HUBUNGAN ANTARA PERILAKU MEROKOK PADA ORANG TUA DENGAN KEJADIAN ISPA PADA BALITA DI DESA PULAU JAMBU WILAYAH KERJA PUSKESMAS KUOK TAHUN 2019

Authors

DOI:

https://doi.org/10.31004/jn.v3i1.492

Abstract

Infeksi Saluran Pernafasan Akut (ISPA) merupakan salah satu masalah kematian pada anak di negara berkembang. Faktor risiko terjadianya ISPA pada balita salah satunya adalah perilaku merokok.Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui hubungan perilaku merokok pada orang tua dengan kejadian ISPA pada balita di Desa Pulau Jambu Wilayah Kerja Puskesmas Kuok tahun 2019.Jenis penelitian ini adalah analitik dengan rancangan cross sectional. Populasi dalam penelitian ini adalah semua ibu balita yang ada di Desa Pulau Jambu yang berjumlah 150 orang tahun 2019 dengan sampel sebanyak 60 orang dengan teknik pengambilan sampel simple random sampling. Alat pengumpulan data yang digunakan yaitu berupa kuesioner.Analisa yang digunakan dalam penelitian ini adalah analisa univariat dan bivariat. Hasil penelitian didapatkan bahwa ada hubungan yang antara perilaku merokok pada orang tua dengan kejadian ISPA pada balita di Desa Pulau Jambu tahun 2019 dengan p value 0,003. Diharapkan kepada keluarga terutama kepala keluarga untuk tidak merokok ketika ada balita karena akan mengakibatkan terjadinya penyakit ISPA

References

Andriani.(2013). Faktor Penyebab Terjadinya Infeksi Saluran Pernapasan Akut (ISPA) pada Balita di Puskesmas Nalumsari (Studi Kasus di Desa Tunggul Pandean. Diakses tanggal 15 Mei 2019

Artini. (2012). Pedoman Pemberantasan infeksi saluran pernapasan akut (ISPA)untuk penanggulangan pneumonia pada balita. Diakses tanggal 01 Januari 2018

Danusantoso.(2012). Ilmu Pnyakit Paru Edisi 2. Jakarta: EGC

Diana. (2016). Faktor-faktor yang berhubungan dengan kejadian ISPA pada balita di Puskesmas Bunga Raya Kabupaten Siak Provinsi Riau. Diakses tanggal 14 Maret 2019

Farida. (2013). Hubungan Kebiasaan Merokok Anggota Keluarga dan Pemberian ASI Eksklusif dengan Kejadian ISPA pada Balita di Puskesmas Pekauman Banjarmasin

Hartono.(2015). Infeksi Saluran Pernafasan Akut (ISPA) Gangguan Kesehatan Pada Anak. Jakarta: Salemba Medika

Irmawati.(2014). Hubungan Kualitas Fisik Rumah Terhadap Kejadian ISPA Pasca Bencana Erupsi Gunung Sinabung Di Wilayah Kerja Puskesmas Kecamatan Tiganderket Karo Sumatera Utara. Diakses tanggal 14 Mei 2019

Kurniadi.(2013). Dasar Dasar Ilmu Penyakit Paru. Surabaya: Airlangga Universit y Press

Masriadi.(2017). Hubungan Merokok dengan Kejadian ISPA Pada Balita Di Wilayah Kerja Puskesmas Bangko Kecamatan Bangko Kabupaten Merangin Provinsi Jambi. Diakses tanggal 14 Mei 2019

Maulina.(2013). Faktor-Faktor Yang Berhubungan Dengan Kejadian ISPA Pada Balita Di Wilayah Kerja UPTD Kesehatan Luwuk Timur Kabupaten Banggai Provinsi Sulawesi Tengah. Diakses tanggal 21 Mei 2019

Nasution (2017). Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Kebiasaan Merokok dan Hubungannya dengan Status Penyakit Periodontal Remaja di Kota Medan

Mishra. (2011). Hubungan Peran Orang Tua Dalam Pencegahan ISPA dengan Kekambuhan ISPA pada Anak di Puskesmas Martubung

Notoatmodjo. 2010. Metodologi Penelitian Kesehatan. Jakarta: Rhineka Cipta

Rahmayatul. (2013). Hubungan Faktor Lingkungan Dan Perilaku Keluarga Terhadap Kejadian Penyakit ISPA Pada Balita Di Desa Banjararjo,

Rahajoe.(2012). Suhardjo.(2010). Analisis Faktor Resiko Kejadian Pneumonia Pada Anak Umur Kurang Dari 1 Tahun Di RSUD Labuang Haji Kota Makasar.Med Nus Vol 26 No.3.

Rasmaliah.(2014). Faktor-Faktor Yang Berhubungan Dengan Kejadian ISPA Pada Balita Di Wilayah Kerja Puskesmas DTP Jamanis Kabupaten Tasikmalaya. Diakses tanggal 21 Mei 2019

Safarina.(2015). Hubungan Faktor Lingkungan Rumah dan Karakteristik Individu dengan Gangguan Saluran Pernapasan Anak Balita di Wilayah Puskesmas Pekik Nyaring Kabupaten Bengkulu Utara Provinsi Bengkulu. Diakses tanggal 14 Mei 2019

Suryo.(2010). Karakteristik penderita ISPA di Kabupaten Bondowoso tahun 2016. Diakses tanggal 25 Maret 2019

Sugito.(2009). Stop Rokok. Jakarta: Penebar Swadaya

Downloads

Published

2019-04-10

How to Cite

APRILLA, N., YAHYA, E., & RIRIN, R. (2019). HUBUNGAN ANTARA PERILAKU MEROKOK PADA ORANG TUA DENGAN KEJADIAN ISPA PADA BALITA DI DESA PULAU JAMBU WILAYAH KERJA PUSKESMAS KUOK TAHUN 2019. Jurnal Ners, 3(1), 112–117. https://doi.org/10.31004/jn.v3i1.492

Issue

Section

Articles