PERAN HUMAN CAPITAL, PENGETAHUAN AKUNTANSI, PELATIHAN AKUNTANSI TERHADAP INTEGRITAS MAHASISWA AKUNTANSI

Authors

  • Lifa Aprilia Universitas Indo Global Mandiri
  • Lesi Hertati Universitas Indo Global Mandiri
  • Lily Syafitri Universitas Indo Global Mandiri

DOI:

https://doi.org/10.31004/jrpp.v7i2.27472

Keywords:

Human Capital, Pengetahuan Akuntansi, Pelatihan Akuntansi, Integritas Mahasiswa Akuntansi

Abstract

Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui Pengaruh Human capital, Pengetahuan Akuntansi, Pelatihan Akuntansi terhadap Integritas Mahasiswa Akuntansi survey pada Mahasiswa Akuntansi Universitas Indo Global Mandiri Tahun 2020-2023. Populasi dalam penelitian ini berjumlah 257 orang yang merupakan Jumlah Mahasiswa Akuntansi Universitas Indo Global Mandiri Tahun 2020-2023. Pengambilan sample dalam penelitian ini menggunakan teknik Rumus Slovin sehingga di dapatlah jumlah sample sebanyak 72 responden. Analisis data dalam penelitian ini menggunakan uji validitas, uji reliabilitas, uji asumsi klasik, analisis regresi berganda, uji hipotesis dan uji koefisien determinasi dengan menggunakan program SPSS version 25. Hasil penelitian menunjukkan bahwa variabel Human Capital berpengaruh terhadap Integritas Mahasiswa Akuntansi, variabel Pengetahuan Akuntansi berpengaruh terhadap Integritas Mahasiswa Akuntansi dan variabel Pelatihan Akuntansi berpengaruh terhadap Integritas Mahasiswa Akuntansi dalam uji secara parsial. Selanjutnya, Variabel Human Capital, Pengetahuan Akuntansi dan Pelatihan Akuntansi dalam uji secara simultan berpengaruh secara positif terhadap Integritas Mahasiswa Akuntansi. Kemampuan variasi variabel independent mampu mempengaruhi variabel dependent sebesar 94,6 % dalam uji koefisien determinasi.

References

Almaiah, M. A., Hajjej, F., Lutfi, A., Al-Khasawneh, A., Alkhdour, T., Almomani, O., & Shehab, R. (2022). A Conceptual Framework for Determining Quality Requirements for Mobile Learning Applications Using Delphi Method. Electronics (Switzerland), 11(5). https://doi.org/ 10.3390/ electronics11050788

Asari, A., Nababan, D., Amane, A. P. O., Kusbandiyah, J., Lestari, N. C., Hertati, L., ... & Ainun, A. N. A. (2023). Dasar Penelitian Kuantitatif. Penerbit Lakeisha.

Jannah, B. S. (2023). Is It Important To Integrate Islamic Values In Accounting Education? JAS (Jurnal Akuntansi Syariah), 7(1), 30–41. https://doi.org/10.46367/jas.v7i1.1050

Hertati, L. (2023). Exploring Moralitas Individual Mahasiswa , Sebuah Peran Mengatasi Etika Kecurangan Mahasiswa Akuntansi Di Dunia Pendidikan. 132–142.

Lilis puspitawati, Hilmi, M. Virginia, & L. Hertati. (2023). User Competence And Business Digitalization For The Successful Performance Of The Financial Statements. Jurnal Akuntansi, 27(1), 80?98. https://doi.org/10.24912/ja.v27i1.1198

Gusti, I., Ratih, A., Dewi, P., Gde, I., & Wira Pertama, A. (2020). Perilaku Kecurangan Akademik Mahasiswa Akuntansi: Dimensi Fraud Diamond. Jurnal Ilmiah Akuntansi), 5(2), 221–234.

Hariyanti, T. P. (2023). The Effect of Accounting Information Systems, Organizational Commitment and Work Discipline on Employee Performance. 125?138.

Hendrawan Mustofa, R., Purwanti, E., & Afandi, P. (2019). Studi Kasus Pada UMKM Desa Tingkir Salatiga.

Hertati, L. (2023). Exploring Moralitas Individual Mahasiswa , Sebuah Peran Mengatasi Etika Kecurangan Mahasiswa Akuntansi Di Dunia Pendidikan. 132–142.

Hertati.L.2012. Ketidakmerataan Distribusi Pendapatan Rumah Tangga Kota Palembang ( Studi Kasus Pusat Kota Pinggir Kota. Vol. 9 No. 1 Jurnal Media Wahana Ekonomika.

Hastutik, S., Agus Yulistiyono, S. E., Nurofik, A., Lesi Hertati, & Darmaesti, S. E. (2022). KONSEP Dasar Sistem Infromasi Manajemen. Cendikia Mulia MandiriHertati.L. (2022). BAB V Akuntansi Manajemen Sektor Publik. Akuntansi Sektor Publik, 65

Hertati.L. (2023) Pengantar Akuntansi Manajemen (Pendekatan Konsep Dan Analisis). Penerbit Media Sains Indonesia

Hertati.L. (2023) .Sistem Informasi Manajemen.Konsep dan Pengembangan Bisnis. Penerbit Media Sains Indonesia

Hertati.L.2023.Sistem Informasi Akuntansi. Penerbit Media Saint Indonesia

Hertati.L.2023.Sistem Informasi Manajemen.Konsep dan Pengembangan Bisnis. Penerbit Media Sains Indonesia

Hertati, L.2022 "Green Accounting: Akuntansi dan Lingkungan." . Media Sains Indonesia.

Hasibuan, R., Ilyas, M., Hertati, L., Saputra, E., Lestari, B. A. H., Kustina, K. T., & Ristiyana, R. (2023). Sistem Akuntansi. Global Eksekutif Teknologi

Hertati, L. (2023). BAB 3 Fungsi Sistem Akuntansi. Sistem Akuntansi, 30. Global Eksekutif Teknologi.

Hertati, S. E. (2022). BAB V Akuntansi Manajemen Sektor Publik. Akuntansi Sektor Publik, 65. Get Press Indonesia

Hertati, L., & Puspitawati, L. (2023). Determinan Perilaku Etika Pada Sistem Whistleblowing Implikasi Pada Detection Fraud. EKONOM: Jurnal Ekonomi, Bisnis dan Manajemen, 1(1), 83-98.

Herttai. 2021. Akuntansi Manajemen Sektor Publik. Akuntansi Sektor Publik, 21. Penerbit Media Sains Indonesia

Ii, B. A. B. (2020). Attitudes ( A ) towards Behavior Subjective Norma ( SN ) towards Behavior Intention ( I ) towards Behavior Perceived Behavioral Control. 18–50.

Jannah, B. S. (2023). Is It Important To Integrate Islamic Values In Accounting Education? JAS (Jurnal Akuntansi Syariah), 7(1), 30–41. https://doi.org/10.46367/jas.v7i1.1050

Kotjoprayudi, R. B. (2023). Use of Contactless Payment System to Prevent The Spread of Covid-19 in Indonesia. 16–30.

Lesi Hertati. (2020). How to Align Management Commitments to the Successful Implementation of Management Accounting Information Systems in Manager Decision Making. 89–102.

Pangestu, D. A. (2022). Pengaruh Moralitas Individu, Religiusitas Dan Integritas Terhadap Persepsi Etis Mahasiswa Atas Perilaku Kecurangan Akuntansi (Studi Empiris Mahasiswa Prodi Akuntansi Pada Universitas Swasta Terakreditasi-A Di Yogyakarta). 1–12.

Saad, M. (2023). The influence of accounting information system adoption on business performance amid COVID-19.

Sánchez-Prieto. (2016). Informal tools in formal contexts: Development of a model to assess the acceptance of mobile technologies among teachers. 519?528.

Tâm, T., Và, N. C. ? U., Giao, C. ? N., Ngh, C., & Chu, ? N B ? I. (2016). ??No Title No Title No Title. 01, 1–23.

Anggraini, Y., Hertati, L., Meiriasari, V., & Ekonomi, F. (2023). ProBisnis : Jurnal Manajemen Effect of Information Technology and E-Commerce on The Quality of Accounting Information Systems. 14(3), 253?261.

Iriadi.Hertati.L.Santiecha.R.2023.Akuntansi Manajemen terapan pada dunia Bisnis dan Sektor Publik. Penerbit Media Sains Indonesia

Kustina, K. T., Nurhayati, M., Pratiwi, E., Lesi Hertati, S. E., CAPM, A. C. C. A. C., Qodari, A., ... & Abdul Munim, S. E. (2022). Sistem informasi manajemen. Cendikia Mulia Mandiri.

Mustofa, M., Bara, A. B., Khusaini, F., Ashari, A., Hertati, L., Mailangkay, & Safii, 2023. Metode Penelitian Kepustakaan (Library Research). Get Press Indonesia.

Nugraha, D. B., Azmi, Z., Defitri, S. Y., Pasaribu, J. S., Hertati, L., Saputra, E., ... & Fau, S. H. (2023). Sistem informasi akuntansi. Global Eksekutif Teknologi.

Fery.I., Hertati.L, Sinulingga.G, Desfitrina,Agustini.T.Wijayanto.G.2021. How the Role of Work Stress Accounting in an Organization. Tianjin Daxue Xuebao (Ziran Kexue yu Gongcheng Jishu Ban)/ Journal of Tianjin University Science and Technology.Vol:54 Issue:10:2021 DOI: 10.17605/OSF.IO/9RBE3

Downloads

Published

2024-04-20

How to Cite

Aprilia, L. ., Hertati, L. ., & Syafitri, L. . (2024). PERAN HUMAN CAPITAL, PENGETAHUAN AKUNTANSI, PELATIHAN AKUNTANSI TERHADAP INTEGRITAS MAHASISWA AKUNTANSI. Jurnal Review Pendidikan Dan Pengajaran (JRPP), 7(2), 4917–4926. https://doi.org/10.31004/jrpp.v7i2.27472