HUBUNGAN INTENSITAS PENGGUNAAN APLIKASI YOUTUBE DENGAN PERKEMBANGAN BAHASA (SPEECH DELAY) PADA ANAK USIA 2-6 TAHUN

Authors

  • Hendro Purwadi Institut Kesehatan dan Teknologi PKP DKI Jakarta
  • Lia Fitriyani Institut Kesehatan dan Teknologi PKP DKI Jakarta
  • Muhammad Raihan Hidayatullah Institut Kesehatan dan Teknologi PKP DKI Jakarta

DOI:

https://doi.org/10.31004/jkt.v4i4.21490

Keywords:

Anak, Speech delay, Youtube

Abstract

Penggunaan media digital oleh anak-anak, khususnya dalam hal menonton video di youtube, telah mengalami peningkatan yang cukup signifikan. Awalnya sekitar 68,5%, namun naik menjadi 72,3% ketika pandemi Covid-19 menyebar di seluruh dunia. Untuk penggunaan YouTube di Indonesia didapati sebanyak 85% termasuk anak-anak. Tujuan dalam penelitian ini adalah diketahuinya hubungan antara intensitas penggunaan aplikasi youtube dengan perkembangan bahasa anak (speech delay) pada anak usia 2-6 tahun di Sawangan Elok Bogor. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode survei. Populasi dalam penelitian  adalah seluruh anak yang  berusia 2-6 tahun di Sawangan Elok Bogor.Sampel dalam penelitian ini sebanyak 109 anak. Teknik pengambilan sampel yang digunaka Purposive Sampling. Teknik pengumpulan data yang digunakan kuisioner. Data yang didapatkan dari kuesioner lalu dikumpulkan dan di analisis menggunakan bantuan program IBM SPSS. Pengujian hipotesis yang dipakai pada penelitian ini memakai  uji regresi linear sederhana karena hasil data yang telah di uji berdistribusi normal. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa terdapat hubungan antara intensitas penggunaan aplikasi youtube dengan perkembangan bahasa anak (speech delay) pada anak usia 2-6 tahun (p value= 0,001) di Sawangan Elok Bogor. Kesimpulan dalam penelitian ini adalah terdapat hubungan antara intensitas penggunaan aplikasi youtube dengan perkembangan bahasa anak (speech delay) pada anak usia 2-6 tahun Sawangan Elok Bogor.

References

Agustin L.A., Asmawati L & Maryani K. (2023). Pengaruh Media Sosial Youtube Terhadap Kemampuan Menyimak Anak Usia 4-5 Tahun di Perumahan Cikande Permai. Jurnal Care, 10 (2):53-59.

Anggrasari, B. (2020). Pengaruh Penggunaan Gadget Terhadap Perkembangan Bicara dan Bahasa Anak Usia 3-5 Tahun. Jurnal Keperawatan dan Profesi Ners IJPN Vol.1, No.1, Juni 2020.

Damayanti, E., Ahmad, A., & Bara, A. (2020). Dampak Negatif Penggunaan Gadget Berdasarkan Aspek Perkembangan Anak Di Sorowako. Martabat: Jurnal Perempuan Dan Anak, 4(1), 1–22. https://doi.org/10.21274/martabat.2020.4.1.1-22

Elfiadi. (2018). Dampak Gadget Terhadap Perkembangan. Itqan, 9(2): 97–110.

Kurniati M & Nuryani. 2020. Pengaruh Sosial Media Youtube Terhadap Pemerolehan Bahasa Pada Anak Usia 3-4 Tahun (Studi Pada Anak Speech Delay. Jurnal Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia, 16 (1): 29-38.

Kusuma C., Sari N.D & Oktavainti. (2020). Penggunaan Aplikasi Media Sosial Berbasis Audio Visual Dalam Membentuk Konsep Diri (Studi Kasus Aplikasi Tiktok). Koneksi 4, no. 2 (2020): 372. https://doi.org/10.24912/kn.v4i2.8214.

Maharani D & Budiarti E. (2022). Pengaruh Media Digital & Mutu Perangkat Terhadap Kemampuan Bahasa Pada AUD Melalui Konten Youtube. Jurnal Jendela Pendidikan, 2 (3):429-434.

Mappapoleonro, A. M., Mansoer, Z., Syaikhu, A., Sari, D. T., & Iriansyah, H. S. (2020). Pengaruh Video Youtube “Nussa” Terhadap Egocentric Speech (Penelitian Eksperimen Pada Anak Usia 4-5 Tahun di Ruang Publik Terpadu Ramah Anak Bahari Jakarta Selatan). JECIES: Journal of Early Childhood Islamic Education Study.1: 62–78.

Mahardhika F., Kusumawardhani R & Asmawati L. (2023). Pengaruh Media Youtube Terhadap Pengenalan Kosakata Bahasa Inggris Usia Anak 5-6 Tahun. Jurnal Pemikiran dan Penelitian Pendidikan Islam Anak Usia Dini, 5 (1): 7-21.

Marlia, M., & Pasundan, U. (2020). Pengaruh Youtuber Anak Terhadap Perkembangan Bahasa. Erlangga,Jakarta

Namira D. (2023). Pengaruh Media Sosial Youtube Kids Terhadap Perkembangan Bahasa Anak Usia Dini 5-6 Tahun di TK Rumah Pinter Morotai Bandar Lampung. Skripsi. Universitas Islam Negeri Raden Intan Lampung. Lampung.

Nasution, N. K. (2022). Perkembangan Bahasa Anak UsiaDini sesuai dengan Standar Tingkat Pencapaian Perkembangan Anak di RA Ar-Rahman Yogyakarta.Journal of Early Childhood and Character Education,2(2), 145-170.

Noor, F., Mumpuni, R. A., Amaliyah, A., & Laksmiwati, I. (2020). Pendampingan Ibu Bekerja (Working Mom) Terhadap Penggunaan Youtube pada Anak. Komuniti?: Jurnal Komunikasi Dan Teknologi Informasi, 12(1), 40–50. https://doi.org/10.23917/komuniti.v12i1.10070.

Nurjanah,A.P.,&Anggraini,G.(2020).MetodeBerceritaUntukMeningkatkanKemampuanBerbicaraPadaAnakUsia5-6Tahun.JurnalIlmiahPotensia,5(1),1–7.

Oktari R. (2023). Dampak Konten Youtube Terhadap Perkembangan Bahasa Anak. Journal Universitas Pahlawan, 5 (1):528-537.

Pahi C & Rasna I.W (2020). Pengaruh media youtube “BabyBus” terhadap keterampilan berbicara anak usia 2 tahun. Jurnal Pendidikan dan Pembelajaran Bahasa Indonesia, 9 (2):95-102.

Panjaitan P.A., Sulistia I., Nuraini I & Noviati S. 2023. Pengaruh Aplikasi Youtube Terhadap Pemerolehan Bahasa Pada Anak Usia Dini. Journal Of Social Science Research, 3(5):7453-7460.

Putri F. (2022). Pengaruh Tontonan Youtube Terhadap Pemerolehan Bahasa Anak Usia 3,4,5 Tahun (Study Pada Anaka Speech Delay). Skripsi. Universitas Tadulako.

Rakiyah S. (2021). Strategi Peningkatan Kemampuan Bicara Anak Usia 3 Tahun Melalui Youtube. Jurnal Pengembangan Ilmu Komunikasi dan Sosial, 5 (1):56-66.

Rihlah, J., Shari, D., & Anggraeni, A. R. (2021). Dampak Penggunaan Gadget Di Masa Pandemi COVID-19 Terhadap Perkembangan Bahasa dan Sosial Anak Usia 5-6 Tahun. Early Childhood: Jurnal Pendidikan, 5(1), 45–55.

Serlinika C & Tarmini w. (2023). Dampak Film Pendek di Aplikasi Youtubeterhadap Pemerolehan Bahasa Kedua pada Anak Sekolah DasarUsia 11 Tahun. Jurnal Basicedu, 7(5):3234-3241.

Setiyani L., Basir S.D., Awalludin D & Purnawi T. (2023). Analisis Pengaruh Aplikasi Youtubepada Perkembangan Kognitif Balita di Desa Tirtasari Karawang. Jurnal Ilmu Pendidikan, 6 (9): 6722-6728.

Umah. (2017). Kajian Perkembangan Kemampuan Berbahasa Anak. Indonesian. Ponorogo. Indonesia Journal of Islamic Early Childhood Education (IJIECE) Vol 2 N0 2.

Wati D. R. (2021). Gadget Dan Pengaruhnya Terhadap Keterlambatan Berbicara (Speech Delay) Pada Anak Usia Dini: Literature Riview. Jurnal Kesehatan Tujuh Belas, 2 (2):228-233.

Downloads

Published

2023-12-25

How to Cite

Purwadi, H., Fitriyani, L. ., & Hidayatullah, M. R. . (2023). HUBUNGAN INTENSITAS PENGGUNAAN APLIKASI YOUTUBE DENGAN PERKEMBANGAN BAHASA (SPEECH DELAY) PADA ANAK USIA 2-6 TAHUN. Jurnal Kesehatan Tambusai, 4(4), 6415–6420. https://doi.org/10.31004/jkt.v4i4.21490