The Effect Of Work Discipline, Work Motivation And Teacher Welfare On Student Achievement at SDN Tegal Sari Megang Sakti District
DOI:
https://doi.org/10.31004/jpdk.v4i6.9878Abstract
Pengaruh Disiplin kerja, motivasi kerja dan kesejahteraan guru terhadap prestasi siswa/siswi di SDN Desa tegal sari kec. Megang sakti. Metode penelitian ini adalah pengumpulan data menggunakan kuisioner. Populasi dan sampel dalam penelitian ini berjumlah 30 responden. Teknik analisis data yang digunakan adalah uji regresi, uji koefisien korelasi, uji t, uji koefisien determinasi, dan uji F Hasil persamaan regresi adalah : Y = 23,384+0,108 X1 +0,313 X2 +0,548X3 Nilai koefisien determinasi (R2) yang diperoleh adalah 0,922 dapat diartikan bahwa perubahan nilai variabel terikat Prestasi Siswa/siswi dijelaskan oleh seluruh variabel bebas yaitu Disiplin kerja, motivasi kerja dan kesejahteraan guru Hasil penelitian yaitu pengaruh disiplin kerja, motivasi kerja dan kesejahteran guru. Hal ini dibuktikan dengan nilai disiplin kerja thitung = 8,128 > nilai ttabel = 1,697 dengan nilai signifikan 0,000 < 0,05.. Hal ini dibuktikan dengan nilai thitung = 8,090 > nilai ttabel = 1,697 dengan nilai signifikan 0,000 < 0,05. Hal ini dibuktikan dengan nilai Fhitung = 48,802 > nilai Ftabel = 2,743 dengan nilai signifikan 0,000 < 0,05. Kesimpulannya disiplin kerja, motivasi kerja dan kesejahteraan guru berpengaruh signifikan secara parsial dan simultan terhadap prestasi siswa/siswi di SDN Desa tegal sari kec. Megang saktDownloads
Published
2022-12-08
How to Cite
Riance , A. ., S, S. ., & Oktavia, A. . (2022). The Effect Of Work Discipline, Work Motivation And Teacher Welfare On Student Achievement at SDN Tegal Sari Megang Sakti District. Jurnal Pendidikan Dan Konseling (JPDK), 4(6), 9455–9462. https://doi.org/10.31004/jpdk.v4i6.9878
Issue
Section
Articles
License
Copyright (c) 2022 Astri Riance , Sinta S, Agnes Oktavia
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
Authors retain copyright and grant the journal right of first publication with the work simultaneously licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License that allows others to share the work with an acknowledgement of the works authorship and initial publication in this journal. Authors are able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journals published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book), with an acknowledgement of its initial publication in this journal. Authors are permitted and encouraged to post their work online (e.g., in institutional repositories or on their website) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of published work (See The Effect of Open Access).