UPAYA PENINGKATAN KETERAMPILAN BERNYANYI LAGU DAERAH MENGGUNAKAN METODE TUTOR SEBAYA UNTUK ANAK SEKOLAH DASAR

Authors

  • Rista Apriliya Devi Universitas Nusa Cendana
  • Gupuh Rahayu Universitas Nusa Cendana
  • Arini Rahma Dhani Universitas Nusa Cendana
  • Kurniayu Triastuti R.A. Ratu Universitas Nusa Cendana

DOI:

https://doi.org/10.31004/cdj.v3i3.10508

Keywords:

Keterampilan Bernyanyi, Lagu Daerah, Metode Tutor Sebaya

Abstract

Pendidikan erat kaitannya dengan kegiatan belajar mengajar hal ini biasa dilakukan di sekolah. pendidikan merupakan suatu proses pengalaman yang dapat membentuk pertumbuhan siswa sesuai dengan kebutuhan dan kemampuannya  masing-masing. Di dalam pendidikan pasti adanya peran utama yaitu siswa. Siswa bisa disebut sebagai pelajar. Melalui pendidikan formal ini peserta dituntut untuk menguasai berbagai ilmu pengetahuan yang bisa mengasah aspek kognitif, psikomotrik dan afektif. Jurnal ini bertujuan untuk untuk mengamati dan mendeskripsikan pelaksanaan metode tutor sebaya untuk meningkatan keterampilan menyanyikan lagu daerah dan untuk melihat berhasil atau tidaknya penerapan metode pree tutor terhadap peningkatan keterampilan menyanyikan lagu daerah. Jenis penelitian ini adalah penelitian tindakan kelas (PTK) yang terdiri dari dua siklus. Tiap siklus meliputi perencanaan, tindakan, observasi, dan refleksi. Tempat penelitian adalah SD Negeri 2 Srandakan. Subjek penelitian adalah siswa siswi kelas V SD Negeri 2 Srandakan yang berjumlah 20 siswa. Teknik pengumpulan data dilakukan dengan cara dokumentasi, observasi dan wawancara. Hasil penelitian menunjukkan bahwa penggunaan model tutor sebaya dalam pembelajaran seni musik di kelas V SD Negeri 2 Srandakan berhasil dan meningkatkan keterampilan siswa dalam bernyanyi “Gethuk”. Siswa yang masih lemah dalam penguasaan materi pada siklus 1 dapat dilanjutkan pada siklus kedua yaitu dengan penguatan penguasaan teknis terhadap lagu dan ekspresi dinamis dengan penguatan melalui pemutaran audio visual lagu “Gethuk”. Dengan demikian, proses pembelajaran yang dilaksanakan pada siklus 2 Menyatakan tingkat keberhasilan.

References

Alghozali, Tulus Handra Kadir, Erfan Lubis. 2018. “Pembelajaran Lagu Tradisional Nusatara Dengan Metode Tutor Sebaya Pada Kelas VIII Madrasah Tsanawiyah Al Muttaqin Situmang Sungai Aur Pasaman Barat.” E-Jurnal Sendratasik 6 (2): 46–54.

Aryani, Dina. 2019. “Penggunaan Metode Demonstrasi Untuk Meningkatkan Prestasi Belajar Siswa Dalam Mata Pelajaran Seni Budaya Materi Pokok Lagu-Lagu Daerah.” Jurnal Penelitian Pendidikan 19 (2): 172–80.

Elismarwati. 2021. “Upaya Peningkatan Hasil Belajar Seni Musik Melalui Metode Pembelajaran Tutor Sebaya (Studi Kasus Siswa Kelas X MIA Di SMA 1 Koto Besar Dharmasraya).” Jurnal Pendidikan, Sains Dan Teknologi 8 (1): 67–81.

Kemri Firdana, Ardipa. 2020. “Peningkatan Kemampuan Bernyanyi Secara Unisono Menggunakan Metode Tutor Sebaya Di Kelas VII.1 SMPN 6 Sijunjung.” E-Jurnal Sendratasik 9 (4): 117–25.

Nasution, Ermita. 2018. “Penerapan Metode Tutor Sebaya Untuk Meningkatkan Hasil Belajar Musik Ansambel Pada Siswa Kelas VII SMP Muhammadiyah Rambah t.p 2013/2014.” Jurnal Penjaminan Mutu 1 (3): 340–46.

Prihantoro, Agung, and Fattah Hidayat. 2019. “Melakukan Penelitian Tindakan Kelas.”

Ulumuddin?: Jurnal Ilmu-Ilmu Keislaman 9 (1): 49–60.

Roiha, Anssi, and Päivi Iikkanen. 2022. “The Salience of a Prior Relationship between Researcher and Participants: Reflecting on Acquaintance Interviews.” Research Methods in Applied Linguistics 1 (1): 100003.

Rui, Wang. 2021. “Application of the Singing Techniques in Oroqen Folk Songs Teaching with the Help of Multimedia Technology.” Journal of Physics: Conference Series 1744 (3): 1–5.

H. Soewardi, and S. B. Maulidyawati. 2018. “Educative Doll Design as Media for Learning Indonesian Traditional Folk Song Using Affective Design Approach.” International Journal of Information and Education Technology 8 (12): 874–79.

Susilowati, Dwi. 2018. “Penelitian Tindakan Kelas (PTK) Solusi Alternatif Problematika Pembelajaran.” Jurnal Ilmiah Edunomika 2 (01): 36–46.

Tong, Fuhui, Shifang Tang, Beverly J. Irby, Rafael Lara-Alecio, and Cindy Guerrero. 2020. “The Determination of Appropriate Coefficient Indices for Inter-Rater Reliability: Using

Classroom Observation Instruments as Fidelity Measures in Large-Scale Randomized Research.” International Journal of Educational Research 99 (November 2019): 101514.

Wahyuni, Sri, Tulus Handra Kadir, and Jagar L Toruan. 2017. “Penerapan Metode Tutor Sebaya Pada Pembelajaran Seni Musik Di Sman 4 Muara Bungo.” Sendratasik. Universitas Negeri Padang 2 (1): 49–55.

Yuldashev, Azizov, and Boboyev. 2021. “A Look At the Genre of Uzbek Folk Music.” Current Research Journal of Pedagogics 02 (10): 226–32.

Published

2022-11-30 — Updated on 2022-12-21

Versions

How to Cite

Devi , R. A. ., Rahayu , G. ., Dhani , A. R. ., & Ratu , K. T. R. . (2022). UPAYA PENINGKATAN KETERAMPILAN BERNYANYI LAGU DAERAH MENGGUNAKAN METODE TUTOR SEBAYA UNTUK ANAK SEKOLAH DASAR. Community Development Journal : Jurnal Pengabdian Masyarakat, 3(3), 2128–2134. https://doi.org/10.31004/cdj.v3i3.10508 (Original work published November 30, 2022)