Efektivitas Kegiatan Ekstrakurikuler Media Centre untuk Meningkatkan Keterampilan Membuat Vlog di SMKN 1 Bangkinang

Authors

  • Hasminur Hasminur Universitas Riau
  • Hasnah Faizah Universitas Riau
  • Auzar Auzar Universitas Riau

DOI:

https://doi.org/10.31004/jpdk.v4i6.9510

Abstract

Penelitian ini bertujuan mengetahui efektivitas kegiatan ekstrakurikuler media centre untuk meningkatkan keterampilan membuat vlog di SMKN I Bangkinang . Penelitian ini bersifat eksperimen semu . Efektivitas kegiatan ekstrakurikuler media centre untuk meningkatkan keterampilan membuat vlog di SMKN I Bangkinang   antara kelas yang diberi perlakuan dengan mengikuti kegiatan ekstrakurikuler media centre dan tanpa perlakuan mengikuti kegiatan ekstrakurikuler media centre . Tes tertulis, ujian pilihan ganda digunakan untuk mengevaluasi keberhasilan dalam penelitian ini. Baik kelas eksperimen yang diberi perlakuan dengan mengikuti kegiatan ekstrakurikuler media centre dalam pembuatan vlog, maupun kelas kontrol yang tidak diberi perlakuan mengikuti kegiatan ekstrakurikuler media centre, diberikan ujian sebelum dan sesudah proses pembelajaran. Temuan penelitian di atas menunjukkan bahwa perlakuan dengan mengikuti kegiatan ekstrakurikuler media centre untuk membuat vlog lebih unggul daripada perlakuan kelompok kontrol yang tidak mengikuti kegiatan ekstrakurikuler media centre.

Downloads

Published

2022-11-30

How to Cite

Hasminur, H., Faizah, H. ., & Auzar, A. (2022). Efektivitas Kegiatan Ekstrakurikuler Media Centre untuk Meningkatkan Keterampilan Membuat Vlog di SMKN 1 Bangkinang. Jurnal Pendidikan Dan Konseling (JPDK), 4(6), 7389–7397. https://doi.org/10.31004/jpdk.v4i6.9510

Most read articles by the same author(s)