PELATIHAN PENULISAN ARTIKEL ILMIAH HASIL PTK GURU SDN 198/I MUARA BULIAN

Authors

  • Asrial Asrial Universitas Jambi
  • Syahrial Syahrial Universitas Jambi
  • Alirmansyah Alirmansyah Universitas Jambi

DOI:

https://doi.org/10.31004/cdj.v4i4.19068

Keywords:

Pelatihan, Artikel Ilmiah, PTK

Abstract

Tujuan dari pengabdian ini adalah: 1). Membuat artikel ilmiah oleh guru yang nantinya dapat dijadikan bahan promosi. 2). Memproduksi artikel online di Genta FKIP, 3) Menghasilkan artikel ilmiah untuk dimuat di Jurnal PPM STKIP Andi Mattapa. 4). Laporan kegiatan. 5). Sinta 5 artikel telah dihasilkan.  Kegiatan ini dilaksanakan dengan metode interaktif, tahapan kegiatan ini adalah sebagai berikut: 1) Survei pendahuluan. 2) Pelatihan penulisan artikel ilmiah hasil PTK. 3) Pedoman penulisan artikel ilmiah. Memberikan bantuan kepada guru dalam membuat artikel ilmiah PTK, memberikan pemahaman, tanya jawab, bimbingan dan arahan dalam pembuatannya. Pelatihan Penulisan Artikel Ilmiah dari Guru PTK SDN 198/I Muara Bulian, memberikan pengetahuan baru bagi guru di sekolah tersebut mengenai alternatif penerbitan karya ilmiah berupa artikel ilmiah di jurnal.

References

Asmani, Jamal Ma'mur. 2011. Tips Efektif pemanfaatan Teknologi Informasi dan Komunikasi dalam Dunia Pendidikan. Jogjakarta: DIVA Press.

Asyhar, Rayandra. 2011. Kreatif Mengembangkan Media Pembelajaran.Jakarta: Gaung Persada Press.

Asrial, A., Syahrial, S., Kurniawan, D. A., & Zulkhi, M. D. (2022). Response, Peace-Loving Characters and Homeland Love Characters: Integrating Traditional Game of Petak Umpet. Jurnal Iqra': Kajian Ilmu Pendidikan, 7(1), 275-294.

Darmawan, Deni. 2011. Teknologi Pembelajaran, Bandung:Remaja Rosdakarya. Mayer, Richard E.. 2001. Multimedia Learning; Prinsip - prinsip dan Aplikasi, 2001, Terjemahan Teguh Wahyu Utomo. 2009. Yogyakarta: Pustaka Press.

Etyarsah, Sani., Rifqy, Dihya Nur. 2012. “Pedoman Penulisan Karya Ilmiah”. Bogor: IPB Press Kampus IPB

Sutjiono, Thomas Wibowo Agung, 2005, Pendayagunaan Media Pembelajaran, (Jurnal Pendidi-kan Penabur - No.04 / Th.IV / Juli 2005.

Nur Hasriyanti, A., Fiadi, A., & Gunawan, H. (2020). TRADISI NAIK GERUDO DALAM ADAT PERNIKAHAN DI DESA KEMBANG PASEBAN KECAMATAN MERSAM KABUPATEN

BATANGHARI (Doctoral dissertation, UIN Sulthan Thaha Saifuddin Jambi).

Asrial, A., Syahrial, S., Kurniawan, D. A., & Zulkhi, M. D. (2021). The Relationship Between the Application of E-Modules Based on Mangrove Forest Ecotourism on The Peace-Loving Character of Students. Journal of Education Technology, 5(3), 331-338.

Cals, J. W., & Kotz, D. (2013). Effective writing and publishing scientific papers, part VIII: references. Journal of clinical epidemiology, 66(11), 1198.

Debnath, J., & Venkatesh, M. D. (2015). Writing and publishing a scientific paper: facts, myths and realities. Medical journal, Armed Forces India, 71(2), 107.

Sriyati, Siti. 2010. “Penelitian Tindakan Kelas”. Jurusan Pendidikan Biologi FPMIPA UPI. Jln.Dr.Setiabudhi No. 229 Bandung

Wasmana. 2011. “Modul Penulisan Karya Ilmiah”. Program Studi Bimbingan Dan Konseling Sekolah Tinggi Dan Ilmu Kependidikan Siliwangi

Zulkhi, M. D., Tiwandani, N. A., Siregar, I. H., & Saputri, L. (2023). Perwujudan Entitas dan Identitas Bangsa Indonesia dalam Pembelajaran Abad 21 malalui Penerapan Profil Pelajar Pancasila. Journal on Teacher Education, 4(3), 161-171.

Downloads

Published

2023-09-22

How to Cite

Asrial, A., Syahrial, S., & Alirmansyah, A. (2023). PELATIHAN PENULISAN ARTIKEL ILMIAH HASIL PTK GURU SDN 198/I MUARA BULIAN. Community Development Journal : Jurnal Pengabdian Masyarakat, 4(4), 7650–7654. https://doi.org/10.31004/cdj.v4i4.19068