STUDI TATA KELOLA KEUANGAN PERUSAHAAN DENGAN ANALISISI BIBLIOMETRIK

Authors

  • Wiluk Lianawati Universitas Sangga Buana
  • Fitriana Fitriana Universitas Sangga Buana
  • Rahmat Agus Santoso Universitas Sangga Buana

DOI:

https://doi.org/10.31004/jrpp.v7i1.23909

Keywords:

Analisis Bibliometrik; Tata Kelola Keuangan

Abstract

Tujuan utama - Penelitian ini bertujuan untuk menyajikan dan menjelaskan mengenai tata kelola keuangan dengan analisis bibliometrik yang dikumpulkan dari database Scopus. Metode - Metode analisis penelitian ini menggunakan pendekatan analisis bibliometrik. Sistem aplikasi untuk visualisasi data menggunakan VOSviewer dan Microsoft Excel untuk melakukan analisis frekuensi data.Temuan Utama - Hasil  dari penelitian ini dapat memberikan wawasan yang berharga tentang pentingnya tata kelola perusahaan dalam mengelola kebijakan keuangan.  Teori dan Implikasi Praktis - Penelitian ini dapat membantu mendorong peneliti lain untuk melakukan penelitian mengenai tata kelola keuangan perusahaan menggunakan database Scopus sulit ditemukan.

References

D. Saepudin and R. Agus Santoso, “Fraud Diamond Theory Detect Financial Statement Fraud in Manufac-turing Companies on The Indonesia Stock Exchange,” Int. Bus. Account. Res. J., vol. 5, no. 2, pp. 93–105, 2021, [Online]. Available: http://journal.stebilampung.ac.id/index.php/ibarj

D. Tifanny, U. P. Harapan, H. Wijaya, and U. P. Harapan, “Machine Translated by Google Sekolah Bisnis Denis Tifanny dan Hanna Wijaya?: ” Pengaruh Corporate Governance Terhadap Manajemen Laba ” 69,” vol. 23, no. 2014, pp. 68–82, 2020.

kasmir, analisis laporan keuangan. PT gramedia, 2012.

J. Bisnis, M. Depan, M. S. Nazira, and T. Afzab, “Jurnal Bisnis Masa Depan Apakah perilaku manajerial dalam mengelola laba memitigasi hubungan antara tata kelola perusahaan dan nilai perusahaan?? Bukti dari pasar negara berkembang,” vol. 4, no. September 2017, pp. 139–156, 2018.

P. Jiraporn, Y. S. Kim, W. N. Davidson, and M. Singh, “Corporate governance, shareholder rights and firm diversification: An empirical analysis,” J. Bank. Financ., vol. 30, no. 3, pp. 947–963, 2006, doi: 10.1016/j.jbankfin.2005.08.005.

M. Sopiyana, “HUBUNGAN AUDIT OPERASIONAL DAN PENGELOLAAN PERSEDIAAN BARANG DAGANG TERHADAP PENINGKATAN LABA PADA CV ANEKA SPORTS INDONESIA (Studi Kasus Pada Pada CV Aneka Sports Indonesia Tahun 2022),” Sci. J. Reflect. Econ. Accounting, Manag. Bus., vol. 5, no. 4, pp. 1203–1213, 2022.

S. Hadi, “Audit dan Tata Kelola Lembaga Keuangan Syariah,” Az Zarqa’, vol. 9, no. 2, 2017.

dan J. Z. Brickley, JA, “Mitos tata kelola perusahaan”.

dan A. F. 2009. NBebchuk, L., A. Cohen, “Apa yang penting dalam tata kelola perusahaan”.

Z. Fan, S. Radhakrishnan, and Y. Zhang, “Corporate Governance and Earnings Management: Evidence from Shareholder Proposals*,” Contemp. Account. Res., vol. 38, no. 2, pp. 1434–1464, 2021, doi: 10.1111/1911-3846.12640.

Bebchuk, L., A. Cohen, dan A. Ferrell. 2009. Apa yang penting dalam tata kelola perusahaan? Review Studi Keuangan 22 (2): 783–827.

Brickley, JA, dan JL Zimmerman. 2010. Mitos tata kelola perusahaan: Komentar Armstrong, Guay, dan Weber. Jurnal Akuntansi dan Ekonomi 50 (2–3): 235–45.

Chen, X., Q. Cheng, dan X. Wang. 2015. Apakah peningkatan independensi dewan mengurangi pendapatan pengelolaan? Bukti dari reformasi peraturan baru-baru ini. Review Studi Akuntansi 20 (2): 899–933.

Cuñat, V., M. Gine, dan M. Guadalupe. 2012. Pemungutan suara diberikan: pengaruh tata kelola perusahaan terhadap nilai pemegang saham. Jurnal Keuangan 67 (5): 1943–1977. Jurnal Internasional Akuntansi & Manajemen Informasi, 24(2), 135161.

Badolato, PG, Donelson, DC, & Ege, M. (2014). Keahlian keuangan komite audit dan manajemen laba:

Peran status. Jurnal Akuntansi dan Ekonomi, 58(23(, 208-230.

ESENSI: Jurnal Manajemen Bisnis, Vol. 23 No. 1, 2020 Bédard, J. & Gendron, Y. (2010) Memperkuat sistem pelaporan keuangan: Bisakah komite audit dalam melaksanakannya? Jurnal Audit Internasional, 14, 174-210.

Bedard, J., Chtourou, SM, & Courteau, L. (2004). Pengaruh Keahlian, Independensi, dan Aktivitas Komite Audit Terhadap Manajemen Laba Agresif. Audit: Jurnal Praktik & Teori, 23(2), 13-35.

Dhaliwal, D., Naiker, V., & Navissi, F. (2010). Hubungan Kualitas Akrual dengan Karakteristik Ahli Akuntansi dan Bauran Keahlian Komite Audit. Penelitian Akuntansi Kontemporer, 27(3), 787-827.

Gracía-Meca, E., & Sánchez-Ballesta, JP (2009). Tata Kelola Perusahaan dan Manajemen Laba: Sebuah Meta-Analisis. Tata Kelola Perusahaan: Tinjauan Internasional, 17(5), 594-610. proksi, determinan dan konsekuensinya. Jurnal Akuntansi dan Ekonomi 50 (2–3): 344–401.

Duchin, R., JG Matsusaka, dan O. Ozbas. 2010. Kapan direktur luar efektif? Jurnal Ekonomi Keuangan 96 (2): 195–214.

Efendi, J., A. Srivastava, dan EP Swanson. 2007. Mengapa manajer perusahaan salah menyatakan

laporan keuangan? Peran kompensasi opsi dan faktor lainnya. Jurnal Ekonomi Keuangan, 85 (3) 667-708.

Georgeson. 2003. Tinjauan tata kelola perusahaan tahunan - Usulan dan kuasa pemegang saham

kontes, http://www.computershare-na.com/sharedweb/georgeson/acgr/acgr2003.pdf Gillan, S., dan LT Starks. 2007. Evolusi aktivisme pemegang saham di Amerika Serikat.

Jurnal Keuangan Perusahaan Terapan 19 (1): 55–73.

Gompers, PA, J. Ishii, dan A. Metrick. 2003. Tata kelola perusahaan dan harga ekuitas.

Jurnal Ekonomi Triwulanan 118 (1): 523.

Larcker, DF, SA Richardson, dan I. Tuna. 2007. Tata Kelola Perusahaan, Akuntansi hasil, dan kinerja organisasi. Tinjauan Akuntansi 82 (4): 963–1008.

McVay, S., V. Nagar, dan VW Tang. 2006. Insentif perdagangan untuk memenuhi perkiraan analis.

Review Studi Akuntansi 11 (4): 575–98.

Papadopoulos, K. 2019. Pandangan panjang: Peran proposal pemegang saham dalam membentuk tata kelola perusahaan AS (2000-2018). Forum Sekolah Hukum Harvard tentang Tata Kelola Perusahaan dan Regulasi Keuangan, https://corpgov.law.harvard.edu/

/02/06/the-long-view-the-role-of-shareholder-proposals-in-shaping-us -tata kelola perusahaan-2000- 2018

Ji, X., Ahmed, K., & Lu, W. (2015). Dampak reformasi tata kelola perusahaan dan struktur kepemilikan terhadap kualitas laba di Tiongkok. Jurnal Internasional Akuntansi & Manajemen Informasi, 23(2), 169-198.

Downloads

Published

2024-01-17

How to Cite

Lianawati, W. ., Fitriana, F., & Santoso, R. A. . (2024). STUDI TATA KELOLA KEUANGAN PERUSAHAAN DENGAN ANALISISI BIBLIOMETRIK. Jurnal Review Pendidikan Dan Pengajaran (JRPP), 7(1), 681–690. https://doi.org/10.31004/jrpp.v7i1.23909

Most read articles by the same author(s)