota Batam secara statistik belum didapatkan kasus bullying yang terjadi kasus bullying sering terjadi dikalangan siswa. Hal ini akan berdampak negatif bagi pertumbuhan dan perkembangan siswa. Menyadari pentingnya akan hal tersebut maka tim pengabdian masyarakat STIKes Awal Bros Batam akan memberikan edukasi pencegahan perilaku bullying melalui media audio visual bagi siswa di kelas VII MTS Nahdhatul Wathan Batam.

Author Biographies

Rachmawaty M Noer, Prodi Profesi Ners, STIKes Awal Bros Batam

Prodi Profesi Ners, STIKes Awal Bros Batam

Muhammad Rabi, Prodi Profesi Ners, STIKes Awal Bros Batam

Prodi Profesi Ners, STIKes Awal Bros Batam

Osi Draini, Prodi Profesi Ners, STIKes Awal Bros Batam

Prodi Profesi Ners, STIKes Awal Bros Batam

Sri Wigati, Prodi Profesi Ners, STIKes Awal Bros Batam

Prodi Profesi Ners, STIKes Awal Bros Batam

References

Ahmed, E. & Braithwaite, V. (2004). Bullying and victimization: Cause forconcern for both families and schools.Social Psychology of Education,7(1) 35-54.ssegaf, A.R. (2004)Pendidikan Tanpa Kekerasan. Tipologi kondisi, Kasus danKonsep. Yogyakarta : Tri WacanaAtes

A.D.danYagmurlu B.(2010)Examining Victimization in Turkish SchoolsEuropan Journal of Educational Studies 2(1)31-37Azwar, S.(2009).Validitas dan Reliabilitas. Yogyakarta: Pustaka pelajar.

Berzonsky, D.M.(2001).Moral Development. Child development. USA: TheMacMillan Psychology Reference Series.

Burns, D.D.(2010).Konsep Diri, Teori Pengukuran Perkembangan dan Perilaku.(penerjemah:Eddy). Jakarta : Arcan.

Calhoun, J.F., and Acocella, J.R.(2004).Psikologi Tentang Penyesuaian danHubungan Kemanusiaan(penerjemahSatmoko)Semarang : Penerbit IKIP Semarang

Downloads

Published

2020-11-30

How to Cite

Noer, R. M., Rabi, M., Draini, O., & Wigati, S. (2020). PENCEGAHAN PERILAKU BULLYING PADA SISWA KELAS VII DI MTS NAHDHATUL WATHAN. Community Development Journal : Jurnal Pengabdian Masyarakat, 1(3), 523–526. https://doi.org/10.31004/cdj.v1i3.1452