STRATEGI PENDIDIKAN KESEHATAN PRANIKAH UNTUK MENGURANGI RISIKO KOMPLIKASI KEHAMILAN DI KALANGAN REMAJA

Authors

  • Arum Dwi Anjani Universitas Batam
  • Devy Lestari Nurul Aulia Universitas Batam
  • Nasywa Putri Octafera Universitas Batam

DOI:

https://doi.org/10.31004/jkt.v6i1.43247

Keywords:

kehamilan, komplikasi, pranikah, remaja

Abstract

Kehamilan remaja merupakan salah satu permasalahan kesehatan yang signifikan di berbagai negara, termasuk Indonesia. Tingginya angka kelahiran pada usia remaja meningkatkan risiko komplikasi kehamilan baik bagi ibu maupun janin. Pendidikan kesehatan pranikah menjadi strategi penting dalam menurunkan angka kehamilan yang tidak direncanakan serta mempersiapkan remaja menghadapi kehamilan yang sehat. Penelitian ini menggunakan metode kualitatif dengan pendekatan library research untuk menganalisis strategi efektif dalam pendidikan kesehatan pranikah bagi remaja. Hasil penelitian menunjukkan bahwa beberapa strategi utama yang dapat diterapkan meliputi pendidikan gizi dan kesehatan fisik, pendidikan seksual dan reproduksi sejak dini, penyuluhan tentang dampak kesehatan kehamilan pada usia muda, program pendampingan dan konseling, serta edukasi kesehatan mental. Implementasi strategi ini dinilai efektif dalam meningkatkan pemahaman dan kesiapan remaja menghadapi kehamilan serta mengurangi risiko komplikasi yang dapat terjadi. Kesimpulan penelitian ini menegaskan bahwa pendidikan kesehatan pranikah harus diperkuat dengan dukungan informasi yang akurat, pendampingan psikososial, serta kebijakan yang mendukung akses terhadap edukasi kesehatan reproduksi bagi remaja. Studi ini merekomendasikan penelitian lebih lanjut dengan pendekatan empiris untuk mengevaluasi efektivitas strategi tersebut dalam konteks implementasi di lapangan.

References

Anwar, W. A., Sururie, R. W., Fautanu, I., Wahyu, A. R. M., & Yaekaji, A. (2024). A Perkawinan Dini di Era Modern: Analisis Relevansi, Tantangan Penetapan dan Implementasi Batas Minimal Usia Nikah. DIKTUM, 45-69.

Arif, J. R., Faiz, A., & Septiani, L. (2022). Penggunaan Media Quiziz Sebagai Sarana Pengembangan Berpikir Kritis Siswa. Edukatif: Jurnal Ilmu Pendidikan, 4(1), 201-210.

Athar, A. R. (2022). Implementasi Program Perkumpulan Keluarga Berencana Indonesia (PKBI) Aceh Terhadap Kesehatan Reproduksi Remaja Kota Banda Aceh (Doctoral dissertation, UIN Ar-Raniry Fakultas Dakwah dan Komunikasi).

Ayuni, I. D., Islami, D., Jannah, M., & Putri, A. (2022). Hubungan pengetahuan remaja putri terhadap bahaya kehamilan pada usia remaja. Indonesia Journal of Midwifery Sciences, 1(2), 47-52.

Ihsanario, A., & Ridwan, A. (2021). Optimal feeding frequency on the growth performance of whiteleg shrimp (Litopenaeus vannamei) during grow-out phase. J Biol Sci Technol Manage, 3(1), 42-55.

Iqbal, M. (2020). Psikologi Pernikahan: Menyelami Rahasia Pernikahan. Gema Insani.

Irsanti, L. (2021). Strategi Pencegahan Kehamilan Pada Usia Remaja Di Puskesmas Biau Kabupaten Buol (Doctoral dissertation, Politeknik STIA LAN Makassar).

Kohate, D., Pinoa, W. S., & Leuwol, F. S. (2024). Analysis of the Factors Causing Early Marriage in Neniari Village, West Seram Subdistrict, SBB Regency. Jendela Pengetahuan, 17(2), 304-312.

Mauliasari, M., Sunarsih, S., Anggraini, A., & Yuviska, I. A. (2024). Pengaruh Edukasi Dengan Media Leaflet Terhadap Kesiapan Calon Pengantin Dalam Kehamilan di KUA Kecamatan Merbau Mataram Kabupaten Lampung Selatan Tahun 2024. Jurnal Kesehatan Panca Bhakti Lampung, 12(2), 105-115.

Nisman. (2020). Risiko Kehamilan pada Remaja. Yogyakarta: Universitas Negeri Yogyakarta. [Online]. Available at: https://fkkmk.ugm.ac.id/risiko-kehamilan-pada-remaja/

Patimah, S., Mulyani, N., & Silalahi, U. A. (2019). Kelas Remaja (Persiapan Pra Nikah) Upaya Pembentukan Generasi Berencana Di Kelurahan Cikalang. Edukasi Masyarakat Sehat Sejahtera (EMaSS): Jurnal Pengabdian kepada Masyarakat, 1(2), 102-106.

Pertiwi, N. F. A., Triratnawati, A., Sulistyaningsih, S., & Handayani, S. Pencegahan Kehamilan Tidak Diinginkan pada Remaja: Studi tentang Peran Komunitas di Kecamatan Srumbung. Jurnal Kesehatan Reproduksi, 9(1), 47-54.

Prasetyo, B., Prasetyo, M. R., Khairunnisa, Z. D., Cahyaningtyas, F. E., Rizal, M. M., Poempida, F. P. P., ... & Rukmini, R. (2024). Pemberdayaan Remaja untuk Peningkatan Kesehatan Reproduksi Melalui Program SAMBA (Bersama Remaja Tuban Bangun Bangsa). Jurnal Pengabdian Masyarakat Bangsa, 2(10), 4860-4867.

Purnami, C. T., Wicaksono, F. A., & Permani, F. P. (2023). Upaya Pencegahan Kehamilan Remaja Melalui Model Sistem Informasi Kesehatan Reproduksi di Negara Maju dan Berkembang: Literatur Review. Jurnal Kebijakan Kesehatan Indonesia: JKKI, 12(4), 184-192.

Puspasari, H. W., & Pawitaningtyas, I. (2020). Masalah Kesehatan Ibu Dan Anak Pada Pernikahan Usia Dini Di Beberapa Etnis Indonesia; Dampak Dan Pencegahannya. Buletin Penelitian Sistem Kesehatan, 23(4), 275-283.

Puspayanti, N. I. N. A. (2019). Eksplorasi determinan masalah perkawinan usia remaja di kecamatan Kepung kabupaten Kediri. Skripsi.(tidak diterbitkan). Surabaya: Program Studi Kebidanan Fakultas Kedokteran Universitas Airlangga.

Siallagan, A. D., Triana, A. A., Fabialismaya, D. D. K., Simanungkalit, E. T., Rochmah, F. A., Nurjanah, R. G., & Nurhidayah, I. (2025). Pencegahan kehamilan pada siswa siswi SMPN 1 Cisarua, Sumedang. Jurnal Kesehatan Tambusai, 6(1).

Sihombing, H. P., & Cutmetia, C. (2024). Analisis subjective well-being pada pasangan yang menikah pada usia dini. Jurnal EDUCATIO: Jurnal Pendidikan Indonesia, 10(1), 670-680.

Sinaga, Y. Y., & Anshori, A. M. (2022). Faktor Penyebab Tingginya Kenakalan Dan Kriminalitas Remaja Dalam Masyarakat. Dakwatul Islam, 7(1), 1-20.

Sugiyono. (2019). Metode Penelitian Kuantitatif Kualitatif dan R&D. Jakarta: Alfabeta.

Taufikurrahman, T., Zulfi, A. N., Irmawati, E. F. F., Setiawan, W. P., Azizah, P. N., & Soeliyono, F. F. (2023). Sosialisasi pernikahan usia dini dan edukasi kesehatan reproduksi remaja sebagai upaya pencegahan stunting di Desa Pabean, Kabupaten Probolinggo. Scientia: Jurnal Hasil Penelitian, 8(1), 73-88.

Wulansari, M., Atikah, S., Sasmita, A., & Ardiningtyas, L. (2024). Pengaruh Promosi Kesehatan Terhadap Pengetahuan Remaja Tentang Kesehatan Reproduksi: Literature Review. Jurnal Ventilator, 2(2), 164-173.

Zulaizeh, F. M., Pipitcahyani, T. I., Aini, E. N., & Sholikah, S. M. A. (2023). Pengaruh Pendidikan Kesehatan Terhadap Peningkatan Pengetahuan Calon Pengantin Mengenai Kesehatan Pranikah: The Influence Of Health Education On Increasing The Knowledge Of Prospective Brides About Pre-Marital Health. Journal of Midwifery Science and Women’s Health, 4(1), 13-22.

Downloads

Published

2025-03-25

Issue

Section

Articles