ANALISIS PENGARUH DIMENSI SAFETY CULTURE TERHADAP SAFETY CULTURE DI INDUSTRI PETROKIMIA
DOI:
https://doi.org/10.31004/prepotif.v6i1.3622Abstract
Industri petrokimia merupakan suatu jenis industri yang memiliki tingkat bahaya yang cukup tinggi dan sekitar 17% kecelakaan di industri terjadi di sektor petrokimia dimana sekitar 40% diakibatkan oleh faktor manusia, sehingga dalam menjalankan proses bisnisnya industri petrokimia memerlukan budaya keselamatan yang baik dimana budaya keselamatan sendiri dipengaruhi oleh berbagai dimensi-dimensi. Tujuan dari penulisan ini sendiri adalah untuk mengetahui dimensi-dimensi budaya keselamatan yang dapat memberikan dampak positif terhadap kinerja keselamatan. Studi ini menggunakan metode traditional literature review dengan kata kunci di mesin pencarian sebagai berikut : safety culture in petrochemical, safety culture dimensions in petrochemical, HSE culture in petrochemical, organizational culture in petrochemical, human factor in petrochemical industri. Dari 12 literature yang direview didapatkan 18 dimensi mempengaruhi tingkat kinerja budaya keselamatan di industri petrokimia yang dapat menjadi pertimbangan manajerial untuk ditingkatkan, dimensi tersebut adalah sebagai berikut komitmen manajemen, pelatihan & budaya pelaporan insiden/pertukaran informasi, perilaku/sikap risiko & keselamatan pekerja, partisipasi dan keterlibatan keselamatan pekerja, efektivitas sistem manajemen keselamatan/ risiko, kesadaran/ prioritas terhadap keselamatan/ produksi; jadwal & tuntutan kerja, kepatuhan & pelaksanaan peraturan/kebijakan keselamatan, hubungan & dukungan keselamatan rekan kerja & kepuasan kerja, tekanan/ situasi/ bahaya lingkungan kerja, budaya belajar, kompetensi/ pengetahuan/ pendidikan pekerja, sistem penghargaan & motivasi keselamatan, budaya adil & kepercayaan, budaya fleksibilitas/ manajemen perubahan, investigasi kecelakaan dan kesiapsiagaan, pengawasan dan audit keselamatan, peralatan dan alat kerja serta alat pelindung diri (APD) dan faktor lingkungan eksternal.Downloads
Published
2023-12-20
How to Cite
Chandra, D. ., & Djunaidi, Z. . (2023). ANALISIS PENGARUH DIMENSI SAFETY CULTURE TERHADAP SAFETY CULTURE DI INDUSTRI PETROKIMIA. PREPOTIF : JURNAL KESEHATAN MASYARAKAT, 6(1), 633–645. https://doi.org/10.31004/prepotif.v6i1.3622
Issue
Section
Articles
License
Copyright (c) 2022 Dedi Chandra, Zulkifli Djunaidi
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
Authors who publish with this journal agree to the following terms:
- Authors retain copyright and grant the journal right of first publication with the work simultaneously licensed under a Creative Commons Attribution License that allows others to share the work with an acknowledgement of the work’s authorship and initial publication in this journal.
- Authors are able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journal’s published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book), with an acknowledgement of its initial publication in this journal.
- Authors are permitted and encouraged to post their work online (e.g., in institutional repositories or on their website) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of published work (See The Effect of Open Access).