PENGARUH MUTU PELAYANAN TERHADAP TINGKAT KEPUASAN PASIEN COVID 19 DI IGD RUMAH SAKIT MURNI TEGUH
DOI:
https://doi.org/10.31004/prepotif.v6i2.4547Keywords:
Service Quality, Patient Satisfaction.Abstract
Pelayanan kesehatan yang bermutu tidak dapat melepaskan diri dari kenyataan akan pentingnya menjaga kepuasan pasien, termasuk dalam menangani keluhan yang disampaikan oleh pasien. Kebutuhan pasien yang diutamakan sehingga pasien merasa terpuaskan akan setiap pelayanan yang mereka terima dan kemudian dari kepuasan itu lahirlah loyal atau kesetiaan mereka sehingga membuat mereka untuk tidak beralih rumah sakit. Untuk menganalisis Pengaruh Mutu Pelayanan Terhadap Tingkat Kepuasan Pasien Di Instalasi Gawat Darurat Rumah Sakit Murni Teguh Tahun 2021. Penelitian ini menggunakan desain Crossectional. Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh pasien yang menggunakan pelayanan kesehatan di Rumah Sakit Murni Teguh. Besar sampel sebanyak 100 orang. Pengumpulan data dilakukan dengan memberikan kuesioner. Analisis data terdiri dari univariat, bivariat dengan uji Chi Square dan multivariat dengan uji Regresi Logistik. Hasil penelitian menunjukkan bahwa ada pengaruh reliability (p= 0,000;PR=2;95%CI 1,352-3,068), responsiveness (p= <0,001;PR=2,4;95%CI 1,557-3,795), assurance (p= 0,001;PR=1,9;95%CI 1,279-2,754), emphaty (p= <0,001;PR=2,6;95%CI 1,611-4,087) terhadap kepuasan pasien COVID-19. Sedangkan variabel tangibles tidak berpengaruh terhadap tingkat kepuasan pasien COVID-19 terhadap pelayanan instalasi gawat darurat di rumah sakit, dengan nilai ( p= 0,170;PR=1,3;95%CI 0,979-1,796). Variabel reliability (p=0,001;PR=8,9; 95%CI 2,508-32,133), artinya kehandalan (reliability) yang kurang baik 2 kali kecenderungan pasien COVID-19 tidak puas terhadap pelayanan instalasi gawat darurat dibanding kehandalan yang baik. Dengan demikian untuk meningkatkan kepuasan pasien COVID-19 terhadap pelayanan rumah sakit, maka pihak rumah sakit sebaiknya meningkatkan mutu pelayanan dalam memberikan pelayanan kepada setiap pasien yang berkunjung di rumah sakit.References
Abidin. 2016. Pengaruh Kualitas Pelayanan BPJS Kesehatan terhadap Kepuasan Pasien di Puskesmas Cempae Kota Parepare.JURNAL MKMI, Vol. 12 No. 2, Juni 2016.
Anjaryani, Wikeh Diah. 2009. Kepuasan Pasien Rawat Inap Terhadap Pelayanan Perawat di RSU Tugurejo Semarang. Tesis. Semarang: UNDIP.
http://eprints.undip.ac.id/23824/1/WIKE_DIAH_ANJARYANI.pdf
Aryani, Fina., Husnawati., Muharni, Septi., Liasari, Mutia., Afrianti, Richa. Analisis Kepuasam Pasien Rawat Jalan Terhadap Kualitas Pelayanan di Instalasi Farmasi Rumah Sakit Islam Ibnu Sina Pekanbaru. Sekolah Tinggi Ilmu Farmasi :Riau. PHARMACY, Vol.12 No. 01 Juli 2015 ISSN 1693-3591.
Az-Zahro, Tazkiyatun Nafs. 2017. Pengaruh Mutu Pelayanan kesehatan Terhadap Tingkat Kepuasan Pasien Rawat Inap Diruang Dewasa Umum Rumah Sakit X Kabupaten Gresik. Universitas Muhammadiyah Gresik. Psikosains, Vol.12, No.2, Agustus 2017, Hal. 99 – 111 ISSN: 1907-5235.
Bata, YW., Arifin MA, Darmawansyah. 2013. Hubungan Kualitas Pelayanan Kesehatan Dengan Kepuasan Pasien Pengguna Askes Sosial Pada Pelayanan Rawat Inap Di RSUD Lakipadada Kabupaten Tanatoraja.
Burhanuddin, K.R., Tjitrosantoso, H., Yamlean, P.V.Y. 2016. Evaluasi Pelayanan Kefarmasian dalam Pendistribusian Sediaan Farmasi di Instalasi Farmasi RSUP Prof. Dr. R. D. Kandou Manado. Pharmacon, 5(2): 313 - 321.
Effendi R, Arifin A, Darmawansyah., 2014. Hubungan Mutu Pelayanan Kesehatan dengan Kepuasan Pasien Rawat Jalan di Puskesmas Aeng Towa Kabupaten Takalar. Accessed 15 April 2019
Faradillah, N., Mukaddas, A., Diana, K. 2017. Kesesuaian Pelaksanaan Standar Pelayanan Minimal (SPM) Bidang Farmasi di Instalasi Farmasi Rumah Sakit Undata Palu. Natural Science: Journal of Science and Technology, 6(2): 109 – 115.
Junadi, P. 2007. Survei Kepuasan Pasien di Rumah Sakit. Jakarta: Seminar RSPAD Gatot Subroto.
Keputusan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor 856/Menkes/SK/IX/2009 Tentang Standar Pelayanan Instalasi Gawat Darurat (IGD) Rumah Sakit.
Maulina I. 2014.Analisis Tingkat Kepuasan Pasien Umum Rawat Inap Terhadap Kualitas Pelayanan Rumkitdik Kramat Jati, Jakarta Timur. Program Sarjana Ahli Jenis Menejemen Departemen Menejemen Fakultas Ekonomi dan Menejemen Institut Pertanian Bogor. 2014
Meinurisa, Dita. 2017. Kualitas pelayanann instalasi gawat darurat (IGD) di rumah sakit umum tipe D (studi di rumah sakit umum daerah kabupaten pesawaran). Fakultas ilmu sosial dan ilmu politik universitas bandar lampung.
http://digilib.unila.ac.id/27649/3/SKRIPSI%20TANPA%20BAB%20PEM BAHASAN.pdf [Acessed: November , 09 2019, 22:15WIB]
Muninjaya, Gge AA,. 2011. Manajemen Mutu Pelayanan Kesehatan. Jakarta: EGC.
Octavia A, Suswitaroza, Anwar AP., 2012. Analisis Kepuasan Pasien Rawat Inap Bangsal Jantung di RSUD Raden Mattaher Jambi. Jurusan Manejemen Fakultas Ekonomi Universitas Jambi,1(1): 11-30
Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia No. 1197/MenKes/SK/X/2004 tentang Standar Pelayanan Farmasi di Rumah Sakit. Jakarta: Depkes RI.
Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor 56 Tahun 2014 TentangPerizinan dan Klasifikasi Rumah Sakit. Jakarta: Kementerian Kesehatan Republik Indonesia.
Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor 44 Tahun 2009 Tentang Rumah Sakit. Jakarta: Kementerian Kesehatan Republik Indonesia.
Respati., Shinta Ayu 2014. Hubungan Mutu Pelayanan Kesehatan dengan Tingkat Kepuasan Pasien Rawat Inap di Puseksmas Halmahera Kota Semarang Tahun 2014. Semarang:Universitas Negeri Semarang.
Sari AK, Wulandari RD., 2014. Penilaian Kepuasan Pasien terhadap Mutu Pelayanan Instalasi Rawat Jalan RS H.S. Samsoeri Mertojoso Surabaya. Jurnal Administrasi Kesehatan Indonesia, 2(4):235-42.
Setyaningsih W, Adriani RB, Prihatini E., 2012. Mutu Pelayanan dan Tingkat Kepuasan Pasien di Klinik Terpadu Poliklinik KesehatanSurakarta. Jurnal Ilmu Kesehatan, 1(1): 1 – 9.
Sudra, Rano Indradi. 2014. Rekam Medis. Buku Materi Pokok Mata Kuliah Rekam Medis, Tangerang Selatan: UT Pres
Umar, Sutriasi. 2013. Pengaruh Kualitas Pelayanan Farmasi Terhadap Kepuasan Pasien Rawat Inap di Instalasi farmasi BLUD Rumah Sakit Kabupaten Konawe. Tesis. Makassar: Universitas Hasanuddin.
Wiyono, Hagus. 2016. Gambaran Tingkat Kepuasan Pasien Tentang Pelayanan di Instalasi Gawat Darurat Rumah Sakit Umum Daerah Sukoharjo. Naskah Publikasi. Surakarta: Fakultas Ilmu Kesehatan Muhammadiah Surakarta
Yulyuswarni. 2014. Mutu Pelayanan Farmasi Untuk Kepuasan Pasien Rawat Jalan di Instalasi Farmasi Rumah Sakit Swasta. Jurnal Keperawatan, Volume X, No. 1, April 2014 ISSN 1907 – 0357.
Yuniarti S., 2015. Hubungan Antara Kualitas Pelayanan Rumah Sakit dengan Tingkat Kepuasan pasien BPJS di Ruang Perawatan RSUD Sultan Syarif Mohamad Alkadrie Kota Pontianak Tahun 2015. Program Studi Keperawatan Fakultas Kedokteran Universitas Tanjungpura Pontianak.
Syahda, S. (2021). HUBUNGAN SIKAP IBU HAMIL DAN PERAN PETUGAS KESEHATAN DENGAN KUNJUNGAN ANTENATAL CARE (ANC) PADA MASA COVID-19 DI WILAYAH KERJA UPT PUSKESMAS RUMBIO TAHUN 2021. Jurnal Doppler, 5(2), 171-176.
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Copyright (c) 2022 Emir Syah Harahap, Zulfendri Zulfendri, Evawani Martalena Silitonga, Netti Etalia br Brahmana, Mindo Tua Siagian
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
Authors who publish with this journal agree to the following terms:
- Authors retain copyright and grant the journal right of first publication with the work simultaneously licensed under a Creative Commons Attribution License that allows others to share the work with an acknowledgement of the work’s authorship and initial publication in this journal.
- Authors are able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journal’s published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book), with an acknowledgement of its initial publication in this journal.
- Authors are permitted and encouraged to post their work online (e.g., in institutional repositories or on their website) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of published work (See The Effect of Open Access).