INTEGRASI MANAJEMEN KURIKULUM, PENGEMBANGAN PROFESIONAL GURU, DAN TEKNOLOGI PENDIDIKAN DALAM MENINGKATKAN HASIL BELAJAR SISWA

Authors

  • Dwi Aprianto STIT NU Sumber Agung OKU Timur
  • Agus Wahyudi STIT NU Sumber Agung OKU Timur

DOI:

https://doi.org/10.31004/jrpp.v6i3.30950

Keywords:

Manajemen Kurikulum, Profesional Guru, Teknologi Pendidikan, Hasil Belajar

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengeksplorasi integrasi manajemen kurikulum, pengembangan profesional guru, dan teknologi pendidikan dalam meningkatkan hasil belajar siswa. Pendekatan kajian pustaka digunakan untuk menganalisis berbagai penelitian yang relevan. Hasil kajian menunjukkan bahwa sinergi antara manajemen kurikulum yang efektif, peningkatan profesionalisme guru, dan penggunaan teknologi pendidikan dapat secara signifikan meningkatkan hasil belajar siswa. Rekomendasi diberikan untuk implementasi yang lebih baik di sekolah-sekolah Indonesia.

References

Ariani, D. (2016). E-learning dan Implementasinya dalam Pendidikan. Jakarta: PT Raja Grafindo Persada.

Arifin, Zainal. (2017). Perencanaan Kurikulum: Teori dan Praktek. Jakarta: PT Raja Grafindo Persada.

Arikunto, S. (2015). Dasar-Dasar Evaluasi Pendidikan. Jakarta: Bumi Aksara.

Creswell, J. W. (2014). Research Design: Qualitative, Quantitative, and Mixed Methods Approaches. Thousand Oaks, CA: SAGE Publications.

Djamarah, S. B. (2017). Pendidikan Berbasis Teknologi Informasi dan Komunikasi. Jakarta: Rineka Cipta.

Hamalik, O. (2006). Manajemen Pengembangan Kurikulum. Bandung: Penerbit Mandar Maju.

Hamalik, Oemar. (2015). Dasar-dasar Pengembangan Kurikulum. Bandung: Remaja Rosdakarya.

Hidayat, R. (2016). Komunitas Pembelajaran Profesional: Membangun Kapasitas Guru dan Sekolah. Yogyakarta: UNY Press.

Hidayat, R., & Suryana, I. (2023). Integrasi Manajemen Kurikulum, Pengembangan Profesional Guru, dan Teknologi Pendidikan dalam Meningkatkan Hasil Belajar Siswa. Jurnal Inovasi Pendidikan, 18(2), 102-118.

Kurniasih & Sani. (2017). Ragam Model Pengembangan Kurikulum. Jakarta: Kata Pena.

Mulyasa, E. (2007). Kurikulum Berbasis Kompetensi: Konsep dan Implementasi. Bandung: Remaja Rosdakarya.

Mulyasa, E. (2013). Kurikulum Tingkat Satuan Pendidikan: Suatu Panduan Praktis. Bandung: Remaja Rosdakarya.

Mulyasa, E. (2017). Pengembangan dan Implementasi Kurikulum 2013. Bandung: Remaja Rosdakarya.

Nurhadi. (2019). Manajemen Pendidikan dan Pengembangan Kurikulum. Yogyakarta: UNY Press.

Nurkancana, W. P. (2014). Multimedia Pembelajaran: Prinsip dan Aplikasi. Yogyakarta: Pustaka Pelajar.

Rahman, A., & Arifin, M. (2022). Penggunaan Teknologi dalam Pembelajaran: Studi Kasus di Sekolah Menengah Atas. Jurnal Teknologi Pendidikan, 15(1), 35-50.

Sagala, S. (2011). Administrasi Pendidikan Kontemporer. Bandung: Alfabeta.

Sagala, Syaiful. (2013). Manajemen Strategik dalam Peningkatan Mutu Pendidikan. Bandung: Alfabeta.

Sanjaya, Wina. (2016). Strategi Pembelajaran Berorientasi Standar Proses Pendidikan. Jakarta: Kencana Prenada Media Group.

Sardiman, A. M. (2015). Interaksi dan Motivasi Belajar Mengajar. Jakarta: Rajawali Pers.

Satori, D. (2000). Pembelajaran Berbasis Kompetensi. Jakarta: Penerbit Erlangga.

Siswanto. (2020). Manajemen Kurikulum di Era Digital. Jurnal Pendidikan dan Pembelajaran, 25(3), 245-260.

Sudjana, Nana. (2018). Penilaian Hasil Proses Belajar Mengajar. Bandung: PT Remaja Rosdakarya.

Sugiyono. (2016). Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif, dan R&D. Bandung: Alfabeta.

Sugiyono. (2020). Metode Penelitian Pendidikan. Bandung: Alfabeta.

Sukmadinata, N. S. (2010). Pengembangan Kurikulum: Teori dan Praktik. Bandung: Remaja Rosdakarya.

Supriyadi. (2018). Pengembangan Kurikulum: Teori dan Aplikasi. Bandung: Alfabeta.

Suryadi, A. (2018). Manajemen Kurikulum yang Efektif dan Implikasinya Terhadap Hasil Belajar Siswa. Jurnal Manajemen Pendidikan, 5(3), 67-80.

Suyanto, S. (2014). Menjadi Guru Profesional: Strategi Meningkatkan Kualitas dan Kinerja Guru. Jakarta: Esensi Erlangga Group.

Tilaar, H. A. R. (1995). Kurikulum Pendidikan di Indonesia: Suatu Tinjauan Sejarah. Jakarta: Rineka Cipta.

Wahyudi, & Taufiq. (2021). Pengembangan Profesional Guru: Tantangan dan Peluang. Jurnal Pendidikan Guru, 19(4), 187-203.

Downloads

Published

2023-09-29

How to Cite

Aprianto, D. ., & Wahyudi, A. . (2023). INTEGRASI MANAJEMEN KURIKULUM, PENGEMBANGAN PROFESIONAL GURU, DAN TEKNOLOGI PENDIDIKAN DALAM MENINGKATKAN HASIL BELAJAR SISWA. Jurnal Review Pendidikan Dan Pengajaran (JRPP), 6(3), 4414–4424. https://doi.org/10.31004/jrpp.v6i3.30950