PENGEMBANGAN TARI KREASI KAMPUONG LAMO UNTUK MENINGKATKAN KEMAMPUAN MOTORIK KASAR ANAK USIA 5-6 TAHUN

Authors

  • Intan Ningrum Universitas Riau
  • Hukmi Hukmi Universitas Riau
  • Febrialismanto Febrialismanto Universitas Riau

DOI:

https://doi.org/10.31004/jrpp.v4i1.1867

Keywords:

Tari Kreasi Kampuong Lamo, Kemampuan Motorik Kasar Anak

Abstract

Tujuan pengembangan ini adalah untuk tari kreasi kampuong lamo untuk meningkatkan kemampuan motorik kasar anak usia 5-6 tahun yang valid. Penelitian ini merupakan penelitian pengembangan menurut sugiyono. Pada penelitian ini, peneliti hanya melakukan 6 tahap yaitu mengetahui masalah atau potensi, pengumpulan data, desain produk, validasi desain, revisi desain dan pembuatan produk. Teknik pengumpulan data yang digunakan adalah angket. Angket digunakan saat melakukan validasi ahli materi, ahli media, dan ahli pendidik. Rata- rata penilaian validator ahli materi sebesar 86,6% dengan ktiteria sangat valid , kemudian rata-rata penilaian ahli media sebesar 84% dengan ktiteria cukup valid dan kemudian hasil rata rata penilaian ahli pendidik sebesar 91,1% dengan kriteria sangat valid.

Author Biographies

Intan Ningrum, Universitas Riau

Program Studi PGPAUD, Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Riau

Hukmi Hukmi, Universitas Riau

Program Studi PGPAUD, Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Riau

Febrialismanto Febrialismanto, Universitas Riau

Program Studi PGPAUD, Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Riau

References

Akbar, S. (2013). Instrumen perangkat pembelajaran. Bandung: PT Remaja Rosdakarya.

Anhu, L. O. A. (2016). Kreativitas Tari Pada Anak Usia Dini. Shautut Tarbiyah, 34(XXII), 56–79.

Astuti, F. (2016). Pengetahuan dan teknik menata tari untuk anak usia dini.

Bambang, S. (2007). Metode Pengembangan Fisik. Jakarta: Pusat Penerbit Universitas Terbuka.

Dwi Handoko, A. (2014). Perkembangan Seni Tari Jaranan Buto Di Kecamatan Cluring Kabupaten Banyuwangi Tahun 1963-2007. Avatara, 2(3).

Manshur. (2011). pendidikan anak usia dini dalam islam. yogyakarta, pustaka belajar.

Mulyani, N. (2016). Menjadi Orang Tua Kreatif (Strategi Orangtua dalam Menumbuhkankembangkan Kreativitas Anak). INSANIA: Jurnal Pemikiran Alternatif Kependidikan, 21(1), 1–17.

Rachmi, T. (2008). Keterampilan Musik dan Tari. Jakarta: Universitas Terbuka.

Riduwan, S. (2012). Pengantar Statistika. Bandung: Alfabeta.

Stork, S., & Sanders, S. W. (2008). Physical education in early childhood. The Elementary School Journal, 108(3), 197–206.

Sugiyono, P. D. (2013). Statistik untuk Penelitian. CV. Alvabeta Bandung.

Yulianti, R. (2016). Pembelajaran tari kreatif untuk meningkatkan pemahaman cinta lingkungan pada anak usia dini. JPKS (Jurnal Pendidikan Dan Kajian Seni), 1(1).

Dr. H. Armansyah.(2017). Syi’ar Sholat Tarrawih di Pulau GadangBandung : Yayasan Jatidiri

Downloads

Published

2021-06-29

How to Cite

Ningrum, I., Hukmi, H., & Febrialismanto, F. (2021). PENGEMBANGAN TARI KREASI KAMPUONG LAMO UNTUK MENINGKATKAN KEMAMPUAN MOTORIK KASAR ANAK USIA 5-6 TAHUN. Jurnal Review Pendidikan Dan Pengajaran (JRPP), 4(1), 127–133. https://doi.org/10.31004/jrpp.v4i1.1867