HUBUNGAN CAPAIAN VAKSINASI DENGAN JUMLAH KASUS TERKONFIRMASI COVID-19 DI PROVINSI SULAWESI UTARA
DOI:
https://doi.org/10.31004/prepotif.v6i2.5718Keywords:
Capaian Vaksinasi, COVID-19.Abstract
Kasus konfirmasi COVID-19 dalam data Global pada 7 April 2022 sebanyak 494.923.006 kasus dan jumlah kasus kematian mencapai 6.186.332 kasus dan di di Indonesia sebanyak 6.028.413 kasus serta sebanyak 155.509 kasus kematian. Peningkatan jumlah kasus terkonfirmasi COVID-19 yang terjadi dikarenakan ketidakdisiplinan masyarakat menjalankan protokol kesehatan yakni 3M menggunakan masker, mencuci tangan, dan menjaga jarak menjauhi kerumunan. Segala upaya pencegahan COVID-19 diupayakan pemerintah dengan tujuan untuk menekan kasus penularan COVID-19 salah satunya dengan adanya vaksinasi. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan capaian vaksinasi dosis primer dengan jumlah kasus terkonfirmasi COVID-19 di Provinsi Sulawesi Utara. Metode penelitian kuantitatif menggunakan data sekunder dari laporan capaian vaksinasi dan jumlah kasus terkonfirmasi COVID-19 di Dinas Kesehatan Daerah Provinsi Sulawesi Utara dengan populasi penelitian yaitu masyarakat Provinsi Sulawesi Utara dan jumlah sampel adalah masyarakat yang telah divaksinasi dosis primer dan masyarakat yang terkonfirmasi COVID-19. Analisis univariat dan analisis bivariat menggunakan korelasi Spearman Rho dengan nilai p-value sebesar 0,817 dan koefisien korelasi (r) sebesar -0,030. Hasil yang didapatkan tidak terdapat hubungan antara capaian vaksinasi dengan jumlah kasus terkonfirmasi COVID-19 di Provinsi Sulawesi Utara.References
Ariana, E., Pujiyanto, & Hikmahwati. (2021). Strategi dan tantangan dalam meningkatkan cakupan vaksinasi covid-19 unuk herd immunity. Jurnal Medika Hutama, 03 (01)(01), 1273–1287.
Bouanane, M. (2021). Weak or No Correlation Between Recent COVID-19 Data and Vaccination Rates in France. 0–10. https://doi.org/10.21203/rs.3.rs-1028704/v1
Evayanti, N. P., & Utomo, S. W. (2022). Tingkat keparahan infeksi terobosan SARS-COV-2 setelah vaksinasi COVID-19: tinjauan literatur. Jurnal Medika Hutama, 3(2), 2084–2091.
Kemenkes RI. (2020). Pedoman Pencegahan dan Pengendalian COVID-19. Media Informasi Resmi Terkini Penyakit Infeksi Emerging. https://covid19.kemkes.go.id/protokol-covid-19/kmk-no-hk-01-07-menkes-413-2020-ttg-pedoman-pencegahan-dan-pengendalian-covid-19/#
Kemenkes RI. (2021). Capaian Vaksinasi dan Disiplin Protokol Kesehatan Harus Terus Ditingkatkan. DIREKTORAT PROMOSI KESEHATAN DAN PEMBERDAYAAN MASYARAKAT KEMENTERIAN KESEHATAN RI. https://promkes.kemkes.go.id/capaian-vaksinasi-dan-disiplin-protokol-kesehatan-harus-terus-ditingkatkan
Kemenkes RI. (2022). Vaksinasi COVID-19 Nasional. https://vaksin.kemkes.go.id/#/provinces
Mandey, S. M. (2022). Varian Delta Jadi Penyebab Lonjakan Kasus Covid-19 di Sulawesi Utara. Www.Kompas.Com. https://regional.kompas.com/read/2021/08/08/224512478/varian-delta-jadi-penyebab-lonjakan-kasus-covid-19-di-sulawesi-utara?page=all
Octafia, L. A. (2021). Vaksin Covid-19: Perdebatan, Persepsi dan Pilihan. Emik, 4(2), 160–174. https://doi.org/10.46918/emik.v4i2.1134
Prasetiawan, T. (2021). WASPADA LONJAKAN KASUS COVID-19. 2021, 2021.
Satuan Tugas Penanganan COVID-19. (2022a). Daerah Harus Kejar Capaian Vaksinasi Dosis Kedua Demi Perlindungan Optimal. Www.Covid19.Go.Id. https://covid19.go.id/artikel/2022/02/22/daerah-harus-kejar-capaian-vaksinasi-dosis-kedua-demi-perlindungan-optimal
Satuan Tugas Penanganan COVID-19. (2022b). PETA SEBARAN. https://covid19.go.id/peta-sebaran
Saubani, A. (2021). Lonjakan Kasus Covid-19 pada Juli Dipicu Faktor Dalam Negeri. Www.Republika.Co.Id. https://www.republika.co.id/berita/qzsd8n409/lonjakan-kasus-covid19-pada-juli-dipicu-faktor-dalam-negeri
Subramanian, S. V., & Kumar, A. (2021). Increases in COVID-19 are unrelated to levels of vaccination across 68 countries and 2947 counties in the United States. European Journal of Epidemiology, 36(12), 1237–1240. https://doi.org/10.1007/s10654-021-00808-7
Suni, N. S. P. (2021). Tingginya Kasus Aktif dan Angka Kematian Akibat Covid-19 di Indonesia. Jurnal Pusat Penelitian Badan Keahlian DPR RI, 13(3), 13–18. https://berkas.dpr.go.id/puslit/files/info_singkat/Info Singkat-XIII-3-I-P3DI-Februari-2021-1957.pdf
Wake, A. D. (2021). The Acceptance Rate Toward COVID-19 Vaccine in Africa: A Systematic Review and Meta-analysis. Global Pediatric Health, 8. https://doi.org/10.1177/2333794X211048738
WHO. (2022). WHO Coronavirus (COVID-19) Dashboard. https://covid19.who.int/
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Copyright (c) 2022 Alifah Priyani, Angela F.C. Kalesara, Wulan P.J. Kaunang
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
Authors who publish with this journal agree to the following terms:
- Authors retain copyright and grant the journal right of first publication with the work simultaneously licensed under a Creative Commons Attribution License that allows others to share the work with an acknowledgement of the work’s authorship and initial publication in this journal.
- Authors are able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journal’s published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book), with an acknowledgement of its initial publication in this journal.
- Authors are permitted and encouraged to post their work online (e.g., in institutional repositories or on their website) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of published work (See The Effect of Open Access).