ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PERTUMBUHAN EKONOMI DI DAERAH ISTIMEWA YOGYAKARTA

Authors

  • Rahayu Setiyaningrum Universitas Islam Negeri Sayyid Ali Rahmatullah Tulungagung

DOI:

https://doi.org/10.31004/jrpp.v6i4.20065

Keywords:

IPM, Jumlah penduduk, kemiskinan, penganguran, inflasi, Pertumbuhan Ekonomi

Abstract

Penurunan Produk Domestik Regional Bruto (PDRB) di Daerah Istimewa Yogyakarta (DIY) pada tahun 2022 dibandingkan dengan tahun sebelumnya disebabkan oleh meningkatnya angka pengangguran dan inflasi yang berdampak negatif. Studi ini bertujuan untuk menyelidiki pengaruh simultan dan individual dari faktor-faktor seperti Indeks Pembangunan Manusia (IPM), jumlah penduduk, tingkat kemiskinan, tingkat pengangguran, dan inflasi terhadap Pertumbuhan Ekonomi DIY. Pendekatan kuantitatif digunakan dengan data sekunder dari Badan Pusat Statistik selama periode 2015 hingga 2021. Analisis meliputi uji multikolinearitas, analisis regresi panel, dan penilaian asumsi residu klasik. Hasil penelitian menunjukkan bahwa terdapat pengaruh simultan antara variabel IPM, jumlah penduduk, tingkat kemiskinan, tingkat pengangguran, dan Pertumbuhan Ekonomi DIY. Secara individual, IPM, jumlah penduduk, tingkat kemiskinan, dan tingkat pengangguran berpengaruh positif terhadap Pertumbuhan Ekonomi DIY, sedangkan variabel inflasi tidak memiliki dampak yang signifikan pada Pertumbuhan Ekonomi DIY. Temuan ini memberikan wawasan penting untuk kebijakan ekonomi dan pembangunan di DIY serta mencerminkan kompleksitas faktor-faktor yang memengaruhi pertumbuhan ekonomi regional.

References

Adisasmita, R. (2014). Pertumbuhan Wilayah dan Wilayah Pertumbuhan. Yogyakarta: Graha Ilmu.

Anshori, M dan Iswati, S. (2017). Metodologi Penelitian Kuantitatif. Surabaya: Airlangga University Press.

Aprilya, I., & Juliprijanto, W. (2022). Pengaruh Jumlah Penduduk, Umr, Dan Tpt Terhadap Pertumbuhan Ekonomi Di Indonesia. Transekonomika: Akuntansi, Bisnis Dan Keuangan, 2(5), 469–482. https://doi.org/10.55047/transekonomika.v2i5.238

Arif Novriansyah, M. (2018). Pengaruh Pengangguran dan Kemiskinan Terhadap Pertumbuhan Ekonomi di Provinsi Gorontalo. Gorontalo Development Review, 1(1), 59. https://doi.org/10.32662/golder.v1i1.115

Badan Pusat Statistik. (2023). Produk Domestik Bruto. Retrieved from https://www.bps.go.id/subject/11/produk-domestik-bruto--lapangan-usaha-.html

Erdkhadifa, R. (2022). Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Pertumbuhan Ekonomi Di Jawa Timur Dengan Pendekatan Spatial Regression. IQTISHADUNA: Jurnal Ilmiah Ekonomi Kita, 11(2), 122–140. https://doi.org/10.46367/iqtishaduna.v11i2.729

Fitria Nurrahmayanti Wibowo, A. (2023). Analisis Pengaruh Ekspor, Jumlah Penduduk, Dan Investasi Terhadap Pertumbuhan Ekonomi Di Indonesia. TRANSEKONOMIKA: Akuntansi, Bisnis Dan Keuangan, 3(1), 215–233. Retrieved from https://transpublika.co.id/ojs/index.php/Transekonomika/article/view/370/300

Imanto, R., Panorama, M., & Sumantri, R. (2020). Pengaruh Pengangguran Dan Kemiskinan Terhadap Pertumbuhan Ekonomi Di Provinsi Sumatera Selatan. Al-Infaq: Jurnal Ekonomi Islam, 11(2), 118. https://doi.org/10.32507/ajei.v11i2.636

Kemenkeu. (2022). Kajian Fiskal Regional D.I. Yogyakarta Triwulan I Tahun 2022. Retrieved June 3, 2023, from https://djpb.kemenkeu.go.id/kanwil/diy/id/data-publikasi/artikel/3294-kajian-fiskal-regional-d-i-yogyakarta-triwulan-i-tahun-2022.html

Michael P. Todaro; Stephen C. Smith. (2015). Economic development. 12th edition. Harlow, Essex: Pearson Education Limited.

Nisa, E. M. (2022). Pengaruh Jumlah Tenaga Kerja, Kemiskinan Dan Ipm Terhadap Pertumbuhan Ekonomi Kabupaten Trenggalek Periode 2016-2020. Jurnal Riset Ekonomi, 1(5), 483–492. Retrieved from https://bajangjournal.com/index.php/Juremi/article/view/1427/1177

Pickson, R. B., Enning, K. D., & Siaw, A. (2017). Savings-Growth Nexus in Ghana?: Cointegration and Causal Relationship Analyses. Theoretical Economics Letters, 7(2), 139–153. https://doi.org/10.4236/tel.2017.72012

Prabowo, Dhinnessa; Masruri Muchtar, P. R. S. (2023). Pengaruh Pengangguran, Kemiskinan, Indeks Pembangunan Manusia, dan Populasi terhadap Pertumbuhan Ekonomi di Provinsi Kalimantan Tengah. Jurnal Ekonomi Dan Statistik Indonesia, 3(1), 27–36. https://doi.org/10.11594/jesi.03.01.03

Puji Astuti1, C. P. K. P. (2022). Analisis Pengaruh Jumlah Penduduk, Inflasi, Dan Nilai Tukar Terhadap Pertumbuhan Ekonomi Pendekatan Vecm. TRANSEKONOMIKA: Akuntansi, Bisnis Dan Keuangan, 2(6), 225–244. Retrieved from https://transpublika.co.id/ojs/index.php/Transekonomika/article/view/288/227

Putri, N. A. A., Anggeraini, F., & Desmawan, D. (2023). Pengaruh Indeks Pembangunan Manusia Terhadap Pertumbuhan Ekonomi di Provinsi Banten. JETISH: Journal of Education Technology Information Social Sciences and Health, 1(1), 64–70. https://doi.org/10.57235/jetish.v1i1.52

Sari, L. P., Auliyani, M., & Jannah, N. (2021). Pengaruh Inflasi Terhadap Pertumbuhan Ekonomi Di Sumatera Utara. Journal of Innovation Research and Knowledge, 1(7), 411–418. Retrieved from https://www.bajangjournal.com/index.php/JIRK/article/view/815/574

Suryani, A. (2023). Pengaruh Kemiskinan Terhadap Pertumbuhan Ekonomi Di Provinsi Sumatera Selatan. Jurnal Riset Rumpun Ilmu Sosial, 2(1), 48–56. Retrieved from http://prin.or.id/index.php/JURRISH/article/view/661/725

Utami, farathika putri. (2020). Pengaruh Indeks Pembangunan Manusia (IPM), Kemiskinan dan Pengangguran Terhadap Pertumbuhan Ekonomi di Provinsi Aceh. Jurnal Samudra Ekonomika, 4(2), 101–113. Retrieved from https://ejurnalunsam.id/index.php/jse/article/view/2303

Wulaningrum, R., Kadifa, M., Satya, V.E., dan Azizah, A. (2022). Klasterisasi Pemerintah Provinsi di Indonesia Berdasarkan Kepemilikan Aset Tetap dan Pertumbuhan Ekonomi. Malang: Literasi Nusantara Abadi.

Yenny, N. F., & Anwar, K. (2020). Pengaruh Jumlah Penduduk Terhadap Pertumbuhan Ekonomi Di Kota Lhokseumawe. Jurnal Ekonomika Indonesia, 9(2), 19. https://doi.org/10.29103/ekonomika.v9i2.3181

Downloads

Published

2023-10-19

How to Cite

Setiyaningrum, R. . (2023). ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PERTUMBUHAN EKONOMI DI DAERAH ISTIMEWA YOGYAKARTA. Jurnal Review Pendidikan Dan Pengajaran (JRPP), 6(4), 445–457. https://doi.org/10.31004/jrpp.v6i4.20065