HUBUNGAN STATUS EKONOMI DAN STATUS GIZI DENGAN KEJADIAN ANEMIA PADA IBU HAMIL DI WILAYAH KERJA PUSKESMAS SIAK HULU III TAHUN 2019

Authors

  • Dhini Anggraini Dhilon Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai https://orcid.org/0000-0001-5949-4103
  • Pena Sundari Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai
  • Riani Riani Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai

Keywords:

Pendidikan, status ekonomi, status gizi, kejadian anemia

Abstract

Kematian ibu dinegara berkembang berkaitan dengan anemia pada kehamilan. Ibu hamil yang mengalami defisiensi besi sekitar 35% - 75% dan semakin meningkat seiring dengan bertambahnya usia kehamilan. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui Hubungan Status Ekonomi dan Status Gizi dengan Kejadian Anemia Pada Ibu Hamil di Wilayah Kerja Puskesmas Siak Hulu III Tahun 2019. Penelitian ini bersifat analitik dengan menggunakan pendekatan Cross Sectional. Populasi penelitian ini adalah semua ibu hamil yang ada di wilayah kerja Puskesmas Siak Hulu III bulan Januari - Juli Tahun 2019 sebanyak 210. Sampel dalam penelitian ini adalah sebagian ibu hamil yang ada di Puskesmas Siak Hulu III bulan Januari – Juli Tahun 2019 dengan teknik pengambilan sampel simple random sampling yaitu pengambilan sampel secara acak yang berjumlah 137 orang. Pengumpulan data melalui lembar observasi dan buku KIA. Pengolahan data menggunakan analisa univariat dan bivariat. Hasil penelitian menunjukkan responden mengalami anemia sebanyak 71 orang (51,5%), status ekonomi rendah sebanyak 72 orang (52,6%) dan status gizi tidak baik 75 orang (54,7%). Hasil uji Chi-square didapatkan bahwa ada hubungan yang bermakna antara status ekonomi dan status gizi dengan kejadian anemia pada ibu hamil di Puskesamas Siak Hulu III tahun 2019. Untuk itu bagi pihak puskesmas untuk dapat melakukan penyuluhan - penyuluhan terkait gizi dan anemia pada ibu hamil.

References

Almatsier. (2013). Prinsip dasar ilmu gizi. Jakarta : PT Gramedia Pustaka.

Arisman. (2007). Gizi Dalam Daur Kehidupan. Jakarta : EGC.

Ariyani R. (2016). Faktor - Faktor Yang Mempengaruhi Kejadian Anemia Pada Ibu Hamil Trimester III Di Wilayah Kerja Puskesmas Mojolaban Kabupaten Sukoharjo. Diakses pada tanggal 15 Juli 2019 dari http://eprints. ums.ac.id42421/1/NASKAH%20PUBLIK ASI.pdf.

Cintia ED. (2017). Faktor - Faktor Yang Berhubungan dengan Kejadian Anemia Pada Ibu Hamil Di Puskesmas Mantrijeron Yogyakarta. Diakses pada tanggal 16 Juli 2019 dari https://www.google.com/url?sa=t&s ource=web&rct=j&url=.

Cuningham, G. (2007). Obstetri. Jakarta : ECG.

Dhita DN. (2018). Hubungan Kunjungan Antenatal Care (Anc) Dengan Kejadian Anemia Pada Ibu Hamil Trimester Iii Di Puskesmas Kedaton Kota Bandar Lampung. Universitas Bandar lampung. Diakses pada tanggal 15 Juli 2019 dari https://www. emanticscholar.org/paper/Hu bungan-Frekuensi-Kunjungan-Antenatal-Care-(ANC)-Utami,

Dinas Kesehatan Kabupaten Kampar (2018) Cakupan Pelayanan Kesehatan Pada Ibu hamil, Ibu Bersalin, Dan Nifas.

Herlina. (2019). Hubungan Anemia dan Partus Lama dengan Kejadian Perdarahan Postpartum di RSUD Pringsewu. Jurnal Kesehatan Metro Sai Wawai, Vol. VII, No. 1.

Indri ramadani. (2016). Faktor - faktor yang berhubungan dengan kejadian anemia pada ibu hamil di Puskesmas lubuk buaya padang Tahun 2015. Diakses pada tangal 17 Juli 2019 dari https://www.google.com/url?sa =t&source=web&rct=j&url=.

Kementrian Kesehatan RI. (2014). Profil Kesehatan Indonesia. Jakarta.

(2018). Profil Kesehatan Indonesia. Jakarta.

Laporan Bulanan Puskesmas siak hulu III (2019). Data rekapan dan pelaporan KIA januari - juli 2019.

Luthfiyati, Y. (2015). Faktor-Faktor Yang Berhubungan Dengan Kejadian Anemia Pada Ibu Hamil Di Puskesmas Jetis Kota Yogyakarta Tahun2012. Diakses tanggal 29 Maret 2019 dari http://journal.respati.ac. id/index.php/medika/article/download/291/234.

Mariza A. (2016). Hubungan Pendidikan dan Sosial Ekonomi dengan Kejadian Anemia pada Ibu Hamil di BPS T Yohan Halim Bandar Lampung Tahun 2015. Jurnal Kesehatan Holistik. Volume 10, Nomor 1: 5-8.

Nasir, A., Muhith, A., Ideputri, ME.(2011)â€. Buku Ajar : Metodologi Penelitian Kesehatan, Konsep Pembuatan Karya Tulis dan Thesis Untuk Mahasiswa Kesehatan.†Yogyakarta : Nuha Medika.

Nurmawati. (2019). Faktor – Faktor yang Berhubungan Pertolongan Persalinan. Jurnal Midwifery Vol 1 No 1. Diakses tanggal 16 maret 2019 dari https://www.google.com/url?sa=t&source=web&rct=j&url=http://journal.Uinalauddin.ac.id.

Rahmawati. (2012). Hubungan Partus Lama dan Anemia Dengan Kejadian Perdarahan. Postpartum di Ruang VK Bersalin RSUD Dr. H. Moch Ansari Saleh Banjarmasin. Jurnal Dinamika Kesehatan, Vol. 7 No 2.

Retnorini. (2017). Pengaruh Pemberian Tablet Fe dan Sari Kacang Hijau Terhadap Kadar pada Ibu Hamil. Jurnal Kebidanan, Vol. 6, No. 1.

Sesmadewi. (2016). Faktor - Faktor Yang Berhubungan Dengan Kejadian Anemia Pada Ibu Hamil Didesa Kotabaru Wilayah Kerja Puskesmas Kota Baru Kabupaten Indragiri Hilir Tahun 2016. Pustaka UPTT.

Downloads

Published

2019-10-30

Issue

Section

Articles