ANALISA BENTUK DAN MAKNA PADA LAGU MALUNGUN KARYA JOSUA MANALU

Authors

  • Ferdinan S. Lumban Gaol Universitas HKBP Nommensen
  • Kamalludin Galingging Universitas HKBP Nommensen
  • Emmi Simangunsong Universitas HKBP Nommensen

DOI:

https://doi.org/10.31004/jrpp.v6i3.25396

Keywords:

Lagu Malungun,Analisa Bentuk,Dan Makna Lagu

Abstract

Skripsi ini membahas tentang analisa bentuk musik dari Musik populer daerah. Lagu Malungun karya Josua Manalu adalah lagu populer daerah Batak Toba yang sangat terkenal. Dipublikasikan melalui platform digital musik dan media jejaring sosial, dibawakan oleh group musik Armuse dengan format trio vocal. Melalui hal tersebut, penulis melakukan sebuah penganalisaan pada lagu Malungun untuk melihat bentuk lagu dan elemen-elemen lainnya seperti introduksi, transisi, verse, pre-chorus, chorus, outro, coda, interval dan harmoni. Kemudian mendeskripsikan makna yang terkandung dari isi syair lagu tersebut. Penganalisaan ini dilakukan dengan menggunakan teori musik Barat dan mengacu pada teori Prier. Penelitian ini dilakukan dengan menggunakan metode penelitian kualitatif. Hasil dari penelitian penulis adalah sebuah pentranskripsian dari lagu Malungun. Kemudian penulis memilah dan memotong bagian-bagian lagu, untuk mendeskripsikan bentuk dan elemen-elemen dari lagu Malungun.

References

Batubara, Junita dan Fino Harja Marbun. 2021. Kajian Musik dan Makna Lagu

Siksik Sibatu Manikkam Dicover Oleh Grup Jamrud. Dalam Jurnal Ekspresi Seni : Seni Musik, Vol. 23, No. 2 (Hlm 4). Program Studi Seni Musik, Fakultas Bahasa dan Seni Universitas HKBP Nommensen Medan.

Hutagalung, Roy J. M. 2013. Trio Pada Musik Populer Batak Toba: Analisis

Sejarah, Fungsi, Dan Struktur Musik, Tesis. Medan: Program Studi Magister (S2) Penkarya dan Pengkajian Seni Fakultas Ilmu Budaya Universitas Sumatera Utara.

Ibrahim, M.A. 2018. Metodologi Penelitian Kualitatif. Bandung: CV. Alfabeta.

Nasir, Moh. 1985. Metode Penelitian. Jakarta: Ghaliia Jakarta.

Nettl, Bruno. Terjemahan Nathalian H.P.D. Putra. 2019. Teori dan Metode Dalam Etnomusikologi. Yogyakarta : Ombak

Mack, Dieter. 1994. Ilmu Melodi. Bandung: Pusat Musik Liturgi.

Muttaqin, Moh. 2008. Seni Musik Klasik Jilid 1. Jakarta: Direktorat Pembinaan

Sekolah Menengah Kejuruan.

Panggabean, Ance Juliet dan Heryanto Manalu. 2017. Analisa Sruktur Musik Pada Lagu Majesty And Glory Of Your name Jurnal Penciptaan dan Pengkajian. Program Studi Seni Musik, Fakultas Bahasa dan Seni Universitas HKBP Nommensen. Vol. 4/01/2019 ISSN 2407-2508.

Prier, KE, Sj. 1996. Ilmu Bentuk Musik. Yogyakarta: Pusat Musik Liturgi.

Purba, Mauly dan Ben M. Pasaribu. 2006. Musik Populer. Jakarta: Lembaga Pendidikan Seni Nusantara.

Saragih, Amrin. 2020. Semiotik Bahasa. Medan : Universitas Sumatera Utara.

Setiawan, Erie. 2014. Memahami Musik dan Rupa-Rupa Ilmunya. Yogyakarta: Art Music Today.

Setiawan, Erie.2016. Musik Untuk Kehidupan. Yogyakarta: Art Music Today.

Sianturi, Monang Asi. 2019. Representasi Musik Populer Dalam Pesta Adat Batak Toba. Dalam Jurnal Penkarya dan Pengkajian.Vol. 4/01/2019 ISSN 2407-2508. Program Studi Seni Musik, Fakultas Bahasa dan Seni Universitas HKBP Nommensen Medan.

Simangunsong, Emmi. 2021. Analisis Makna Lagu Rohani Dung Tuhan Jesus Nampuna Au: Problematika Penyajian Song Leader Dalam Ibadah Minggu Di Gereja HKBP. Dalam Jurnal Grenek. Vol. 10/02/2021 ISSN 2301-5349. Program Studi Seni Musik, Fakultas Bahasa dan Seni Universitas HKBP Nommensen Medan.

Simangunsong, Emmi., dkk. 2023. Makna Simbolik Lagu Boru Panggoaran karya

Tagor Tampubolon. Dalam Journal on Education. Vol. 05/02/2023 E-ISSN: 2654-5497, P-ISSN: 2655-1365. Program Studi Seni Musik, Fakultas Bahasa dan Seni Universitas HKBP Nommensen Medan.

Situmeang, Harry Dikana. 2014. Perkembangan Musik Populer Batak Di Kota Medan Era 1960-1980, Tesis. Medan: Program Studi Magister (S2) Penkarya dan Pengkajian Seni Fakultas Ilmu Budaya Universitas Sumatera Utara.

Soeharto, M. 1991. Kamus Musik. Jakarta: PT. Gramedia Widiasarana Indonesia

Sugiyono Prof. Dr. 2018. Metode Penelitian Kuantitatif Kualitatif dan R&D. Bandung: Alfabeta.

Syafiq, Muhammad. 2003. Ensiklopedia Musik Klasik. Yogyakarta: Adicita Karya

Nusa.

Downloads

Published

2023-09-28

How to Cite

Gaol , F. S. L. ., Galingging , K. ., & Simangunsong, E. . (2023). ANALISA BENTUK DAN MAKNA PADA LAGU MALUNGUN KARYA JOSUA MANALU. Jurnal Review Pendidikan Dan Pengajaran (JRPP), 6(3), 1144–1150. https://doi.org/10.31004/jrpp.v6i3.25396