EFEKTIVITAS PELATIHAN BUSINESS PLAN TERHADAP PENGAMBILAN KEPUTUSAN BERWIRAUSAHA PADA CALON ENTREPENEUR
DOI:
https://doi.org/10.31004/jrpp.v6i4.21288Keywords:
Business Plan, Pengambilan Keputusan Berwirausaha.Abstract
Busniss plan merupakan satu alat yang penting bagi para calon wirausaha untuk merancangkan langkah-langkah strategis dalam memulai dan mengembangkan suatu usaha. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui efektivitas pelatihan busniss plan terhadap pengambilan keputusan berwirausaha pada calon entrepreneur. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah kuantitatif eksperimen dengan design eksperimen one group. Jumlah sampel dalam penelitian ini adalah 15 orang. Hasil penelitian menunjukkan pelatihan business plan berpengaruh terhadap pengambilan keputusan berwirausaha pada calon entrepreneur dengan taraf asymp sig (p) 0,000 < 0,005. Dengan artian business plan dapat memberikan pandangan yang jelas tentang resiko dan peluang bisnis untuk membantu calon wirausaha membuat keputusan yang lebih strategis sebelum memulai usaha. Semakin kuat business plan yang dilakukan oleh calon wirausaha maka akan memperkuat pengambilan keputusan untuk berwirausaha.References
Abidin, M. Z. (2021). Analisis business plan pelaku UMKM di kecamatan Mlarak. Niqosiya: Journal of Economics and Business Research, 1(2), 166-172.
Andayani, E., Hariani, L. S., & Ain, N. (2019). Langkah awal memulai usaha melalui business plan. Abdimas Pedagogi: Jurnal Ilmiah Pengabdian kepada Masayarakat, 2(2), 92-96.
Davidsson, P. (2003). The impact of business planning on new venture performance. Journal of Business Venturing, 18(1), 1-16.
Febriansyah, T., Syahrizal, F., Hutami, R., Hanif, M. F., Almazakira, A., & Fransiska, Y. A. (2020). Business plan Toko Sehati.com. Journal of Entrepeneurship, Management and Industry (JEMI), 3(2), 49-58.
Fitriady, M. Y., & Ponadi, P. (2019). Pelatihan pengambilan keputusan bisnis plan pengembangan usaha berbantuan komputer bagi percetakan skala kecil di Tangerang Selatan. Jurnal Manajemen Kompeten, 2(1), 46-63.
Gasperzs, V., & Mahatma, M. (2018). The effect of entrepreneurial readimess, bussines plan quality and entrepreneurship education on the intentions to strats a new venture. Journal of Interpreneurship Education, 21(1). 1-9.
Harto, B. (2020). Pelatihan pembuatan business plan menggunakan aplikasi excel bagi UMKM Juara Kota Bandung. KUAT: Keuangan Umum dan Akuntansi Terapan, 2(1), 18-22.
Hasan, H. A. (2020). Pendidikan kewirausahaan: Konsep, karakteristik dan Implikasi dalam Memandirikan Generasi Muda. PILAR, 11(1).
Irawati, R. (2017). Pengambilan keputusan usaha mandiri mahasiswa ditinjau dari faktor internal dan eksternal. Jurnal Ilmiah Business dan Ekonomi Asia, 11(2), 58-69.
Irmayanti., & Keri, I. (2021). Strategi penerapan business plan dalam meningkatkan penjualan menurut perspektif ekonomi Islam. Jurnal Akuntansi dan Keuangan Syariah (Jurnal Akunsyah), 1(2), 65-80.
Iswahyuni, I. (2020). Menumbuhkan Minat Kewirausahaan Melalui Pembuatan Perencanaan Bisnis (BUSINESS PLAN) Studi Kasus Mahasiswa Jurusan Ekonomi Syariah di STAI Denpasar Bali. Widya Balina, 5(1), 50-67.
Kusumaningsih, A., Hasan, M., Al Hamid, D. M., Maris, S. F., Ismail, M., Wibowo, A., & Djuanda, G. (2023). Pengambilan Keputusan Dalam Bisnis. Jakarta: Penerbit Tahta Media.
Liao, J., Welsch, H., & Stoica, M. (2003). Organizational absorptive capacity and responsiveness: An empirical investigation of growth–oriented SMEs. Entrepreneurship Theory and Practice, 28(1), 63-86.
Naldi, L., Nordqvist, M., Sjöberg, K., & Wiklund, J. (2007). Entrepreneurial orientation, risk taking, and performance in family firms. Family Business Review, 27(1), 1-21.
Nurcahyono, J., & Sulistyowati, N. W. (2021). Keputusan berwirausaha alumni Pendidikan Akuntansi UNIPMA dipengaruhi pengetahuan Akuntansi dan jiwa kewirausahaan. TangibleJournal, 6(1), 66-76.
Sarasvathy, S. D. (2001). Causation and effectuation: Toward a theoretical shift from economic inevitability to entrepreneurial contingency. Academy of Management Review, 26(2), 243-263.
Setiarini, S. E. (2013). Business plan sebagai implementasi kewirausahaan pada pembelajaran ekonomi di SMA. Dinamika Pendidikan, 8(2).
Shane, S., & Venkataraman, S. (2000). The promise of entrepreneurship as a field of research. Academy of Management Review, 25(1), 217-226.
Simatupang, M., Hemasti, R. A. G., & Simatupang, T. (2022). Peran optimisme dan agility terhadap kesiapan untuk berubah dalam melaksanakan merdeka belajar kampus merdeka. Analitika Jurnal Magister Psikologi UMA, 14(2), 123-131.
Simatupang, M. (2022). Passion for teaching sebagai moderator terhadap pemberian kompensasi dan loyalitas kerja guru honorer di Karawang. Jurnal Psikologi: Media Ilmiah Psikologi, 20, (01), 17-25.
Simatupang, M. (2017). Gambaran keharmonisan commuter family pada anggota Brigade Mobile Kepolisian daerah Sumatera Utara. Analitika: Jurnal Magister Psikologi, 9(1), 27-35.
Simatupang, M. (2019). Kebahagiaan pada Wanita plari depo (Studi kualitatif deskriptif di Nusa Tenggara Timur). Pyschopedia Jurnal Psikologi Universitas Buana Perjuangan Karawang, 4(1).
Simatupang, M. (2020). Budaya organisasi sebagai variabel prediktor terhadap organizational citizenship behavior pada karyawan koperasi. Pyschopedia Jurnal Psikologi Universitas Buana Perjuangan Karawang, 5(1), 18-19.
Simatupang, M., Baihaqi, A., & Guritna, T. (2022). The meaning of work and work performance on autism therapist: The mediating role of employee engagement. International Journal of Innovative Science and Research Technology, 7(8), 165-172.
Simatupang, T. (2022). Faktor-faktor yang mempengaruhi kesiapan untuk berubah (Kajian Psikologi Industri dan Organisasi). Purbalingga: Eureka Media Aksara.
Simatupang, M., Muharsih, L., Barus, D. A., & Ratnaningtyas, A. (2022). Apakah keterlekatan kerja mampu memediasi dukungan lembaga terhadap kinerja karyawan?. Psikologi Prima 5(2), 16-24.
Simatupang, M., Sadijah, N., & Hemasti, R. A. G. (2021). The commuter family: Keharmonisan keluarga. Purbalingga: Eureka Media Aksara.
Steiner, A. G. (2010). Kebijakan Strategi Manajemen. Terjemahan Tim Dosen Fakultas Ekonomi Universitas Indonesia. Jakarta: Erlangga.
Suprapto, H. A. (2019). Pengaruh pembuatan proposal rencana business (business plan) terhadap kemampuan berwirausaha di SMK Bhakti Husada. Jurnal Ilmiah Wahana Pendidikan, 5(2), 19-23.
Supriyanto. (2009). Business plan sebagai langkah awal memulai usaha. Jurnal Ekonomi dan Pendidikan, 6(1), 73-83.
Suryana, Y., & Suyatno. (2017). Pengaruh Business Plan Terhadap Keputusan Berwirausaha Mahasiswa. Jurnal Manajemen dan Business Sriwijaya, 15(2), 187-198.
Zahra, A. A., Husna, A. N., & Haq, A. L. A. (2019). Dinamika pengambilan keputusan dan perkembangan jiwa wirausaha pada mahasiswa. Psympathic: Jurnal Ilmiah Psikologi, 6(1), 111-130.
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Copyright (c) 2023 Marhisar Simatupang
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.