PENGARUH KOMITE AUDIT, UKURAN PERUSAHAAN DAN AUDIT TENURE TERHADAP MANAJEMEN LABA
DOI:
https://doi.org/10.31004/jrpp.v6i2.17926Keywords:
Komite Audit, Ukuran Perusahaan, Audit Tenure, Manajemen LabaAbstract
Penelitian ini bertujuan untuk menguji dan membuktikan secara empiris pengaruh dari komite audit, ukuran perusahaan dan audit tenure terhadap manajemen laba. Populasi dalam penelitian ini merupakan perusahaan perusahaan sektor industri barang dan komsumsi yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia. Metode pemilihan sampel dalam penelitian ini menggunakan metode purposive sampling. Jumlah total sampel dalam penelitian ini adalah 15 perusahaan industri barang dan komsumsi yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia selama 5 tahun periode pengamatan (2017-2021). Alat analisis untuk menguji hipotesis adalah EViews versi 10. Metode analisis data menggunakan analisis statistik deskriptif, uji data panel, uji asumsi klasik dan uji hipotesis. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa secara simultan mempunyai pengaruh antara komite audit, ukuran perusahaan dan audit tenure terhadap manajemen laba. Sedangkan secara parsial ukuran perusahaan dan audit tenure tidak berpengaruh terhadap manajemen laba dan komite audit berpengaruh terhadap manajemen laba.References
Arikunto, Suharsimi. 2015. Prosedur Penelitian (Edisi Revisi). Yogyakarta: Rineka Cipta.
Cahyono Tri, Bambang. 1996. Manajemen Pemasaran, Analisis Agribisnis dan Industri. Jakarta: IPWL
Hotter, Philip. 1998. Marketing Management Sixt Edition. New Jersey: Prentice Hall International
I Putu Kurnia Adhi Parwa, Ni Luh Sari Widhiyani. 2019. Pengaruh Kemampuan Teknik Personal dan Dukungan Manajemen Terhadap Kinerja SIA dengan Motivasi Kerja Sebagai Pemoderasi. Jurnal Akuntansi Universitas Udayana, 3 (27). DOI: https://doi.org/10.24843/EJA.2019.v27.i03.p22
Irawan, Faried Wijaya. 1996. Pemasaran, Prinsip dan Kasus (Edisi Kedua). Yogyakarta: BPFE
Sujana. 2015. Metode Satistik. Bandung: Tarsito
Swasta, Basu. 1990. Azas-azas Pemasaran (Edisi Ketiga). Yogyakarta: Liberty
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Copyright (c) 2023 Satiman
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.