Model-Model Komunikasi Linear

Authors

  • Erwan Efendi Universitas Islam Negeri Sumatera Utara
  • Muhammad Ayubi Universitas Islam Negeri Sumatera Utara
  • Najwa Aulia Universitas Islam Negeri Sumatera Utara

DOI:

https://doi.org/10.31004/jpdk.v5i1.11635

Abstract

Komunikasi adalah proses,maka model berguna untuk melukiskan proses komunikasi dan dapat membuat kita mengetahui apa itu komunikasi dari sekedar definisi komunikasi tersebut. Maka itu, penelitian ini bertujuan untuk mengetahui model komunikasi linear, model komunikasi transaksional, model komunikasi konvergensi, dan model komunikasi tiga tingkat. penelitian ini menggunakan metode kualitatif dengan kepustakaan (library research) dan teknik analisis konten (content analysis). Hasil penelitian menunjukkan bahwa Komunikasi memiliki model yang memberikan gambaran tentang struktur dan hubungan fungsional dari unsur atau faktor yang ada di dalam suatu sistem sehingga kita dapat lebih mudah dan komprehensif mengenai struktur dan fungsi dari konteks individual atau organisasi maupun konteks komunikasi dengan masyarakat luas.

Downloads

Published

2023-01-16

How to Cite

Efendi, E. ., Ayubi, M. ., & Aulia, N. . (2023). Model-Model Komunikasi Linear. Jurnal Pendidikan Dan Konseling (JPDK), 5(1), 3899–3906. https://doi.org/10.31004/jpdk.v5i1.11635

Most read articles by the same author(s)

1 2 > >>