LAPORAN KASUS : MENINGIOMA

Authors

  • Eunike Angellina Mulyadi Program Studi Profesi Dokter, Fakultas Kedokteran Universitas Tarumanagara
  • Riri Gusnita Sari Bagian Ilmu Penyakit Saraf Rumah Sakit Daerah K.R.M.T Wongsonegoro

DOI:

https://doi.org/10.31004/prepotif.v8i3.36519

Keywords:

kraniotomi, meningioma, nyeri kepala

Abstract

Meningioma merupakan salah satu tumor intrakranial yang paling sering muncul, tumor yang berasal dari dura mater, menunjukkan adanya perlekatan dura, dengan gejala bergantung pada lokasinya. Manifestasi klinis berupa defisit neurologis termasuk gangguan pada saraf kranial, kejang umum maupun parsial, dan peningkatan tekanan intrakranial. Prevalensi kasus adalah 1,28/100.000 hingga 7,80/100.000 dengan jumlah kejadian lebih sering terjadi pada wanita dibandingkan pria.  Ilustrasi kasus seorang wanita 49 tahun dengan keluhan nyeri kepala, pusing berputar, dan pandangan kabur sejak 2 bulan datang ke poliklinik neurologi dan dilakukan pemeriksaan MRI Kepala dengan kontras. 2 minggu setelah itu, pasien datang ke Instalasi Gawat Darurat dengan keluhan muntah sejak 2 hari sebelumnya tanpa disertai mual, badan terasa lemas, dan pasien cenderung mengantuk. Dari pemeriksaan fisik didapatkan kondisi umum pasien tampak lemah dengan Glasgow Coma Scale E3V4M6, tekanan darah 181/102 mmHg, denyut jantung 96x/menit, laju pernafasan 20 x/menit, suhu 37,2C dan saturasi 97%. Pada pemeriksaan didapatkan tajam penglihatan pasien menurun. Penatalaksanaan gold standar meningioma adalah tindakan bedah craniotomy. Tindakan bedah ini bertujuan untuk menghilangkan tumor, memperbaiki gejala, memberikan hasil yang lebih baik jika harus di radioterapi, dan yang paling penting meningkatkan kualitas kelangsungan hidup pada pasien. Kesimpulan pada kasus ini adalah deteksi dini meningioma dengan dilakukannya pencitraan otak dapat memberikan pilihan terapi yang tepat untuk menunjang prognosis yang baik pada pasien.

References

Apra, C., Peyre, M., Kalamarides, M., Apra, C., Peyre, M., Kalamarides, M., Apra, C., Peyre, M., & Kalamarides, M. (2019). Current treatment options for meningioma To cite this version?: HAL Id?: hal-01992074 Current treatment options for meningioma. 18(3), 241–249.

Baker, C. M., Burks, J. D., Briggs, R. G., Stafford, J., Conner, A. K., Glenn, C. A., Sali, G., McCoy, T. M., Battiste, J. D., O’Donoghue, D. L., & Sughrue, M. E. (2018). A Connectomic Atlas of the Human Cerebrum—Chapter 9: The Occipital Lobe. Operative Neurosurgery, 15(6), S372–S406. https://doi.org/10.1093/ONS/OPY263

Baldi, I., Engelhardt, J., Bonnet, C., Bauchet, L., Berteaud, E., Grüber, A., & Loiseau, H. (2018). Epidemiology of meningiomas. Neurochirurgie, 64(1), 5–14. https://doi.org/10.1016/j.neuchi.2014.05.006

Daniel, R., Souza, M. R. De, Pipek, L. Z., Fagundes, C. F., Solla, D. J. F., Carlos, G., Godoy, D. A., Kolias, A. G., Luis, R., Amorim, O., & Paiva, W. S. (2022). External validation of the Glasgow coma scale-pupils in low- to middle-income country patients with traumatic brain injury: Could “ motor score-pupil ” have higher prognostic value?? Surgical Neurology International, 13(510), 1–5. https://doi.org/10.25259/SNI

Goldbrunner, R., Stavrinou, P., Jenkinson, M. D., Sahm, F., Mawrin, C., Weber, D. C., Preusser, M., Minniti, G., Lund-Johansen, M., Lefranc, F., Houdart, E., Sallabanda, K., Le Rhun, E., Nieuwenhuizen, D., Tabatabai, G., Soffietti, R., & Weller, M. (2021). EANO guideline on the diagnosis and management of meningiomas. Neuro-Oncology, 23(11), 1821–1834. https://doi.org/10.1093/neuonc/noab150

Goto, T., & Ohata, K. (2016). Surgical resectability of skull base meningiomas. Neurologia Medico-Chirurgica, 56(7), 372–378. https://doi.org/10.2176/nmc.ra.2015-0354

Kalamarides, M., & Peyre, M. (2020). An overview of meningiomas. Meningiomas: Comprehensive Strategies for Management, 14(June), 3–10. https://doi.org/10.1007/978-3-030-59558-6_1

Maggio, I., Franceschi, E., Tosoni, A., Nunno, V. Di, Gatto, L., Lodi, R., & Brandes, A. A. (2021). Meningioma: Not always a benign tumor. A review of advances in the treatment of meningiomas. CNS Oncology, 10(2). https://doi.org/10.2217/cns-2021-0003

Meling, T. R., Da Broi, M., Scheie, D., Helseth, E., & Smoll, N. R. (2019). Meningioma Surgery–Are We Making Progress? World Neurosurgery, 125, e205–e213. https://doi.org/10.1016/j.wneu.2019.01.042

Nowosielski, M., Galldiks, N., Iglseder, S., Kickingereder, P., Von Deimling, A., Bendszus, M., Wick, W., & Sahm, F. (2017). Diagnostic challenges in meningioma. Neuro-Oncology, 19(12), 1588–1598. https://doi.org/10.1093/neuonc/nox101

Pawloski, J. A., Fadel, H. A., Huang, Y. W., & Lee, I. Y. (2021). Genomic biomarkers of meningioma: A focused review. International Journal of Molecular Sciences, 22(19), 1–13. https://doi.org/10.3390/ijms221910222

Downloads

Published

2024-11-22

How to Cite

Mulyadi, E. A. ., & Sari, R. G. . (2024). LAPORAN KASUS : MENINGIOMA. PREPOTIF : JURNAL KESEHATAN MASYARAKAT, 8(3), 5744–5750. https://doi.org/10.31004/prepotif.v8i3.36519