DAMPAK ERA DIGITAL TERHADAP PERKEMBANGAN BAHASA ANAK USIA DINI: LITERATURE REVIEW

Authors

  • Muhamad Nukman Universitas Negeri Surabaya
  • Mochamad Nursalim Universitas Negeri Surabaya
  • Diana Rahmasari Universitas Negeri Surabaya

DOI:

https://doi.org/10.31004/jrpp.v7i1.23494

Abstract

Pengaruh era digital dapat membantu perkembangan bahasa pada anak usia dini. Metode yang digunakan dalam literatur ini menggunakan SLR (Sistematic Literatur Reiew). Hasil kajian literatur ini menunjukan hasil bahwa era digital dapat membantu perkembangan tata bahasa dan kosakata anak melalui  penggunaan perangkat  Digital dalam rutinitas anak sehari-hari dan jumlah menonton di era digital misalnya TV dan handphone. Perkembangan pragmatis anak juga dikaitkan secara positif dengan penggunaan perangkat oleh orang tua dalam rutinitas anak, tetapi juga dengan keterlibatan media bersama orang tua. Penelitian ini menegaskan bahwa aspek spesifik dari lingkungan era digital anak usia dini berhubungan dengan perkembangan bahasa anak. Karena lebih banyak menonton konten TV, game dan lainnya baik yang ditonton di layar besar atau tablet.

References

Arwati, N. M., & Fadillah, S. (2019). Pengaruh gerak dan lagu (music and movement) terhadap peningkatan kosakata bahasa inggris pada anak usia 5-6 tahun di PAUD Kasih Ibu. PAUD Lectura: Jurnal Pendidikan Anak Usia DIni, 16(13), 47–60.

Herawati, N. H., & Katoningsih, S. (2023). Kemampuan Bahasa Anak Usia Prasekolah. Jurnal Obsesi: Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini, 7(2), 1685-1695.

Hutchins, S. (2018). Early childhood music training and associated improvements in music and language abilities. Music Perception, 35(5), 579–593.https://doi.org/10.1525/MP.2018.35.5.579

Isna, A. (2019). Perkembangan Bahasa Anak Usia Dini. Al-Athfal, 2(2), 62–69. https://ejournal.stainupwr.ac.id/index.php/Al_Athfal/article/view/140

Khoiruddin, K. (2017). Pengenalan Bahasa Arab melalui Nyanyian pada Anak Usia Prasekolah di PAUD Terpadu Ihyaul Ulum Puncu Kediri Jatim. Jurnal Obsesi : Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini, 1(1), 12. https://doi.org/10.31004/obsesi.v1i1.27

Madyawati, L. (2016). Strategi pengembangan bahasa pada anak. Kencana.

Morrisson. George S. 2012. Dasar-Dasar Pendidikan Anak Usia Dini (PAUD), Jakarta:Indeks

Nasution, F., Siregar, A., Arini, T., & Zhani, V. U. (2023). Permasalahan Perkembangan Bahasa Anak Usia Dini. Jurnal Pendidikan dan Keguruan, 1(5), 406-414.

Puspita, Y., Hanum, F., Rohman, A., Fitriana, F., & Akhyar, Y. (2022). Pengaruh Faktor Lingkungan Keluarga untuk Perkembangan Pemerolehan Bahasa Pertama Anak Usia 2 Tahun 5 Bulan. Jurnal Obsesi : Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini, 6(5), 4888–4900. https://doi.org/10.31004/obsesi.v6i5.2500

Priyanto, A & Anggraini, V. 2019. Stimulasi keterampilan menyimak terhadap perkembangan anak usia dini. Raudhatul Athfal : Jurnal Pendidikan Islam Anak Usia Dini. 3 (1).

Rahayu, P. (2019). Pengaruh era digital terhadap perkembangan bahasa anak. Al-Fathin: Jurnal Bahasa Dan Sastra Arab, 2(01), 47-59.

Sari, E. M. (2016). Meningkatkan kemampuan berbicara melalui lirik lagu. Jurnal Ilmiah Poensia, 1(1), 35–40.

Solichah, N., & Hidayah, R. (2022). Digital storytelling untuk kemampuan bahasa anak. JIP (Jurnal Intervensi Psikologi), 14(2).

Susanto, A. (2012). Perkembangan Anak Usia Dini. Kencana.

Tajiah, J., Asri, C., Keguruan, I., Ikip, P., & Ikip, P. (2020). DENGAN METODE BERNYANYI PADA KELOMPOK A DI TK AL- MUAWANAH. 3(5), 481–487.

Vidal, M. M., Lousada, M., & Viga?rio, M. (2020). Music effects on phonological awareness development in 3-year-old children. Applied Psycholinguistics, 41(2), 299–318. https://doi.org/10.1017/S0142716419000535

Wati, N. S. (2018). Pengaruh Stimulasi Mendengarkan Lagu Dan Bernyayi Terhadap Perkembangan Berbahasa Pada Anak Usia Dini. Elementary: Jurnal Ilmiah Pendidikan Dasar, 4(1), 75. https://doi.org/10.32332/elementary.v4i1.108

Widiani, N. L. W. D., Putra, I. K. A., & Agustika, G. N. S. (2019). Pengaruh Metode Bernyanyi Melalui Media Audio Visual Terhadap Keterampilan Berbicara Anak Kelompok A Tk Triamarta Kediri Tabanan. Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini Undiksha, 7(1), 68–77. Retrieved from https://ejournal.undiksha.ac.id/index.php/JJP AUD

Yulsyofriend, Y., Anggraini, V., & Yeni, I. (2019). Dampak gadget terhadap perkembangan bahasa anak usia dini. Yaa Bunayya: Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini, 3(1), 67-80.

Downloads

Published

2024-01-08

How to Cite

Nukman, M., Nursalim, M. ., & Rahmasari, D. . (2024). DAMPAK ERA DIGITAL TERHADAP PERKEMBANGAN BAHASA ANAK USIA DINI: LITERATURE REVIEW. Jurnal Review Pendidikan Dan Pengajaran (JRPP), 7(1), 284–289. https://doi.org/10.31004/jrpp.v7i1.23494