QUALITY OF WORK LIFE, GAYA KEPEMIMPINAN, MOTIVASI KERJA DAN KINERJA

Authors

  • Ferra Fitri Handayani Program Studi Mageister, Fakultas Psikologi, Universitas Semarang
  • Hardani Widhiastuti Program Studi Mageister, Fakultas Psikologi, Universitas Semarang
  • Rini Sugiarti Program Studi Mageister, Fakultas Psikologi, Universitas Semarang

DOI:

https://doi.org/10.31004/prepotif.v7i1.12594

Keywords:

leadership style, performance, work motivation, quality of work life

Abstract

Penilaian pekerjaan adalah suatu metode untuk membandingkan berbagai tugas pekerjaan menggunakan prosedur formal dan sistematis untuk menentukan urutan tugas pekerjaan melalui kedudukan dan rasio antara satu tugas pekerjaan dengan tugas pekerjaan. Keberhasilan penentuan pencapaian pekerjaan terhadap individu akan dapat mengarahkan penetapan kinerja organisasi sesuai tujuan yang ingin dicapai. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh kualitas kehidupan kerja dan gaya kepemimpinan terhadap kinerja dengan motivasi kerja sebagai intervening. Jenis penelitian kuantitatif, jumlah subyek 62 orang staf Biro Sumber Daya Manusia Polda Sulawesi Tenggara yang ditentukan menggunakan purposive sampling. Variabel peneiitian ini adalah kualitas kehidupa kerja, gaya kepemimpinan, motivasi kerja dan kinerja. Analisis data menggunakan program SmartPLS. Hasil penelitian menunjukkan pengaruh positif dan signifikan antara kualitas kehidupan kerja dan gaya kepemimpinan terhadap kinerja baik secara parsial maupun secara simultan melalui motivasi kerja. Penelitian ini juga menyimpulkan kualitas kehidupan kerja tidak berpengaruh secara parsial terhadap kinerja.

References

Aryansah, I. (2012). Iklim organisasi dan kualitas kehidupan kerja karyawan PT Aseli Dagadu Djogja. Tesis. Fakultas Ilmu Sosial. UIN Sunan Kalijaga Yogyakarta. Doi: http://digilib.uin-suka.ac.id/id/eprint/10872/

Azhari, H.A., dkk. (2022). Pengaruh gaya kepemimpinan terhadap kepuasan kerja dan kinerja pegawai pada kantor komisi penyiaran Indoenesia daerah Provinsi Sulawesi Barat. Disertasi thesis, Universitas Hasanuddin. Doi: http://repository.unhas.ac.id/id/eprint/14705/

Balaji, R. (2014). A Study on Quality of Work Life among Employees, International Journal of Innovative Research in Science, Engineering and Technology. Vol. 2, Issue 2. Doi: https://www.rroij.com/open-access/a-study-on-quality-of-work-life-amongemployees.pdf

Beh & Rose. (2007). Linking QWL and Job Performance: Implications for Organizations. Performance Improvement. Vol. 46. Issue. 6. Doi: https://onlinelibrary.wiley.com/doi/abs/10.1002/pfi.139

Cascio, W. F. (2006). Managing Human Resources: Productivity, Quality of Work-Life, Profits. (2nd ed.). New York: McGraw-Hill.

Damayanti dkk. (2013). Pengaruh Kompensasi dan Motivasi Kerja Terhadap Kinerja Karyawan Perusahaan Daerah Air Minum (PDAM) Surakarta. Jupe UNS, Vol 2, No 1.

Dessler, G. (2016). Manajemen Sumber Daya Manusia. Jilid 10. Jakarta: PT Indeks.

Harbani, P. (2010). Teori Administrasi Publik. Bandung: Alfabeta.

Horst D.J., Broday E. E., Bondarick R., Serped L. F., Pilatti L. A . (2014). Quality of Working Life and Productivity: An Overview of the Conceptual Framework, International Journal of Managerial Studies and Research (IJMSR).Vol.2. Issue 5. Doi: https://www.arcjournals.org/pdfs/ijmsr/v2-i5/11.pdf

Irawan, Andi, dkk. (2015). Faktor-faktor yang mempengaruhi kinerja pegawai negeri sipil di Direktorat Jenderal Pendidikan Tinggi. Di akses di http://journal.ipb.ac.id/index.php/jabm/article/view/10683. tanggal 4 Desember 2022.

Joko. (2005). Pengaruh Gaya Kepemimpinan Terhadap Motivasi Kerja. Jurnal Ilmu Ekonomi Manajemen 2005, Vol.3 No. 3.

Koopmans, L., dkk. (2014). Construct Validity of The Individual Work Performance Questionnaire. Journal of Occupational and Environment Medicine: 56(3), 331-337. Doi: http://journals.lww.com/joem/Abstract/publishahead/Construct_Validity_of_the_In dividual_Work.99125.aspx

Latief, B. (2012). Faktor- faktor yang Mempengaruhi Kinerja Karyawan PT. Mega Mulia Servindo di Makasar. Jurnal Manajemen dan Akuntansi , 1 (1), 61- 70. Doi: http://jurnalmahasiswa.umsu.ac.id/index.php/jimeis/index

Lau, R.S.M. & May, B.E. 1998. A Win-Win Paradigm for Quality of work Life and Business Performance. Human resource Development Quartely. Proquest Psychology Journals.Lewis, et al. 2001. Extrinsic and Intrinsic Determinants of Quality of Work Life. International Journal of health Care Quality Assurance Incorporating. Leadership in Health Service. Vol.14. p. 9-15. Doi: https://onlinelibrary.wiley.com/doi/abs/10.1002/hrdq.3920090302

Lestari, F.T., & Syarifuddin. (2018). Pengaruh gaya kepemimpinan terhadap motivasi kerja pegawai di PT. Pos Indonesia cabang Solo. Sosiohumanitas, Vol. 2. No. 2.

Mangkunegara, A.A. Prabu. (2017). Manajemen Sumber Daya Manusia Perusahaan. Bandung : Remaja Rosdakarya.

Mbise. A. (2014). Manajemen dan Evaluasi Kinerja Karyawan. Yogyakarta: Aswaja Pressindo.

Mendrofa, S.S. (2021). Pengaruh gaya kepemimpinan terhadap motivasi kerja pegawai di Dinas Ketahanan Pangan Kabupaten Nias Selatan. Jurnal Ilmiah Mahasiswa. Vol.4. No.2. Doi: https://jurnal.uniraya.ac.id/index.php/jim/article/view/230

Mousavi, S.H., Monfared S.Y., and Heidary A. (2011). Investigating the Relationship Between Life Quality And Productivity In Physical Education Office Employees In Zanjan Province. Procedia Social and Behavioral Sciences. Doi: 10.1016/j.sbspro.2011.04.354

Nawawi, H. (2016). Manajemen Sumber Daya Manusia. Yogyakarta: UGM Press.

Nugroho., & Suwarti. (2005). Pengaruh gaya kepemimpinan terhadap kepuasan kerja dengan moderasi motivasi. Jurnal Bisnis dan Manajemen. Vol. 3 No.2.

Nurbiyati, T. (2016). Pengaruh quality of work life (QWL) terhadap kinerja pegawai dengan disiplin dan kepuasan kerja sebagai variabel intervening. Jurnal Siasat Bisnis, 18(2), 246–256. https://doi.org/10.20885/jsb.vol18.iss2.art10

Octavianasari, P. (2017). Hubungan antara motivasi kerja dengan kinerja karyawan (Kasus Kasus UD. Surya Abadi Furniture). Skripsi. Surakarta. Universitas Muhammadiah Surakarta. Doi: http://eprints.ums.ac.id/52643/12

Pamela, A.O., & Oloko. (2015). Effect of motivation on employee performance of commercial banks in kenya : A case study of Kenya Commercial Bank in Migori County. Journal of Human Resource Studies 5 (2). Doi: https://www.macrothink.org/journal/index.php/ijhrs/article/view/7504

Robbins, S. P., & Timothy, A.. J. (2018). Perilaku Organisasi. Organizational Behavior. Edisi Ke-12. Jakarta: Salemba Empat.

Siagian, S.P. (2016). Manajemen Sumber Daya Manusia. Jakarta: Bumi Aksara.

Sinambela, L. P. (2016). Manajemen Sumber Daya Manusia: Membangun Tim Kerja Yang Solid Untuk Meningkatkan Kinerja. Jakarta: Bumi Aksara.

Sutrisno, E. (2016). Manajemen Sumber Daya Manusia. Jakarta: Kencana Prenada Media Group.

Suyatno, A dkk. (2020). Analisis kepemimpinan dalam manajemen sumber daya manusia: Prinsip dasar dan aplikasi. Jakarta: Gcaindo.

Syamsul, M., Anggraini, S., & Damayanthy, S. (2013). Faktor-faktor mempengaruhi kinerja pegawai ; Studi di perusahaan daerah pasar Tohaga labupaten Bogor. Jurnal Aplikasi Manajemen. Vol.11. No.2. Doi: https://jurnaljam.ub.ac.id/index.php/jam/article/view/566

Thoha, M. (2010). Pembinaan Organisasi, Proses Diagnosa dan Intervensi, Manajemen Kepemimpinan. Yogyakarta: Gava Media.

Thoha, M. (2015). Kepemimpinan. Jakarta: Rajawali.

Vosloban, R. I. (2012). The Influence of the Employee’s Performance on the Company’s Growth - A Managerial Perspective. Procedia Economics and Finance, 3, 660–665. https://doi.org/https://doi.org/10.1016/S2212-5671(12)00211-0

Wawan. (2013). Pengaruh gaya kepemimpinan terhadap kinerja karyawan di hotel Arta. Jurnal Ilmu Ekonomi dan Manajemen. Vol.1. No.

Wibowo. (2016). Manajemen Kinerja. Edisi Kelima. Jakarta: Raja Grafindo Persada.

Yasa, I. Ketut. (2007). “Pengaruh Quality of work life terhadap motivasi dan kinerja karyawan politeknik Negeri Bali”. Denpasar. Jurnal Manajemen. Vol.3. No.1.

Zunaidah., Budiman., Ardi, Novarandi, & Arif. (2014). Analisis Pengaruh Motivasi Dan Budaya Organisasi Terhadap Kinerja Karyawan (Studi Pada Business Unit SPBU PT. Putra Kelana Makmur Group Batam). Jurnal Manajemen Dan Bisnis Sriwijaya. Vol.12, No.1. 47-54. Doi: https://doi.org/10.29259/jmbs.v12i1.3139

Downloads

Published

2023-12-20

How to Cite

Handayani, F. F. ., Widhiastuti, H. ., & Sugiarti, R. . (2023). QUALITY OF WORK LIFE, GAYA KEPEMIMPINAN, MOTIVASI KERJA DAN KINERJA. PREPOTIF : JURNAL KESEHATAN MASYARAKAT, 7(1), 693–702. https://doi.org/10.31004/prepotif.v7i1.12594

Issue

Section

Articles