ANALISIS ASUHAN KEPERAWATAN PADA PASIEN RISIKO PERILAKU KEKERASAN DENGAN PENERAPAN TERAPI SUPORTIF ASERTIF UNTUK MENURUNKAN NILAI PERILAKU KEKERASAN PASIEN SKIZOFRENIA

Authors

  • Rizka Gustin Ananda Universitas Hang Tuah Pekanbaru
  • Sekani Niriyah Universitas Hang tuah Pekanbaru

DOI:

https://doi.org/10.31004/jn.v7i1.8748

Abstract

Abstrak Skizofrenia ditandai dengan perubahan kognitif, emosi, persepsi dan aspek lain dari perilaku. Perilaku kekerasan yang terjadi pada pasien perlu penanganan secara tepat, selain penanganan pengendalian perilaku dari diri pasien sendiri, juga harus mempertimbangkan lingkungan untuk semua pasien ketika mencoba mengurangi, mengendalikan atau menghilangkan perilaku kekerasan pasien. Salah satu upaya yang bisa dilakukan adalah terapi suportif asertif. Penulisan KIAN bertujuan untuk melakukan analisa praktik penerapan terapi suportif asertif untuk menurunkan nilai perilaku kekerasan pasien skizofrenia. Metode yang digunakan dalam penerapan ini adalah studi kasus. Hasil dari penerapan Evidance Based Practice pada 2 pasien risiko perilaku kekerasan didapatkan hasil bahwa penerapan komunikasi asertif mampu menurunkan nilai risiko perilaku kekerasan. saran bagi peneliti selanjutnya apabila ingin mengembangkan penelitian ini, diharapkan dapat melakukan pengembangan cara mengontrol emosi dengan latihan komunikasi asertif. Kata Kunci: Risiko Perilaku Kekerasan, Terapi Suportif Asertif     Abstract Schizophrenia is characterized by changes in cognitive, emotional, perceptual and other aspects of behavior. Violent behavior that occurs in patients needs to be handled appropriately, in addition to handling behavior control from the patient himself, must also consider the environment for all patients when trying to reduce, control or eliminate patient violent behavior. One effort that can be done is assertive supportive therapy. The purpose of writing KIAN is to analyze the practice of applying assertive supportive therapy to reduce the value of violent behavior in schizophrenic patients. The method used in this application is a case study. The results of the implementation of Evidence Based Practice on 2 patients at risk of violent behavior showed that the application of assertive communication was able to reduce the risk of violent behavior. suggestions for further researchers if they want to develop this research, are expected to be able to develop ways to control emotions with assertive communication exercises. Keywords: Risk of Violent Behavior, Assertive Supportive Therapy.  

Downloads

Published

2023-04-30

How to Cite

Ananda, R. G. ., & Niriyah, S. . (2023). ANALISIS ASUHAN KEPERAWATAN PADA PASIEN RISIKO PERILAKU KEKERASAN DENGAN PENERAPAN TERAPI SUPORTIF ASERTIF UNTUK MENURUNKAN NILAI PERILAKU KEKERASAN PASIEN SKIZOFRENIA. Jurnal Ners, 7(1), 797–803. https://doi.org/10.31004/jn.v7i1.8748

Issue

Section

Articles