Peningkatan Keterampilan Passing Bawah Bolavoli Melalui Metode Drill
DOI:
https://doi.org/10.31004/jpdk.v5i4.17623Abstract
Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui bagaimanakah peningkatan keterampilan passing bawah bolavoli melalui metode Drill pada peserta didik SMP Negeri 35 Pekanbaru. Penelitian ini adalah penelitian tindakan kelas, yaitu penelitian yang dilakukan dalam kelas dengan tujuan untuk meningkatkan kemampuan passing bawah bolavoli melalui metode drill. Populasi dalam penelitian ini adalah adalah keseluruhan peserta didik kelas VII2 SMPN 35 Pekanbaru yang berjumlah 35 orang. Sampel dalam penelitian ini berjumlah 36 siswa kelas V dan VI. Teknik sampel yang digunakan adalah Total Sampling. Data dikumpulkan dengan rubrik penilaian teknik dasar permainan bolavoli pada passing bawah.Berdasarkan analisa dan pembahasan dapat disimpulkan hasil penelitian bahwa terdapat peningkatan passing bawah bolavoli melalui metode drill pada peserta didik kelas VII.2 SMPN 35 Pekanbaru dengan peningkatan rata-rata keterampilan peserta didik pada saat siklus I dengan kategori kompeten namun belum mencapai nilai ketuntasan klasikal sebesar 80%, hanya mencapai nilai persentase sebesar 26% dengan jumlah peserta didik yang tuntas sebanyak 10 orang peserta didik serta dengan nilai rata-rata sebesar 47,4. Sedangkan pada siklus II menunjukkan bahwa kemampuan peserta didik dalam melakukan gerakan passing bawah bolavoli sudah sangat baik dengan nilai ketuntasan klasikal sebesar 92% dengan jumlah peserta didik yang tuntas sebanyak 36 orang peserta didik serta dengan nilai rata-rata sebesar 86,9.Downloads
Published
2023-08-10
How to Cite
Saputra, M. I. ., & Gazali, N. . (2023). Peningkatan Keterampilan Passing Bawah Bolavoli Melalui Metode Drill. Jurnal Pendidikan Dan Konseling (JPDK), 5(4), 331–340. https://doi.org/10.31004/jpdk.v5i4.17623
Issue
Section
Articles
License
Copyright (c) 2023 Maizal Irwanda Saputra, Novri Gazali
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
Authors retain copyright and grant the journal right of first publication with the work simultaneously licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License that allows others to share the work with an acknowledgement of the works authorship and initial publication in this journal. Authors are able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journals published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book), with an acknowledgement of its initial publication in this journal. Authors are permitted and encouraged to post their work online (e.g., in institutional repositories or on their website) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of published work (See The Effect of Open Access).