ANALISIS PENERAPAN PROTOKOL KESEHATAN TERHADAP TINGKAT KEPATUHAN PADA PEKERJA BURUH BAGASI DI PELABUHAN SAMUDERA BITUNG
DOI:
https://doi.org/10.31004/prepotif.v7i1.12963Keywords:
Penerapan Protokol Kesehatan, Tingkat Kepatuhan, Pekerja Buruh.Abstract
Pencegahan COVID-19 di lingkungan masyarakat indonesia terus diupayakan oleh Pemerintah Republik Indonesia. Namun kurangnya edukasi dan pengetahuan masyarakat dalam menghadapi masa COVID-19, sehingga Pemerintah Republik Indonesia berusaha untuk memberikan edukasi kesehatan bagi masyarakat dan secara massif memberikan sosialisasi tata cara pencegahan COVID-19 yaitu dengan menerapkan protokol kesehatan dengan menggunakan 5M yaitu memakai masker, mencuci tangan, menjaga jarak, menjauhi kerumunan, dan mengurangi mobalitas. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui penerapan protokol kesehatan terhadap tingkat kepatuhan pada pekerja buruh bagasi di pelabuhan samudera bitung. Metode penelitian yang akan digunakan dalam penelitian ini adalah penelitian deskriptif, yaitu untuk menganalisis tentang pemahaman para pekerja buruh bagasi dalam penerapan protokol kesehatan di masa COVID-19. Hasil dari penelitian ini yaitu Penerapan Protokol Kesehatan bersifat kurang baik dengan Tingkat Kepatuhan kurang patuh sebanyak 10 orang dengan presentase (5,8%), bersifat patuh sebanyak 7 orang (11,2%). Sedangkan Penerapan Protkol Kesehatan bersifat baik dengan Tingkat Kepatuhan yang kurang patuh sebanyak 12 orang dengan presentase (16,2%) di ikuti dengan Penerapan Protokol Kesehatan bersifat baik dengan Tingkat Kepatuhan yang baik sebanyak 35 orang dengan presentase (30,8%). Berdasarkan hasil tabulasi silang antara penerapan protokol kesehatan dengan tingkat kepatuhan didapatkan hasil p value kurang dari 0,05 yaitu 0,029. Kesimpulan dari penelitian ini yaitu terdapat pengaruh yang signifikan antara penerapan protokol kesehatan terhadap tingkat kepatuhan para pekerja buruh bagasi di pelabuhan Samudera Bitung.References
Afrianti, N., & Rahmiati, C. (2021). Faktor-faktor yang mempengaruhi kepatuhan masyarakat terhadap protokol kesehatan covid-19. Jurnal Ilmiah Permas: Jurnal Ilmiah STIKES Kendal, 001, 113–124.
H, T. (2020). Virus corona baru COVID-19. Yogyakarta: Rapha Publishing.
HK.01.07/MENKES/382/2020, K. R. (2022). Protokol Kesehatan bagi Masyarakat di Tempat dan Fasilitas Umum dalam Rangka Pencegahan dan Pengendalian Corona Virus Disease 2019 (COVID-19.) Kementerian Kesehatan Republik Indonesia Jakarta. Jurnal KESMAS, Vol.11, No.2 Februari 2022.
Kartikasari, S. E., & Sukwika, T. (n.d.). Disiplin Keselamatan dan Kesehatan Kerja melalui pemakaian alat pelindung diri di laboratorium kimia PT Sucofind Jakarta.
Kusuma, U. F., Arsyad, N., Lavinia, M. S., Rahayu, S., Kahfi, M. K., & Syakurah, R. A. (n.d.). Analisis Penelusuran Masker Sebagai Protokol Kesehatan Saat Pandemi Covid-19 Di Indonesia: Studi Google Trends.
Mulyati, S. S., & Sihite, F. (n.d.). Analisis Risiko Kesehatan.
Nafikadini, I., Rokhmah, D., & Istaji, E. (2019). Penelitian Kualitatif Bidang Kesehatan Masyarakat. Malang: Intimedia.
Nirmala, S. (2021). Implementasi protokol kesehatan COVID-19 era new normal di SDN 3 Batu Kumbung. Mataram: Jurnal Kesehatan.
RI, K. (2020). Pedoman Pencegahan Dan Pengendalian Coronavirus Disease (COVID-19). KEMENKES RI REVISI KE-5. Jurnal KESMAS, Vol. 11, No.2 Februari 2022.
RI, K. (2020). Pertanyaan dan jawaban terkait COVID-19 Kementerian Kesehatan. Kementerian Kesehatan Republik Indonesia. Jurnal KESMAS, Vol.11 No.2 Februari 2022.
Riyadi, R., & Larasaty, P. (2020). Faktor yang berpengaruh terhadap kepatuhan masyarakat pada protokol kesehatan dalam mencegah penyebaran COVID-19. In Seminar Nasional Official Statistics (Vol. 2020, No. 1, pp. 45-54).
Rumpa B, F. A. (2020). 2019-Ncov. Yogyakarta: Rapha Publishing.
Setligt, C. C., Rahman, A., & Mandagi, C. K. (2020). Penerapan Kebijakan Protokol Kesehatan dalam Upaya Pencegahan Covid-19. Multidisciplinary Journal - Volume 3, Nomor 1, Juli 2020.
Sudiarti, P. E. (2021). Penerapan Protokol Kesehatan COVID-19 Mahasiswa Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai 2020. Riau: Jurnal Kesehatan: Volume 5 No 1.
Sutedi, A. (2017). Hukum Perburuhan. Jakarta: Sinar Grafika.
Usman, H., & Akbar, P. (2009). Metodologi Penelitian Sosial. Jakarta: PT Bumi Aksara.
Yuantari, C., Rachmani, E., Rimawati, E., Handayani, S., & Kusuma, E. J. (n.d.). Analisis Penerapan Protokol Kesehatan terhadap Tingkat Kepatuhan Pada Pekerja informal Selama Pandemi Covid-19.
World Health Organization. (2020a). Coronavirus disease (COVID-19): Risks and safety for older people. Diambil 13 Desember 2022, dari 8 May 2020 website: https://www.who.int/news-room/q-a-detail/coronavirus-disease-covid-19- risks-and-safety-for-older-people.
World Health Organization. (2020b). Coronavirus disease (COVID-19). Diambil 13 Januari 2021, dari 13 Desember 2022website: https://www.who.int/news- 79 room/q-a-detail/coronavirus-disease-covid-19.
Zurahmi, Z. (2021). Hubungan pengetahuan dan sikap pengunjung café terhadap penerapan protokol kesehatan pada masa pandemic COVID-19 di kota Bangkinang. Bangkinang: Jurnal NERS Vol 5 No 1.
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Copyright (c) 2023 Jein Agnes Sumual, Richard Andreas Palilingan, Agusteivie Albert Jefta Telew
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
Authors who publish with this journal agree to the following terms:
- Authors retain copyright and grant the journal right of first publication with the work simultaneously licensed under a Creative Commons Attribution License that allows others to share the work with an acknowledgement of the work’s authorship and initial publication in this journal.
- Authors are able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journal’s published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book), with an acknowledgement of its initial publication in this journal.
- Authors are permitted and encouraged to post their work online (e.g., in institutional repositories or on their website) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of published work (See The Effect of Open Access).