Pelatihan Peningkatan Kompetensi Guru Dalam Menerapkan Model STEAM Di Kecamatan Rumbio
DOI:
https://doi.org/10.31004/care.v2i1.25730Keywords:
Kompetensi Guru, STEAM, Industri 4.0Abstract
Kegiatan belajar mengajar di revolusi industri4,0 yang berdampak pada dekatnya peserta didik dengan teknologi kehidupan sehari- hari guru sudah harus mampu dalam memanfaatkan model pembelajaran yang ada salah satunya adalah model STEAM. Tujan dari pengabdian ini adalah untuk guru mampu mengembangkan profesionalisme guru dalam menerapkan model STEAM ke dalam proses pembelajaran. Penggunaan model STEAM menekankan hubungan pengetahuan dan keterampilan Science, Tecnology, Engineering, Art, dan Mathematics (STEAM). STEAM sebuah pendekatan pembelajaran terpadu yang mendorong guru untuk menggali kemampuan peserta didik dalam memecahkan masalah di kehidupan sehari- hari. Teknik yang digunakan berupa tes tertulis dan quisioner. Pelaksanaan pelatihan pengabdian dilaksanakan di Kecamatan Salo.References
Aisiyah, Siti. (2019). STEAM (Science, Technology, Engineering, Art dan Mathematic). https://www.academia.edu/41009675/Makalah_tentang_STEAM.
Heldanita. (2018). “Pengembangan Kreativitas Melalui Eksplorasi,” Jurnal Ilmiah Tumbuh Kembang Anak Usia Dini, Vol. 3, No. 1. http://ejournal.uinsuka.ac.id/tarbiyah/index.php/goldenage/article/download/2044/1573.
Lesrtariningrum, Anik dan Intan Prastihastari Wijaya. (2020). “Penerapan Bermain Loose Parts untuk Kemampuan Memecahkan Masalah Sederhana untuk Anak Usia 4-5 Tahun”, Jurnal Pedagogika, Vol. 11 No. 2. https://ejournal-fip-ung.ac.id/ojs/index.php/pedagogika/article/download/174/97.
Mahmud. (2011). Metode Penelitian Pendidikan. Bandung: Pustaka Setia.
Marzuki. (2005). Metodologi Riset. Yogyakarta: Ekonisia.
Muhadjir, Noeng. (2002). Metodologi Penelitian Kualitatif. Yogyakarta: Rake Sarasin.