PENGARUH PENDIDIKAN KESEHATAN TERHADAP PENGETAHUAN IBU TENTANG POLA ASUH BAYI USIA 0-6 BULAN DI JORONG TARENDAM WILAYAH KERJA PUSKESMAS KOTO BARU KABUPATEN DHARMASRAYA
DOI:
https://doi.org/10.31004/prepotif.v6i3.9033Keywords:
Pendidikan Kesehatan, pengetahuan ibu, pola asuh, bayiAbstract
Pola asuh anak merupakan pola atau cara yang diterapkan dalam merawat, memelihara dan mendidik seorang anak yang bersifat rutin yang dilakukan setiap saat Perilaku ini dapat dirasakan oleh anak dari sisi baik atau jelek. Seperti kegiatan sehari-hari yang diajarkan orang tua kepada anaknya. Perawatan atau pola pengasuhan ibu terhadap anak yang baik merupakan hal yang sangat penting, karena akan mempengaruhi proses tumbuh kembang bayi. Pola pengasuhan ibu terhadap anak nya berkaitan erat dengan keadaan ibu terutama kesehatan, pendidikan, pengetahuan, dan keterampilan tentang pengasuhan anak. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui adanya pengaruh pendidikan kesehatan terhadap pengetahuan ibu tentang pola asuh bayi usia 0-6 bulan. Penelitian ini menggunakan metode kuantitatif dan menggunakan pretest-posttest control group design. Lokasi penelitian di Jorong Tarendam Wilayah Kerja Puskesmas Koto Baru Kabupaten Dharmasraya. Sampel penelitian total populasi. Analisa data yang digunakan yaitu analisa univariat dan bivariat. Hasil penelitian dengan menggunakan wilcoxon pengaruh pendidikan kesehatan dengan pola asuh bayi usia 0-6 bulan didapatkan nilai P-Value = 1,000 > 0,05 dan pengaruh pengetahuan ibu dengan pola asuh bayi usia 0-6 bulan diperoleh nilai P-Value = 1,000 > 0,05. Berdasarkan hasil diatas dapat disimpulkan bahwa tidak terdapat pengaruh pendidikan kesehatan terhadap pengetahuan ibu tentang pola asuh bayi usia 0-6 bulan. Setelah duberikan pendidikan kesehatan terhadap pengetahuan ibu tentang pola asuh bayi lebih baik dari sebelumnya.References
Adriani, M. and Bambang, W. (2012) Introduction to Public Nutrition. Jakarta: Kencana Prenada Media Group.
Badan Pusat Statistik. (2012). Perkembangan Beberapa indicator utama sosial ekonomi indonesia
Brook. (2011). the process of parenting (pustaka be).
Budiman & Riyanto. (2013). pengetahuan dan sikap dalam penelitian kesehatan (Salembah M).
Casmini. (2007). dasar-dasar pengasuhan kecerdasan emosi anak.
Depkes RI. (2009). Pedoman Promosi Kesehatan Bagi Perawat Kesehatan Masyarakat Di Puskesmas. Jurnal Keperawatan.
Deyulmar, B. A., Suroto and Wahyuni, I. (2018) ‘Analysis of Factors Associated with Fatigue in Opak Crackers in Ngadikerso Village, Semarang City, Jurnal Kesehatan Masyarakat, 6(4), pp. 278–285.
Health Research and Development Agency (2018) Riskesdas National Report. Jakarta: Publishing Agency for Health Research and Development Agency.
Hidayat. (2005). meteodologi penelitian keperawatan teknik analisis data (salemba medika).
Hidayat. (2010). metode penelitian kebidanan dan teknik analisa data. Salemba Medika:Jakarta.
Gurusinga, D., Camelia, A. and Purba, I. G. (2015) ‘Analysis of Associated Factors with Work Fatigue at Sugar Factory Operators PT. PN VII Cinta Manis in 2013’, Jurnal Ilmu Kesehatan Masyarakat, 6(2), pp. 83–91.
Mansur H. (2009). Psikologi Ibu Dan Anak Untuk Kebidanan (Salemba Me).
Mauludi, M. N. (2010) Associated Factors with Fatigue in Workers in the Cement Bag Production Process PBD (Paper Bag Division) PT. Indocement Tunggal Prakarsa Tbk Citeureup-Bogor in 2010. Undergraduate Thesis. Jakarta: Faculty of Medicine and Health Sciences Universitas Islam Negeri Syarif Hidayatullah.
Notoatmodjo. (2007). kesehatan masyarakat ilmu dan seni.
Notoatmodjo. (2010). metodologi penelitian kesehatan. Rineka Cipta.
Notoatmodjo. (2014). promosi kesehatan,teori dan teorinya (Rineka chi).
Notoatmodjo, S. (2012). metodologi penelitian kesehatan. Renika Cipta.
Notoatmodjo, S. (2012). Promosi Kesehatan, Teori Dan Aplikasinya (Rineka Cip).
Notoatmodjo, S. (2012). Promosi Kesehatan dan Perilaku Kesehatan. Rineka Cipta:Jakarta.
Notoatmodjo, S. (2018). Metodologi Penelitian Kesehatan. PT Rineka Cipta:jakarta.
Riyanto. (2013). pengetahuan dan sikap dalam penelitian kesehatan (salembah m).
Saosa, M. (2013) Relationship between Individual Factors and Work Exhaustion in Unloading Worker at Manado Port. Undergraduate Thesis. Manado: Faculty of Publich Health Universitas Sam Ratulangi
Septiari. (2012). mencetak balita cerdas dan pola asuh orang tua.
Sugiyono. (2010). Metode Penelitian Kuantitatif Kualitatif dan R&D.
Sugiyono. (2017). Metode penelitian kuantitatif,kualitatif dan R dan D. Alvabeta:Bandung.
Sugiyono. (2019). Metode Penelitian (Alfabeta).
Tarwaka (2013) Industrial Ergonomics, Basics of Ergonomic Knowledge and Applications at Workplace. Surakarta: Harapan Press.
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Copyright (c) 2022 Putri Rahmadayani, Evin Noviana Sari
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
Authors who publish with this journal agree to the following terms:
- Authors retain copyright and grant the journal right of first publication with the work simultaneously licensed under a Creative Commons Attribution License that allows others to share the work with an acknowledgement of the work’s authorship and initial publication in this journal.
- Authors are able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journal’s published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book), with an acknowledgement of its initial publication in this journal.
- Authors are permitted and encouraged to post their work online (e.g., in institutional repositories or on their website) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of published work (See The Effect of Open Access).