Efektivitas Supervisi Klinis Dalam Meningkatkan Kinerja Guru Terhadap Pembelajaran
DOI:
https://doi.org/10.31004/jpdk.v5i1.11582Abstract
Guru adalah ujung tombak dari pembelajaran. Karena itu, guru haru memiliki kinerja yang baik. Salah satu upaya yang dapat dilakukan untuk meningkatkan kinerja guru adalah melalui supervisi kepala sekolah. Oleh sebab itu, tujuan penelitian ini adalah untuk meningkatkan kinerja guru melalui supervisi klinis. Hasil analisis deskripsi mengungkapkan, pada siklus I (satu) tingkat kinerja guru terhadap efektifitas pembelajaran sudah menunjukkan peningkatan di banding dengan kondisi awal. Namun hasil yang tercapai belum maksimal. Kemudian, peneliti melanjutkan pada siklus II dengan terlebih dahulu melakukan perbaikan atas kelemahan yang terdapat pada siklus I. Pada pelaksanaan tindakan siklus II terjadi peningkatan yang cukup signifikan terhadap efektifitas pembelajaran. Akhirnya penelitian ini merekomendasikan bahwa melalui Supervisi Klinis dapat meningkatkan kinerja guru terhadap evektifitas pembelajaran pada MIN 16 Aceh Timur.Downloads
Published
2023-01-15
How to Cite
Husna, N. . (2023). Efektivitas Supervisi Klinis Dalam Meningkatkan Kinerja Guru Terhadap Pembelajaran. Jurnal Pendidikan Dan Konseling (JPDK), 5(1), 3561–3573. https://doi.org/10.31004/jpdk.v5i1.11582
Issue
Section
Articles
License
Copyright (c) 2023 Nurul Husna

This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
Authors retain copyright and grant the journal right of first publication with the work simultaneously licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License that allows others to share the work with an acknowledgement of the works authorship and initial publication in this journal. Authors are able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journals published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book), with an acknowledgement of its initial publication in this journal. Authors are permitted and encouraged to post their work online (e.g., in institutional repositories or on their website) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of published work (See The Effect of Open Access).