PENATALAKSANAAN ULTRASOUND DAN TERAPI LATIHAN PADA KASUS OSTEOARTHRITIS KNEE BILATERAL : STUDI KASUS

Authors

  • Atik swandari Atik Universitas Muhammadiyah Surabaya
  • Yulia Trisnawati RS Siti Khadijah Sepanjang Sidoarjo
  • Ridho Syahid Efendi Program Studi Fisioterapi Universitas Muhammadiyah Surabaya

DOI:

https://doi.org/10.31004/prepotif.v6i2.5580

Keywords:

osteoartritis, ultrasound, terapi latihan

Abstract

Osteroarthritis knee merupakan penyakit degeneratif  pada sendi lutut yang  mempunyai kerusakan yang sangat jelas pada sendi dan ditandai dengan adanya osteofit (tulang baru yang ada di sekitar tepi tulang) yang disebabkan oleh terjadinya perubahan fisiologis serta patologis pada tulang sub kondral. Pada kondisi osteoarthritis sering terdapat gangguan berupa nyeri dan keterbatasan aktivitas fungional sehari hari.Tujuan penelitian ini adalah untuk mengurangi nyeri dan untuk meningkatkan kemampuan fungsional sehari - hari pada pasien osteoarthritis knee bilateral. Penelitian ini termasuk studi kasus (case study) yang dilakukan pada salah satu pasien di Rumah Sakit Siti Khadijah Sepanjang Taman Sidoarjo. Pasien pada penelitian ini adalah seorang wanita berusia 60 tahun yang mengalami keluhan nyeri pada kedua lutut terutama saat jongkok berdiri dan naik turun tangga. Pasien telah menjalani terapi dengan modalitas ultrasound dan terapi latihan  sebanyak 6x, seminggu 3x dalam kurun waktu 2 minggu. Setiap terapi mendapatkan penanganan fisioterapi kurang lebih selama 30 menit. Hasil dari penelitian ini menunjukkan bahwa setelah dilakukan penanganan fisioterapi dengan menggunakan ultrasound dan terapi latihan sebanyak 6x terdapat penurunan skala nyeri  ketika  diukur dengan (VDS) verbal descriptive scale dan terjadi peningkatan kemampuan fungsional ketika diukur dengan skala jette. Kesimpulan dari penelitian ini adalah bahwa penanganan dengan modalitas fisioterapi berupa ultrasound dan terapi latihan dapat menurunkan nyeri dan dapat meningkatkan kemampuan fungsional pada kasus osteoarthritis knee bilateral.

References

Almaz, A. A., Soliman, E. S., Mosaad, D. M., & Draz, A. H. (2018). Effect of a Physiotherapy Rehabilitation Program on Knee Osteoarthritis in Patients with Different Pain Intensities. Journal of Physical Therapy Science, 30(2), 307.

Dewi, A. A. ., Narta, T., Pramana, Y., Utama, E. S., & Adhitya, S. (2019). Pengaruh Pemberian Ultrasound Therapy Dan Neuromuscular Taping Dalam Meningkatan Aktivitas Fungsional Pada Kasus Osteoarthritis Lutut. Sport and Fitness Journal, 7(2).

Egwu, O. R. et al. (2018). Effect of Self-Management Education versus Quadriceps Strengthening Exercises on Pain and Function in Patients with Knee OsteoarthritisNo Title. Human Movement, 19(3), 64–74.

Ismaningsih, and I. S. (2018). Penatalaksanaan Fisioterapi Pada Kasus Osteoarthritis GenueBilateral Dengan Intervensi Neuromuskuler Taping Dan Strengthening Exercise Untuk Meningkatkan Kapasitas Fungsional. Jurnal Ilmiah Fisioterapi, 1(2), 38–46.

Ito, Y. et al. (2020). Comparison of Quadriceps Setting Strength and Knee Extension Strength Teststo Evaluate Lower Limb Muscle Strength Based on Health-Related Physical Fitness Values in Elderly People. BMJ Open Sport & Exercise Medicine, 6(1).

Latifah, K. (2022). Pemberan Terapi Latihan Ultrasound (US) serta Transcutaneus Nerve Stimulation (TENS) pada Pasien Osteoarthritis Knee BilateralNo Title. Jurnal Health and Sains, 3(3).

Marthhaulina, I., Anggreani, M. A., & Rahman, I. (2022). Penatalaksanaan Fisioterapi Pada Osteoarthritis Genu Bilateral dengan Modalitas Ultrasound, TENS dan Terapi Latihan di RSUD Cililin Kabupaten Bandung Barat. Jurnal Stikes Siti Hajar., 3(3), 96–102.

Shahnawaz, A., Alghadir, A., Zafar, H., & Brismee, J.-M. (2018). Effects of Orthopaedic Manual Therapy in Knee Osteoarthritis: A Systematic Review and Meta-Analysis.Physiotherapy. Physiotherapy, 104(3), 264–276.

Sudaryanto, T., Wahyu, & Soemanto, A. M. R. (2018). What Are the Biopsychosocial Factors Affecting Functional Disability and Depression in Almaz, A. A., Soliman, E. S., Mosaad, D. M., & Draz, A. H. (2018). Effect of a Physiotherapy Rehabilitation Program on Knee Osteoarthritis in Patients with Different Pain Intensities. Journal of Physical Therapy Science, 30(2), 307.

Dewi, A. A. ., Narta, T., Pramana, Y., Utama, E. S., & Adhitya, S. (2019). Pengaruh Pemberian Ultrasound Therapy Dan Neuromuscular Taping Dalam Meningkatan Aktivitas Fungsional Pada Kasus Osteoarthritis Lutut. Sport and Fitness Journal, 7(2).

Egwu, O. R. et al. (2018). Effect of Self-Management Education versus Quadriceps Strengthening Exercises on Pain and Function in Patients with Knee OsteoarthritisNo Title. Human Movement, 19(3), 64–74.

Ismaningsih, and I. S. (2018). Penatalaksanaan Fisioterapi Pada Kasus Osteoarthritis GenueBilateral Dengan Intervensi Neuromuskuler Taping Dan Strengthening Exercise Untuk Meningkatkan Kapasitas Fungsional. Jurnal Ilmiah Fisioterapi, 1(2), 38–46.

Ito, Y. et al. (2020). Comparison of Quadriceps Setting Strength and Knee Extension Strength Teststo Evaluate Lower Limb Muscle Strength Based on Health-Related Physical Fitness Values in Elderly People. BMJ Open Sport & Exercise Medicine, 6(1).

Latifah, K. (2022). Pemberan Terapi Latihan Ultrasound (US) serta Transcutaneus Nerve Stimulation (TENS) pada Pasien Osteoarthritis Knee BilateralNo Title. Jurnal Health and Sains, 3(3).

Marthhaulina, I., Anggreani, M. A., & Rahman, I. (2022). Penatalaksanaan Fisioterapi Pada Osteoarthritis Genu Bilateral dengan Modalitas Ultrasound, TENS dan Terapi Latihan di RSUD Cililin Kabupaten Bandung Barat. Jurnal Stikes Siti Hajar., 3(3), 96–102.

Shahnawaz, A., Alghadir, A., Zafar, H., & Brismee, J.-M. (2018). Effects of Orthopaedic Manual Therapy in Knee Osteoarthritis: A Systematic Review and Meta-Analysis.Physiotherapy. Physiotherapy, 104(3), 264–276.

Sudaryanto, T., Wahyu, & Soemanto, A. M. R. (2018). What Are the Biopsychosocial Factors Affecting Functional Disability and Depression in Patients with Osteoarthritis A New Evidence from Surakarta. Central Java, 3, 98.

Wu, Y. et al. (2019). Effects of Therapeutic Ultrasound for Knee Osteoarthritis: A Systematic Reviewand Meta-Analysis. Clinical Rehabilitation, 33(12), 1863–1875.

Downloads

Published

2023-12-20

How to Cite

Atik, A. swandari, Trisnawati, Y., & Efendi, R. S. (2023). PENATALAKSANAAN ULTRASOUND DAN TERAPI LATIHAN PADA KASUS OSTEOARTHRITIS KNEE BILATERAL : STUDI KASUS. PREPOTIF : JURNAL KESEHATAN MASYARAKAT, 6(2), 1950–1955. https://doi.org/10.31004/prepotif.v6i2.5580