Implementasi Pembelajaran Online Melalui Whatsapp Group Guna Meningkatkan Hasil Belajar Bahasa Indonesia Materi Menyusun Prosedur Pada Siswa Kelas XI MIPA 4 Sekolah Menengah Atas Negeri 3 Mandau Tahun Pelajaran 2021/2022

Authors

  • Neti Warned SMA Negeri 3 Mandau, Duri, Riau

DOI:

https://doi.org/10.31004/innovative.v1i2.2784

Keywords:

Bahasa Indonesia, Pembelajaran Online Melalui Whatsapp Group

Abstract

Permasalahan yang ingin dikaji dalam dalam penelitian tindakan ini adalah: (a) Apakah Metode Pembelajaran Online Melalui Whatsapp Groub berpengaruh terhadap hasil belajar Bahasa Indonesia? (b) Bagaimanakah pengaruh Metode Pembelajaran Online Melalui Whatsapp Groub terhadap motivasi belajar Bahasa Indonesia siswa? Tujuan penelitian yang hendak diperoleh adalah: (a) Untuk mengungkap pengaruh Metode Pembelajaran Online Melalui Whatsapp Groub terhadap hasil belajar Bahasa Indonesia. (b) Untuk mengungkap Metode Pembelajaran Online Melalui Whatsapp Groub terhadap motivasi belajar Bahasa Indonesia . Penelitian ini menggunakan penelitian tindakan (action research) sebanyak tiga putaran. Setiap putaran terdiri dari empat tahap yaitu: rancangan, kegiatan dan pengamatan, refleksi, dan refisi. Sasaran penelitian ini adalah siswa Kelas XI MIPA    Data yang diperoleh berupa hasil tes formatif, lembar observasi kegiatan belajar mengajar. Dari hasil analisis didapatkan bahwa prestasi belajar siswa mengalami peningkatan dari siklus I sampai siklus III yaitu, siklus I (72%,), siklus II (80%), siklus III (96%). Simpulan dari penelitian ini adalah gabungan metode ceramah dengan kelompok kerja dapat berpengaruh positif terhadap prestasi dan motivasi belajar Siswa kelas XI serta model pembelajaran ini dapat digunakan sebagai salah satu alternative pembelajaran  Bahasa Indonesia .

Downloads

Download data is not yet available.

References

Ahmadi, Abu dan Widodo Supriyono, Psikologi Belajar, Jakarta; PT. Rineka Cipta, 2003

Arifin, M, Filasafat Pendidikan Islam, Jakarta Bumi Aksara, 1997

Arikunto, Suharsimi, Prosedur Penelitian Suatu Pendekatan praktek, Jakarta: Rineka Cipta, 1998

Akgunduz, Devrim & Orhan Akinoglu. (2016). The Effect of Blended learning and Social Media-Supported Learning On The Students’ Attitude and Self-Directed Learning Skills In Science Education. TOJET: The Turkish Online Journal ofEducational Technology – April 2016, volume 15 issue 2

Alessi, S.M. & S. R Trollip. (2001) Multimedia for learning: Methods and development. Boston: Allyn & BaconAvgerinou, Maria D. (2008). Blended Collaborative Learning for Action Research Training. Journal of Open Education, Vol 4, No.1, 2008, 88

Banggur, Maria Dissriany Vista. (2018). Pengembangan Pembelajaran Berbasis Blended Learning Pada Mata PelajaranEtimologi Multimedia. Jurnal Teknologi Pendidikan Vol. 20, No. 2, Agustus 2018

Chellman,Carr. A. Dyer, D. & Breman, J. (2000). Burrowing through the Network Wires: does Distance Detract fromCollaborative Authentic Learning? Journal of Distance Education, Vol.15. No.1. 2000, 39–62

Garrison, Randy dan Heather Kanuka. (2004). Blended Learning: Uncovering its Transformative Potential in HigherEducation. Internet and Higher Education Journal. Vol 7 No. 2, 2004, 95-105

Rahmi, Ulfia. Desain Sistem Pembelajaran Blended Learning: Upaya Peningkatan Kualitas Pendidikan Di Indonesia.

INDONESIAN SCHOLARS JOURNAL – INSIGHTSenge, P. M. (1990). The Fifth Discipline: The Art and Practice of the Learning Organization. New York: Doubleday Setyosari, Punaji. Metode Penelitian Pendidikan & Pengembangan. Jakarta : Kencana Prenadamedia Group. 2013

Thorne, Kaye. Blended learning : how to integrate online and traditional learning. Great Britain and the United States: Kogan Page. 2003

Downloads

Published

2021-11-04

How to Cite

Warned, N. (2021). Implementasi Pembelajaran Online Melalui Whatsapp Group Guna Meningkatkan Hasil Belajar Bahasa Indonesia Materi Menyusun Prosedur Pada Siswa Kelas XI MIPA 4 Sekolah Menengah Atas Negeri 3 Mandau Tahun Pelajaran 2021/2022. Innovative: Journal Of Social Science Research, 1(2), 298–300. https://doi.org/10.31004/innovative.v1i2.2784