HUBUNGAN MOTIVASI BELAJAR DENGAN EFIKASI DIRI PADA MAHASISWA FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS MALAHAYATI

Authors

  • Ajeng Ishelina Susilo Program Studi Pendidikan Dokter,Fakultas Kedokteran Universitas Malahayati, Bandar Lampung
  • Sri Maria Puji Lestari Program Studi Pendidikan Dokter,Fakultas Kedokteran Universitas Malahayati, Bandar Lampung
  • Esteria Marhayuni Program Studi Pendidikan Dokter,Fakultas Kedokteran Universitas Malahayati, Bandar Lampung
  • Tessa Sjahriani Program Studi Pendidikan Dokter,Fakultas Kedokteran Universitas Malahayati, Bandar Lampung

DOI:

https://doi.org/10.31004/prepotif.v7i1.13704

Keywords:

Efikasi Diri, Mahasiswa Kedokteran, Motivasi Belajar

Abstract

Mahasiswa kedokteran hidup dalam lingkungan yang kompetitif dan mengharuskan mahasiswa untuk menguasai banyak materi dalam waktu singkat, hal tersebut terkadang mengakibatkan tekanan dan beban bagi mahasiswa, sehingga dibutukan kemampuan afektif salah satunya adalah efikasi diri. Efikasi diri dipengaruhi oleh faktor internal dan eksternal, salah satunya dipengaruhi oleh motivasi belajar. Mengetahui hubungan motivasi belajar dengan tingkat efikasi diri pada mahasiswa Fakultas Kedokteran Tahap Sarjana Universitas Malahayati angkatan 2019-2022. Jenis penelitian ini adalah kuantitatif dengan survey analitik, menggunakan metode cross sectional, alat ukur kuesioner MLSQ dan GSES, serta pengambilan sampel dengan teknik stratified random sampling. Didapatkan hasil penelitian dari responden sebanyak 228 mahasiswa dengan tingkat efikasi diri terbanyak dalam kategori tinggi berjumlah 197 mahasiswa (86,4%) dan tingkat efikasi diri terbanyak pada kategori tinggi berjumlah 128 mahasiswa (56,1%). Analisis statistik menggunakan uji spearman menunjukan p=value sebesar 0,000 (p < 0,05) dengan nilai koefisien korelasi sebesar 0,506. Terdapat hubungan bermakna antara motivasi belajar dengan tingkat efikasi diri pada mahasiswa Fakultas Kedokteran Tahap Sarjana Universitas Malahayati angkatan 2019-2022.

References

Afriani, M., Suhendri, & Venty. (2022). Hubungan Efikasi Diri dengan Motivasi Belajar Siswa SMP Negeri 2 Kalimanah. Jurnal Pendidikan Dan Konseling, 4(6), 1349–1358.

Bandura, A. (1997). Self Efficacy?: The Exercise of Control. W. H Freeman and Company.

Duarsa, H. A. P., Oktafany, & Angraini, D. I. (2019). Hubungan efikasi diri dengan tingkat kecemasan mahasiswa tahun pertama di Fakultas Kedokteran Universitas Lampung tahun 2018. Medula, 10, 1–61.

Feist, J., & Feist, G. J. (2009). Theories of Personality (Seventh Ed). The McGraw-Hill Companies, Inc.

Fikriyani, N., Lestari, S. M. P., Fitriani, D., & Utari, E. M. (2020). Hubungan efikasi diri dan kecemasan dengan motivasi belajar pada mahasiswa. Indonesian Journal of Learning Education and Counseling, 2(2), 224–231. https://doi.org/10.31960/ijolec.v2i2.413

Jaya, R. D. (2021). Korelasi efikasi diri dengan motivasi belajar mahasiswa pelaksanaan kuliah daring. Publikasi Ilmiah.

Mardiana, Oviyanti, F., & Anggara, B. (2021). HUBUNGAN EFIKASI DIRI DENGAN MOTIVASI BELAJAR SISWA DI SMA PERSATUAN PEDAMARAN. Jurnal PAI Raden Falah, 3(3), 275–287.

Mukti, B., & Tentama, F. (2019). Faktor-faktor yang mempengaruhi efikasi diri akademik. Prosiding Seminar Nasional Magister Psikologi Universitas Ahmad Dahlan, 0(0), 341–347. http://seminar.uad.ac.id/index.php/snmpuad/article/view/3442

Quraisy, A., & Agus. (2021). Hubungan Efikasi Diri Dan Motivasi Belajar Matematika Siswa Kelas Viii Smp. Sigma: Jurnal Pendidikan Matematika, 13(2), 85–91. https://doi.org/10.26618/sigma.v13i2.5325

Rindu, E. D., & Kurniawan, K. (2021). Hubungan Antara Self-efficacy dengan Motivasi Belajar Menghadapi Ulangan pada Siswa. Indonesian Journal of Guidance and Counseling: Theory and Application, 10(1), 42–54. https://journal.unnes.ac.id/sju/index.php/jbk/article/view/36305

Sardiman, A. (2011). Interaksi dan motivasi belajar mengajar. Rajawali Pers.

Sariningsih, R., & Purwasih, R. (2017). Pembelajaran problem based learning untuk meningkatkan kemampuan pemecahan masalah matematis dan self efficacy mahasiswa calon guru. Jurnal Nasional Pendidikan Matematika, 1(2), 34–42. http://ppjp.unlam.ac.id/journal/index.php/JDK/article/view/3189/2737

Suryani, L., Seto, S. B., & Bantas, M. G. D. (2020). Hubungan Efikasi Diri dan Motivasi Belajar Terhadap Hasil Belajar Berbasis E-Learning pada Mahasiswa Program Studi Pendidikan Matematika Universitas Flores. Jurnal Kependidikan: Jurnal Hasil Penelitian Dan Kajian Kepustakaan Di Bidang Pendidikan, Pengajaran Dan Pembelajaran, 6(2), 275. https://doi.org/10.33394/jk.v6i2.2609

Uno, H. B. (2022). Teori Motivasi & Pengukurannya?: Analisis di Bidang Pendidikan. Bumi Aksara.

Widya, K. S., & Muwakhidah. (2021). Hubungan antara efikasi diri dengan motivasi belajar pada siswa Smp Negeri 1 Waru di masa pandemi Covid-19. Prosiding Seminar & Lokakarya Nasional Bimbingan Dan Konseling, 2(2), 68–76. https://ojs.abkinjatim.org/index.php/ojspdabkin/article/view/122%0Ahttps://ojs.abkinjatim.org/index.php/ojspdabkin/article/download/122/108

Yolandita, S. D., & Fauziah, N. (2021). Hubungan Self Efficacy Terhadap Motivasi Belajar Biologi Siswa Kelas XI Pada Pembelajaran Daring. Jurnal Bioterdidik: Wahana Ekspresi Ilmiah, 9(3), 234–241. https://doi.org/10.23960/jbt.v9i3.23078

Zega, Y. (2020). Hubungan self efficacy terhadap motivasi belajar dalam pembelajaran matematika. Didaktik, 14(1), 2410–2416. https://ojs.ikipgunungsitoli.ac.id/index.php/dk/article/view/69

Zimmerman, B. J. (2000). Self-Efficacy: An Essential Motive to Learn. Contemporary Educational Psychology, 25(1), 82–91. https://doi.org/10.1006/ceps.1999.1016

Downloads

Published

2023-12-20

How to Cite

Susilo, A. I., Lestari, S. M. P., Marhayuni, E., & Sjahriani, T. (2023). HUBUNGAN MOTIVASI BELAJAR DENGAN EFIKASI DIRI PADA MAHASISWA FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS MALAHAYATI . PREPOTIF : JURNAL KESEHATAN MASYARAKAT, 7(1), 975–980. https://doi.org/10.31004/prepotif.v7i1.13704

Issue

Section

Articles