Implementasi Metode Arima dalam Memprediksi Pertumbuhan Penduduk
DOI:
https://doi.org/10.31004/jpdk.v4i6.9029Abstract
Pertumbuhan penduduk terus meningkat tiap tahunnya dapat berdampak pada berbagai bidang. Untuk mengantisipasi dampak negatifnya, perlu dilakukannya prediksi jumlah penduduk pada waktu yang akan datang. Metode yang dapat digunakan dalam meramalkan pertumbuhan penduduk salah satunya metode ARIMA Box Jenkins. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui seberapa akuratnya penggunaan metode ARIMA dalam melakukan prediksi pertumbuhan penduduk di suatu wilayah. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah deskriptif. Sumber data penelitian adalah data sekunder. Pengumpulan data menggunakan studi pustaka. Hasil dari penelitian yang dikaji menyatakan bahwa melakukan peramalan jumlah penduduk dengan menggunakan metode ARIMA memiliki tingkat ketepatan yang tidak stabil, ada beberapa penelitian yang memiliki tingkat ketepatan tinggi dan ada pula yang memiliki tingkat ketepatan rendah. Kesimpulan dari penelitian ini adalah metode ARIMA sudah banyak digunakan dalam memprediksi pertumbuhan penduduk dan tingkat keakuratan hasil peramalannya tidak jauh melenceng dari data sebenarnya.Downloads
Published
2022-11-18
How to Cite
Khoerunnisa, D. ., Kustiawati, D. ., Khofifah, S. ., & Abta, A. J. . (2022). Implementasi Metode Arima dalam Memprediksi Pertumbuhan Penduduk. Jurnal Pendidikan Dan Konseling (JPDK), 4(6), 4794–4805. https://doi.org/10.31004/jpdk.v4i6.9029
Issue
Section
Articles
License
Copyright (c) 2022 Dwi Khoerunnisa, Dedek Kustiawati, Siti Khofifah, Akadah Junife Abta
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
Authors retain copyright and grant the journal right of first publication with the work simultaneously licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License that allows others to share the work with an acknowledgement of the works authorship and initial publication in this journal. Authors are able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journals published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book), with an acknowledgement of its initial publication in this journal. Authors are permitted and encouraged to post their work online (e.g., in institutional repositories or on their website) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of published work (See The Effect of Open Access).