PERANAN SISTEM MANAJEMEN KESELAMATAN DAN KESEHATAN KERJA (SMK3) TERHADAP PRODUKTIVITAS KERJA KARYAWAN PADA PT. HARAZAKI PERSADA UTARA KECAMATAN LOTU KABUPATEN NIAS UTARA
DOI:
https://doi.org/10.31004/jrpp.v7i2.28035Keywords:
Sistem Manajemen, Keselamatan, KesehatanAbstract
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui peranan sistem manajemen keselamatan dan kesehatan kerja (SMK3) terhadap produktivitas kerja karyawan pada PT. Harazaki Persada Utara, dan rumusan masalah nya Bagaimanakah peranan sistem manajemen keselamatan, dan kesehatan kerja (SMK3) terhadap produktivitas kerja pada karyawan PT. Harazaki Persada Utara? jumlah sampel yang digunakan dalam penelitian ini adalah 40 orang.Jenis penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah jenis penelitian kuantitatif dan pendekatan kuantitatif. Scoring setiap item pernyataan variabel X (SMK3) pada indikator Penetapan kebijakan K3 mendapatkan nilai 71,8%, Perencanaa K3 mendapatkan nilai 68,5%, Pelaksanaan Rencana K3 dengan nilai 69,5%, Pemantauan dan evaluasi kinerja K3 68,5%, Peninjauan dan Peningkatan kinerja K3 65,8%. Skor yang didapatkan pada variabel X dengan rata-rata 68,8% yang berarti termasuk dalam kategori cukup memuaskan. Scoring item pernyataan variabel Y (Produktivitas) pada indikator Kemampuan dengan nilai 71,7%, Semangat kerja 68,5%, Pengembagan diri 67,5%, kualitas kerja 69%, Efesiensi kerja 71%. Skor yang didapatkan pada variabel Y dengan rata-rata 69,8% yang berarti termasuk dalam kategori cukup memuaskanDari penelitian mendapatkan hasil dari uji T didapatkan nilai t hitung lebih besar dari t tabel (2,700 > 1,686) dan nilai sig. (0,01 < 0,05), dapat disimpulkan bahwa SMK3 memiliki peranan secara parsial terhadap Produktivitas kerja.References
Ardan, M. (2015). Analisa Kecelakaan Kerja Proyek Konstruksi Di Kota Medan. Staf Pengajar Program Studi Teknik Sipil Universitas Medan Area, 1–10
Awuy, T., Pratasis, P.A.K., & Mangare, J.B. (2017). Faktor – Faktor Penghambat Penerapan Sistem Manajemen K3 Pada Proyek Konstruksi Di Kota Manado. Fakultas Teknik Jurusan Sipil Universitas Sam Ratulangi Manado. Jurnal Sipil Statik Vol.5 No.4 Juni 2017 (187-194) ISSN: 2337-6732.
Andriyany, Dwi Peny. Analisis Konsep Produktivitas Dan Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Produktivitas Kerja Karyawan (Studi Literatur). Diss. STIE PGRI Dewantara Jombang, 2021.
Ghozali, I. (2016). Aplikasi Analisis Multivariete Dengan Program IBM SPSS 23 (Edisi 8).
Cetakan ke VIII.Badan Penerbit Universitas Diponegoro
Ghozali, Imam. (2018). Aplikasi Analisis Multivariate dengan Program IBM SPSS. 25. Badan Penerbit UniversitasDiponegoro: Semarang.
Harahap,Sofyan Syafri. (2015). Analisis Kritis atas Laporan Keuangan. Jakarta: Rajagrafindo Persada International Labour Organization (ILO) Pikiran rakyat online edisi selasa, 15/01/2013)
Kurnia, Muhammad Bagja. "Faktor–Faktor Penyebab Rendahnya Penerapan Sistem Manajemen Keselamatan Dan Kesehatan Kerja (Smk3) Pada Perusahaan Bidang Pekerjaan Konstruksi." Jurnal Student Teknik Sipil 2.2 (2020): 141-146.
Lupiyoadi, Rambat dan Ikhsan, Ridho Bramulya. (2015). Praktikum Metode Riset Bisnis, Jakarta: Salemba Empat
Marliani, R. (2015). Psikologi Industri dan Organisasi. Bandung: CV Pustaka Setia. Peraturan Pemerintah No. 50 Tahun 2012
Pesa, F. A., & Taufik, H. (2017). Tinjauan Penerapan Sistem Manajemen Keselamatan Dan Kesehatan Kerja ( SMK3 ) ( Studi kasus : Pembangunan Gedung Living World Pekanbaru ). Mahasiswa Jurusan Teknik Sipil , 2 ) Dosen Jurusan Teknik Sipil Fakultas Teknik Universitas Riau , Pekanbaru 28293 Pek. 4(1), 1–11
Saban.2016. Implementasi Program Keselamatan Dan Kesehatan Kerja Terhadap Produktivitas Karyawan Pada Pt. Pertamina (Persero) Terminal Bbm Makassar [Skripsi]. Makassar (ID): Universitas Hasanuddin
Sastrohadiwiryo, S. B. 2002. Manajemen Tenaga Kerja Indonesia (Pendekatan Administratif dan Operasional), PT. Bumi Aksara, Jakarta.
Silitonga, Eddy Sanusi.2020. Peningkatan Kinerja SDM Melalui Motivasi, Kepemimpinan, Komitmen Dan Lingkungan Kerja. Yogyakarta : Media Pustaka
Sylvira Krystalicia Aurora, Jurnal IKRAITH-TEKNOLOGI Vol 6 No 2 Juli 2022
Sudaryo, Y., Aribowo, A., & Sofieti (Efi), N. A. (2018). Manajemen Sumber Daya Manusia, Kompensasi Tidak Langsung dan Lingkungan Kerja Fisik. Bandung: CV Andi Offset.
Siagian, S. P. (2014). Manajemen Sumber Daya Manusia. Jakarta: Bumi Aksara.
Suyanto, Dr. Bagong. Sosiologi Ekonomi, Kapitalisme dan Konsumsi di Era Masyarakat Post- Modernisme. (2015). Surabaya : Prenada Media Groupa Cipta.
Suwarjeni,V.W. (2014).SPSS untuk Penelitian. Jakarta: Baru Press.Wardani, H.S. (2015). Sujawerni V. Wiratma (2019). Metodologi penelitian kesehatan. Yogyakarta: Graha Media
Safitri, Siska Amalia, and Sri Murdiati. "Pengaruh Keselamatan Kerja, Fasilitas Kerja dan Lingkungan Kerja terhadap Produktivitas Kerja Karyawan pada PT Laksana Kurnia Mandiri Sejati Tegal (Lakumas)." Konsentrasi: Jurnal Manajemen dan Bisnis 1.2 (2021): 122-135.
Sholihah, Q. 2012. Dasar-Dasar Kesehatan dan Keselamatan Kerja (Penerapan dan Implementasi).
Jakarta: AVICENA Pustaka.
Sholihah, Q. 2013. Keselamatan dan Kesehatan Kerja, Konsep, Perkembangan dan Implementasi Budaya Keselamatan. Jakarta: Penerbit Buku Kedokteran EGC.
Sugiyono, S. (2017). Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif, Kombinasi (Mixed Methods). Bandung: ALFABETA,
Undang-Undang No. 13 Tahun 2003 Tentang Ketenagakerjaan UU RI Nomor 3 Th. 1992 Jaminan Sosial Tenaga Kerja Pedoman Penulisan Karya Tulis Ilmiah Universitas Nias 2022
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Copyright (c) 2024 Ya’aman Gulo
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.