BAHAYA STUNTING PADA BIDANG KOGNITIF SISWA SEKOLAH DASAR

Authors

  • Windi Putri Handina Universitas Sulawesi Tenggara

DOI:

https://doi.org/10.31004/jrpp.v7i2.27250

Keywords:

Stunting, Keterlambatan Kognitif, Tindakan Gizi.

Abstract

Tujuan dari penelitian untuk mengeksplorasi dampak stunting terhadap kemampuan kognitif di sekolah dasar serta implikasinya dalam jangka panjang. Stunting merujuk pada kondisi kronis kurang gizi yang menyebabkan pertumbuhan fisik anak terhambat, sering kali disebabkan oleh kurangnya asupan gizi yang memadai selama periode yang cukup lama, terutama dalam 1.000 hari pertama kehidupan.Temuan penelitian menunjukkan bahwa stunting memiliki dampak yang signifikan terhadap kemampuan kognitif siswa di sekolah dasar.

References

Handayani, S. (2023). Protecting the Nation's Future Generation from the Perils of Stunting. Journal of Midwifery Science and Women’s Health, 3(2), 87–92.

Ministry of Health Republic of Indonesia. (2018). Bulletin of Health Data and Information Window: Situation of Short Children in Indonesia. Ministry of Health Republic of Indonesia, 20.

Ministry of Villages, Development of Disadvantaged Regions, and Transmigration. (2017). Village Pocketbook in Handling Stunting. Village Pocketbook in Handling Stunting, 42.

Ramadhany, Tri, D. H. (2020). Fish Consumption Behavior and Its Effect on Cognitive Ability. Journal of Socio-Economic of Marine and Fisheries, 15(2), 223–236.

Wiguna, A. R., Meigawati, D., & Amirulloh, M. R. (2021). Implementation of Stunting Mitigation Policy by the Health Department in Sukabumi Regency. Muqoddimah Scientific Journal: Journal of Social, Political and Humanitarian Sciences, 6(1), 28.

Downloads

Published

2024-04-06

How to Cite

Handina, W. P. . (2024). BAHAYA STUNTING PADA BIDANG KOGNITIF SISWA SEKOLAH DASAR. Jurnal Review Pendidikan Dan Pengajaran (JRPP), 7(2), 4650–4653. https://doi.org/10.31004/jrpp.v7i2.27250