PERANAN DINAS KETENAGAKERJAAN PROVINSI RIAU DALAM PEMENUHAN HAK PEKERJA TERHADAP JAMINAN SOSIAL BAGI TENAGA KERJA

Authors

  • Aminoel Akbar Novimaimory Fakultas Hukum Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai

DOI:

https://doi.org/10.31004/jp.v2i1.563

Abstract

Jaminan sosial adalah salah satu bentuk perlindungan sosial yang diselenggarakan oleh negara guna menjamin warganegaranya untuk memenuhi kebutuhan hidup dasar yang layak, pemerintah Provinsi Riau telah berusaha semaksimal mungkin melindungi hak tenaga kerja.Tanggung jawab itu dapat dilihat dari aturan perundang-undanmgan yang dibuatolehpemerintah, dimulai dari pekerjaakan bekerja sampai setelah habis masa bekerja. Adanya penyelewengan dilapangan itu termasuk kepada kesalahan oknum tertentu yang mengambil keuntungan terhadap hubungan antar pekerja dengan pengusaha. Dapat dikatakan bahwa Jamsostek sangat berperan dalam kelangsungan hidup pekerja mulai dari awal bekerja sampai pekerja tidak dapat bekerja lagi akibat kecelakaan atau karena kematian. Dengan adanya Jamsostek keluarga yang ditinggal pun dapat mempergunakan uang santunan tersebut untuk menyambung hidup mereka dengan memamfaatkan uang tersebut sebagai modal berusaha. Begitu banyak manfaat yang didapat oleh pekerja sehingga sudah sebaiknyalah pekerja ikut serta dalam JAMSOSTEK ini. Kata kunci: Ketenagakerjaan, Pemenuhan Hak, Jaminan Sosial, Tenaga Kerja Abstract Social security is one form of social protection organized by the state in order to guarantee its citizens to fulfill basic living needs that are feasible, the Riau provincial government has made every effort to protect the rights of workers. This responsibility can be seen from the rules and regulations made by the government, starting from workers will work until after working time. The existence of fraud in the field includes the mistakes of certain individuals who take advantage of the relationship between workers and employers. It can be said that Social Security is very instrumental in the survival of workers from the beginning of work until workers cannot work anymore due to an accident or because of death. With the existence of Social Security families who are left behind can also use the compensation to connect their lives by utilizing the money as working capital. So many benefits obtained by workers that it is best for workers to participate in JAMSOSTEK. Keywords: Employment, Fulfillment Of Rights, Social Guarantee, Labor

References

Imam Soepomo, Hukum Perburuhan, Djambatan, Jakarta 1983

Lalu Husni,Pengantar Hukum Ketenagakerjaan Indonesia, RajaGrafindo Persada, Jakarta 2007.

UU Nomor 21 Tahun 2000 Tentang Ketenagakerjaan

UU Nomor 3 Tahun 1992 Tentang JAMSOSTEK.

Downloads

Published

2019-03-01