DETERMINAN STRES PERAWAT RSUD DOLOK SANGGUL TAHUN 2023

Authors

  • Netty Iriani Simanjuntak Program Studi Magister Ilmu Kesehatan Masyarakat, Direktorat Pascasarjana, Universitas Sari Mutiara Indonesia
  • Donal Nababan Program Studi Magister Ilmu Kesehatan Masyarakat, Direktorat Pascasarjana, Universitas Sari Mutiara Indonesia
  • Mido Ester J Sitorus Program Studi Magister Ilmu Kesehatan Masyarakat, Direktorat Pascasarjana, Universitas Sari Mutiara Indonesia
  • Frida Lina Tarigan Program Studi Magister Ilmu Kesehatan Masyarakat, Direktorat Pascasarjana, Universitas Sari Mutiara Indonesia
  • Sony Priajaya Warouw Program Studi Magister Ilmu Kesehatan Masyarakat, Direktorat Pascasarjana, Universitas Sari Mutiara Indonesia
  • Masdalina Pane Program Studi Magister Ilmu Kesehatan Masyarakat, Direktorat Pascasarjana, Universitas Sari Mutiara Indonesia

DOI:

https://doi.org/10.31004/prepotif.v8i3.36249

Keywords:

determinan, perawat, stres

Abstract

Kesehatan  adalah keadaan sehat, baik secara fisik, mental, spritual maupun sosial yang memungkinkan setiap orang untuk hidup produktif secara sosial dan ekonomis. WHO memprediksi stres kerja akan menjadi ancaman utama kesehatan manusia menjelang tahun 2020. Stres yang dialami perawat merupakan stres yang didapat atau dialami ditempat kerja yang termasuk kedalam stres kerja. Tujuan penelitian ini untuk mengetahui Determinan stres pada perawat rawat inap di RSUD Doloksanggul. Penelitian ini adalah penelitian analitik dengan menggunakan desain cross sectional yaitu untuk mengetahui hubungan variabel bebas dengan variabel terikat. Penelitian ini dilaksanakan di RSUD Dolok Sanggul tahun 2022.  Penelitian ini dilaksanakan dari bulan April sampai dengan Desember tahun 2022. Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh perawat di RSUD Doloksanggul tahun 2022 yang berjumlah 98 orang.  Teknik dalam pengambilan sampel dilakukan dengan menggunakan Teknik Purposive sampling yaitu pengambilan sampel berdasarkan pertimbangan yang dibuat oleh si peneliti. Kesimpulan dari penelitian ini yaitu ada hubungan beban kerja dengan tingkat stres pada perawat. Ada hubungan kelelahan kerja dengan tingkat stres pada perawat. Ada hubungan Shift  kerja dengan tingkat stres pada perawat. Ada hubungan usia dengan tingkat stres pada perawat. Ada hubungan keamanan kerja dengan tingkat stres pada perawat. Faktor  yang paling dominan mempengaruhi  tingkat stres pada perawat adalah keamanan kerja.

References

Aiska, S. (2014). Analisis Faktor-Faktor Yang Berpengaruh Pada Tingkat Stres Kerja Perawat Di Rumah Sakit Jiwa Grhasia Yogyakarta. Universitas Muhammadiyah Yogyakarta.

Budiyanto, A.J.M. Rattu, J. M. L. U. (2019). Faktor-Faktor Yang Berhubungan Dengan Stres Kerja Perawat Pelaksana Di Ruang Rawat Inap Rumah Sakit Umum Bethesda Gmim Tomohon. Kesmas, 8(3), 1–18.

Fahrizal, A. A. (2019). Faktor – Faktor Yang Mempengaruhi Stres Kerja Perawat Anestesi Di Ruang Operasi. Politeknik Kesehatan Kementerian Kesehatan Yogyakarta, 1, 55.

Febriana, S. K. T. (2016). Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Stres Kerja. Jurnal Ecopsy, 1(1), 28–32. https://doi.org/10.20527/ecopsy.v1i1.481

Gulzhaina, K. K., & Hans, S. J. (2018). Stress management techniques for students. Atlantis Press CC BY-NC License, 198, 47–56.

Guntur, A. (2020). Gambaran Tingkat Stres Berdasarkan Stresor Mahasiswa Pspd Uin Maulana Malik Ibrahim Malang.

Ismail, F., & Supriyadi. (2018). Hubungan stres kerja dengan kelelahan kronis pada perawat di ruang rawat inap rsud wonogiri. Jurnal Keperawatan, 12(1), 9–18.

Kasmarani, M. (2012). Pengaruh Beban Kerja Fisik Dan Mental Terhadap Stres Kerja Pada Perawat Di Instalasi Gawat Darurat (Igd) Rsud Cianjur. Jurnal Kesehatan Masyarakat Universitas Diponegoro, 1(2), 18807.

Maharani, R., & Budianto, A. (2019). Pengaruh Beban Kerja Terhadap Stres Kerja dan Kinerja Perawat Rawat Inap Dalam. Journal of Management Review, 3(2), 327–332.

Manyisa, Z. M., & van Aswegen, E. J. (2017). Factors affecting working conditions in public hospitals: A literature review. International Journal of Africa Nursing Sciences, 6, 28–38.https://doi.org/10.1016/j.ijans.2017.02.002

Mitra, S., Sarkar, A. P., Haldar, D., Saren, A. B., Lo, S., & Sarkar, G. N. (2018). Correlation among perceived stress, emotional intelligence, and burnout of resident doctors in a medical college of West Bengal: A mediation analysis. Indian Journal of Public Health, 62(1), 27–31. https://doi.org/10.4103/ijph.IJPH_368_16

Montero-marin, J., Prado-abril, J., Marcos, M., Demarzo, P., Gascon, S., & Garc?, J. (2014). Coping with Stress and Types of Burnout?: Explanatory Power of Different Coping Strategies. PLOS ONE, 9(2), 1–9. https://doi.org/10.1371/journal.pone.0089090

Mulyati, & Aiyub. (2018). Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Stres Kerja Perawat Pelaksana. JIM FKep, 3(4), 45–50. http://jim.unsyiah.ac.id/FKep/article/view/8628/4159

Murharyati, A., & Kismanto, J. (2015). Faktor-faktor yang mempengaruhi stres kerja perawat di ruang rawat inap RSUD Sukoharjo. KesMaDaSka, 119, 119–123.

Psychology Foundation of Australia. (2010). Scale Stress

Sari, D. M., Zainuddin, A., & Saptaputa, S. K. (2022). Beban Kerja Dengan Stres Kerja Di Proyek Jembatan Teluk Kendari Sulawesi Tenggara Tahun 2019 Relationship Marital Status , Fatigue Work , And Workload With Work Stress In Proyek Jembatan Teluk Kendari Southeast. Jurnal Kesehatan Dan Keselamatan Kerja Universitas Halu Oleo, 1(4), 146–152.

Sataloff, R. T., Johns, M. M., & Kost, K. M. (n.d.). Depression Anxiety Stress Scale. Dass 42, 2–4.

Yates, S. W. (2020). Physician Stress and Burnout. American Journal of Medicine, 133(2), 160–164. https://doi.org/10.1016/j.amjmed.2019.08.034

Zehra, S. Z., Ather, M., & Zehra, B. (2017). A correlation between workplace stress and organizational commitment: Doctors response from public and private Hospitals in Karachi, Pakistan. IMPACT: International Journal of Research in Business Management, 5(5), 41–52. https://mpra.ub.uni-muenchen.de/79073/1/MPRA_paper_79073.pdf

Downloads

Published

2024-11-22

How to Cite

Simanjuntak, N. I., Nababan, D. ., Sitorus, M. E. J. ., Tarigan, F. L., Warouw, S. P., & Pane, M. . (2024). DETERMINAN STRES PERAWAT RSUD DOLOK SANGGUL TAHUN 2023. PREPOTIF : JURNAL KESEHATAN MASYARAKAT, 8(3), 5406–5418. https://doi.org/10.31004/prepotif.v8i3.36249