ANALISIS PRODUKTIVITAS KERJA PETUGAS REKAM MEDIS PADA BAGIAN KODING DI RUMAH SAKIT UMUM DAERAH PATUT PATUH PATJU GERUNG KABUPATEN LOMBOK BARAT

Authors

  • Ni Komang Wijiani Yanti Program Studi Rekam Medik Fakultas Kesehatan Universitas Nahdlatul Ulama Nusa Tenggara Barat
  • Iza Sifaurohmi Program Studi Rekam Medik Fakultas Kesehatan Universitas Nahdlatul Ulama Nusa Tenggara Barat

DOI:

https://doi.org/10.31004/prepotif.v8i1.27047

Keywords:

Koding, Produktivitas Kerja, Rekam Medik

Abstract

Seorang perekam medis dalam mengerjakan tugas-tugasnya dituntut untuk selalu produktif karena berkaitan dengan pelayanan pasien. Penelitian ini bertujuan mengetahui produktivitas kerja petugas rekam medis pada bagian koding di RSUD Patut Patuh Patju Gerung Kabupaten Lombok Barat. Jenis penelitian ini deskriptif kualitatif dengan desain cross sectional dengan jumlah populasi sebanyak 16 orang dan sampel sebanyak 5 orang yang terdiri dari petugas koding dan kepala instalasi rekam medik. Teknik pengambilan sampel menggunakan cluster sampling, pengumpulan data menggunakan metode wawancara dan observasi. Analisis data menggunakan reduksi data, penyajian data dan verifikasi data. Hasil penelitian ini adalah petugas rekam medis sudah disiplin karena petugas datang tepat waktu untuk bekerja dan menyelesaikan pekerjaannya sebelum jam istirahat. Petugas rekam medis belum terampil karena petugas kurang bisa membaca diagnosa penyakit yang ditulis oleh dokter sehingga pengkodean rekam medis yang tidak bisa dibaca akan tertunda karena dikembalikan ke dokter yang menulis diagnosa penyakit tersebut. Pendidikan petugas rekam medis di bagian koding di RSUD sudah sesuai. Rumah sakit sudah memiliki SPO pelaksanaan koding dan petugasnya mengetahui SPO tersebut. Petugas tidak mengalami tekanan dalam bekerja dikarenakan petugas nyaman walaupun bekerja di ruangan yang sempit dan digabung dengan ruang assembling. Diharapkan kepada pihak rumah sakit untuk mengadakan pelatihan terkait koding minimal 2 kali dalam 6 bulan agar petugas rekam medis tidak mengalami kesalahan dalam pengkodean diagnosa rekam medis.

References

Abd Rahman BP. Sabhayati Asri Munandar. Andi Fitriani. Yuyun Karlina. Yumriani. 2022. Pengertian Pendidikan, Ilmu Pendidikan dan Unsur-unsur Pendidikan. Jurnal Pendidikan. Vol 2, No. 1 (diakses pada 6 Agustus 2023)

Agustine, D.M., & Pratiwi, R.D. 2017. Hubungan Ketepatan Terminologi Medis dengan Keakuratan Kode Diagnosis Rawat Jalan oleh Petugas Kesehatan di Puskesmas Bambanglipuro Bantul. Jurnal Kesehatan Vokasional, 2 (1), 113. (online), Vol 2 No (1) (https://doi.org/10.22146/jkesvo.30315 diakses pada tanggal 22 Juni 2023).

Aida, Rahmania Sari. Hubungan Motivasi dan Disiplin Kerja Terhadap Kinerja Guru SMK Muhammadiyah 2 Yogyakarta. Yogyakarta: Universitas Negeri Yogyakarta.

Alma, Buchari. 2015. Manajemen Pemasaran dan Pemasaran Jasa. Bandung: Alfabeta.

Bangun, Gabriella Eviana., Muniroh., Putra, Happy Dabiel., Widjaja, Lily. 2021. Tinjauan Kebutuhan Koder Berdasarkan Bebn Kerja Unit Rekam Medis di RS Imanuel Bandar Lampung. Universitas Esa Unggul.

Budi, Savitri Citra. 2011. Manajemen Unit Kerja Rekam Medis. Yogyakarta: Quantum Sinergis Media.

Budiyanti, Helda & Damayanti, Nyoman Anita. 2015. Penilaian Kebutuhan Pelatihan pada Tingkat Individu Petugas Rekam Medis. Universitas Airlangga, Surabaya: Fakultas Kesehatan Masyarakat.

Dana Prihadi, M & Meilani, Siska. 2020. Pengaruh Evektifitas Kinerja Terhadap Produktivitas Kerja Petugas Distribusi Rekam Medis Rawat Jalan di RSUD Cibabat Cimahi. Apikes Bandung: jurnal Manajemen dan Bisnis, (online), Vol. 2 No.1 (https://doi.org/DOI10.30812/target.v2i1.710 diakses tanggal 22 Juni 2023).

Dani, A. R. & Mujanah, S. 2021. Pengaruh Servant Leadership, Beban Kerja Dan Analisis Beban Kerja Tenaga Rekam Medis Menggunakan Metode ABK-Kes Dirumah Sakit Islam Assyifa Sukabumi. Inelva Andreya, Zalfa Hasna Nurfadilah, Meira Hidayati. Cerdika: Jurnal Ilmiah Indonesia, 1 (8), 988-996.

Dindatia, Novi., Junaid., Rasama. 2017. Gambaran Kinerja Petugas Rekam Medik Di Rumah Sakit Umum Daerah Kota Kendari Tahun 2017. Jurnal Ilmiah Mahassiswa Kesehatan Masyarakat: Fakultas Kesehatan Masyarakat Halu Oleo.

Dr. H. Mukhsen Sarake, M. 2019. Buku Ajar Rekam Medis. Buku Ajar Rekam Medis, 1-147.

Ekotama, S. 2015. Panduan Mudah Menyusun SOP. Yogyakarta: MedPress.

Esraida Simanjuntak. 2022. Tingkat Pengetahuan dan Pendidikan Petugas Rekam Medik Tentang Sistem Penyimpanan Berkas Rekam Medis. Jurnal Kesehatan, 315-328. (diakses pada tanggal 6 Agustus 2023)

Faida, Eka Wilda & Muhadi. 2019. Dasar Organisasi dan Manajemen Unit Kerja Rekam Medis. Sidoarjo: Indomedia Pustaka.

Fitrianingsih, dkk. 2017. Hubungan Motivasi Kerja dengan Produktivitas Kerja di RSU Aisyiyah Ponorogo. Stikes Buana Husada Ponorogo: jurnal (online), Vol 3 No. 3 (https://2trik.jurnalelektronik.com/index.php/2trik diakses tanggal 23 Juni 2023).

Keputusan Menteri Kesehatan No. HK. 01.7-MENKES-312-2020 tentang Standar Profesi Perekam Medis dan Informasi Kesehatan.

Lili Wijaya. Deasy Rosmaladewi. 2017. Manajemen Informasi Kesehatan II. Cetakan Pertama, Oktober 2017. Pusat Pendidikan Sumber Daya Manusia Kesehatan.

Mathar, Irmawati. 2018. Buku Manajemen Informasi Kesehatan (Pengelolaan Dokumen Rekam Medis). Yogyakarta: Deepublish 2018.

Maryati, W. 2016. Hubungan Antara Ketepatan Diagnosis Dengan Keakuratan Kode Diagnosis Kasus Obstetri di RS Pku Muhammadiyah Sukoharjo. Infokes 6 (2), 1-7. (online) Vol 6 No (2) (https://ojs.udb.ac.id/index.php/infokes/article /view/246/116 diakses pada tanggal 22 Juni 2023).

Maryati, A & Sugiarsi, S. 2016. Factors Affecting The Quality of Diagnosis Coding And Medical Record At Dr. Moewardi Hospital, Surakarta. Journal of Health Policy and Management, 1 (2), pp. 61-71.

Monika, S. 2018. Beban Kerja Dan Stres Kerja Terhadap Kinerja Karyawan Pada PT. Galamedia Bandung Perkasa. Sereal Untuk, 51 (1). 51.

Notoatmodjo, Soekidjo. 2012. Metode Penelitian Kesehatan. Jakarta: PT. Rineka Cipta.

Octaria, Haryani. 2016. Hubungan Beban Kerja Coder Dengan Kekauratan Kode Diagnosa Pasien Rawat Inap Di Rumah Sakit Syafira Pekanbaru. STIKES Hang Tuah Pekanbaru.

Permenkes No. 55 Tahun 2013 tentang Penyelenggaraan Pekerjaan Perekam Medis.

Peraturan Pemerintah RI No. 47/2016 Tentang Fasilitas Pelayanan Kesehatan. Permenkes No. 72/Menkes/III Tahun 2016 Tentang Rumah sakit.

Purnamasari. 2015. Panduan Menyusun Standar Operating Procedure. Jakarta: Kobis (Komunitas Bisnis).

Rumah Sakit Umum Daerah Tripat. 2013. Profil Rumah Sakit Umum Daerah Tripat. Lombok Barat.

Rhidania, Aini. Dkk. 2019. Hubungan Pelatihan Kepemimpinan dan Motivasi dalam Meningkatkan Kinerja Karyawan PT. Krakatau Steel Kota Cilegon. Vol. 4 (2).

Rumah Sakit Umum Daerah Patut Patuh Patju Lombok Barat. 2017. Standar Prosedur Operasional Coding.

Sanjaya, Wina. 2013. Pedoman Pendidikan, Jenis, Metode, dan prosedur. Jakarta: Kencana Prenada Media Group.

Saryono. 2011. Metodologi Penelitian Kesehatan. Jogjakarta: Mitra Cendikia Press.

Sitanggung, Tiromsi. 2019. Aspek Hukum Kepemilikan Rekam Medis Terhadap Perlindungan Hak Pasien. Yayasan Kita Menulis.

Sugiyono. 2019. Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif, dan R&D. Bandung: Alphabet.

Sutrisno, E. 2016. Manajemen Sumber Daya Manusia. Jakarta: Kencana 2016.

Tanjung, Adrian dan Subagjo, Bambang. 2012. Panduan Praktis Menyusun Standart Operasional Prosedur (SOP) Instansi Pemerintah. Yogyakarta: Total Media.

Tarwaka & Bakri. 2016. Faktor- Faktor yang Mempengaruhi Produktivitas Kerja.

Utomo, Y. dan Hosizah. 2020. Pengaruh Kompetensi PMIK Terhadap Kualitas Koding Klinis di RSU Vertikal Kementrian Kesehatan DKI Jakarta. Jurnal Manajemen Informasi Kesehatan Indonesia. 8 (2): 102-106.

Vanchapo. 2020. Beban Kerja dan Stres Kerja. Jawa Timur. CV. Penerbit Qiara Media.

Wahyuni, Sri Indra & Lubis, Ema Fitri. 2020. Analisis Disiplin Kerja karyawan pada PT. Kharisma Dayung Utama Pekanbaru. Universitas Islam Riau: Program Studi Administrasi Publik FISIPOL.

Widyawati. 2020. Buku Ajar Promosi Kesehatan Untuk Mahasiswa Keperawatan (F.A. Sihotang, Havija., Rizki). Edisi 1. Medan.

Downloads

Published

2024-04-28

How to Cite

Yanti, N. K. W. ., & Sifaurohmi, I. (2024). ANALISIS PRODUKTIVITAS KERJA PETUGAS REKAM MEDIS PADA BAGIAN KODING DI RUMAH SAKIT UMUM DAERAH PATUT PATUH PATJU GERUNG KABUPATEN LOMBOK BARAT. PREPOTIF : JURNAL KESEHATAN MASYARAKAT, 8(1), 1063–1072. https://doi.org/10.31004/prepotif.v8i1.27047

Issue

Section

Articles