Theory of Planned Behaviour Perilaku Orang Tua Dalam Pencegahan Stunting Pada Anak
DOI:
https://doi.org/10.31004/jn.v9i2.38754Abstract
Stunting merupakan ancaman besar terhadap kualitas penduduk Indonesia dan juga merupakan ancaman terhadap daya saing negara. Anak yang mengalami stunting tidak hanya pertumbuhan fisiknya yang terhambat, namun juga perkembangan otaknya yang terhambat. Hal ini tentu saja berdampak besar pada kemampuan dan prestasi anak di sekolah, serta produktivitas dan kreativitas mereka diusia produktif. Perilaku orang tua termasuk kedalam salah satu strategi dalam hal pencegahan stunting. Tujuan penelitian ini menganalisis perilaku orang tua dalam melakukan pencegahan stunting pada anak dengan Theory of Planned Behavior. Metode yang digunakan adalah analytic observasional dengan pendekatan cross sectional. Populasi dalam penelitian ini adalah ibu, dan jumlah sampel sebanyak 200 responden, analisis yang digunakan regresi logistic ganda. Hasil menunjukkan Perilaku pencegahan stunting dipengaruhi oleh Pendidikan rendah ?SMA nilai p=0.000, sikap positif dengan nilai p=0.07, norma subjektif yang positif dengan nilai p=0.035, persepsi kendali perilaku yang kuat dengan nilai p=0.010, niat yang kuat dengan nilai p=0.023. Kesimpulan Pendidikan ?SMA, sikap yang positif, norma subjektif yang mendukung, persepsi kendali perilaku yang kuat, niat yang kuat berpengaruh terhadap perilaku pencegahan stunting. Kata Kunci: Stunting, Pencegahan, TPB, PerilakuDownloads
Published
2025-02-17
How to Cite
Ferdianto, A., Tiyas, D. W., & Amalia, R. (2025). Theory of Planned Behaviour Perilaku Orang Tua Dalam Pencegahan Stunting Pada Anak. Jurnal Ners, 9(2), 1804–1810. https://doi.org/10.31004/jn.v9i2.38754
Issue
Section
Articles
License
Copyright (c) 2025 Jurnal Ners

This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
Authors who publish with this journal agree to the following terms: Authors retain copyright and grant the journal right of first publication with the work simultaneously licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License that allows others to share the work with an acknowledgement of the works authorship and initial publication in this journal. Authors are able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journals published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book), with an acknowledgement of its initial publication in this journal. Authors are permitted and encouraged to post their work online (e.g., in institutional repositories or on their website) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of published work (See The Effect of Open Access).