Dampak Perdagangan Lintas-Batas Terhadap Perekonomian Masyarakat Lokal (Penelitian Di Wilayah Perbatasan Ri-Timor Leste Districk Oecussie)
DOI:
https://doi.org/10.31004/jpdk.v4i1.3448Abstract
Metode yang digunakan adalah kualitatif dengan pendekatan deskriptif, sumber data penelitian yaitu; Informan, Dokumen. Teknik pengumpulan data; Wawancara, Dokumen dan Dokumentasi, penelitian ini menggunakan analisa Milles dan Huberman. Hasil penelitian di atas, disimpulkan bahwa: Dampak positif diketahui melalui, peningkatan kapasitas ekonomi masyarakat perbatasan, demikian juga dapat mengakibatkan hubungan relasional antara kedua negara; Indonesia dan Timor Leste, dan juga aktifitas pasar perbatasan, ada masyarakat yang melakukan sistem pertukaran uang (many changers), karena masyarakat Indonesia ketika melakukan transaksi dengan masyarakat Timor Leste pastinya harus menggunakan mata uang dolar, demikian juga sebaliknya warga Timor Leste harus berbelanja menggunakan mata uang Rupiah. Pertukaran uang (money changer) diketahui bahwa penentuan harga tukar tidak ada penentuan harga secara pasti dari pemerintah daerah, sehingga setiap orang sebagai pebisnis money changer menentukan harga tukar uangnya tersendiri.Downloads
Published
2022-01-21
How to Cite
Marthen Patiung, & Wilfridus Taus. (2022). Dampak Perdagangan Lintas-Batas Terhadap Perekonomian Masyarakat Lokal (Penelitian Di Wilayah Perbatasan Ri-Timor Leste Districk Oecussie). Jurnal Pendidikan Dan Konseling (JPDK), 4(1), 94–102. https://doi.org/10.31004/jpdk.v4i1.3448
Issue
Section
Articles
License
Copyright (c) 2021 Marten, Wilfridus Taus
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
Authors retain copyright and grant the journal right of first publication with the work simultaneously licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License that allows others to share the work with an acknowledgement of the works authorship and initial publication in this journal. Authors are able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journals published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book), with an acknowledgement of its initial publication in this journal. Authors are permitted and encouraged to post their work online (e.g., in institutional repositories or on their website) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of published work (See The Effect of Open Access).