Pengaruh Harga dan Sistem Penjualan Tiket Terhadap Kepuasan Penonton di Event Konser Be The Sun In Jakarta 2022
DOI:
https://doi.org/10.31004/jpdk.v4i6.8709Abstract
Penelitian memiliki maksud dan tujuan untuk mengetahui seberapa berpengaruh faktor harga tiket dan sistem penjualan tiket yang diterapkan oleh promotor terhadap tingkat kepuasan penonton pada acara konser Be The Sun in Jakarta 2022. Be The Sun merupakan acara konser yang dilaksanakan oleh grup asal Korea Selatan, SEVENTTEN dengan jumlah anggota 13 orang. Penelitian ini menggunakan penonton konser sebagai populasi yang berjumlah 2000 dengan variabel bebas meliputi harga dan sistem penjualan tiket, serta variabel terikat yaitu kepuasan penonton. Dari perhitungan populasi, didapat jumlah sampel sebanyak 95 responden. Menggunakan metode penelitian kuantitatif dengan menggunakan kuesioner sebagai data primer dan menggunakan perhitungan analisis regresi linear berganda sebagai rumus untuk mengolah data guna mendapatkan hasil yang diinginkan. Didapatkan hasil pengolahan data dan pembahasan bahwa terdapat satu variabel yang berpengaruh secara parsial terhadap kepuasan penonton, yaitu harga. Sedangkan satu variabel lainnya berpengaruh secara menyeluruh, yaitu sistem penjualan tiket. Dengan demikian, apabila sistem penjualan tiket ditingkatkan maka kepuasan penonton akan meningka.Downloads
Published
2022-11-12
How to Cite
Maranisya, U. ., & Putri, S. A. . (2022). Pengaruh Harga dan Sistem Penjualan Tiket Terhadap Kepuasan Penonton di Event Konser Be The Sun In Jakarta 2022 . Jurnal Pendidikan Dan Konseling (JPDK), 4(6), 3225–3232. https://doi.org/10.31004/jpdk.v4i6.8709
Issue
Section
Articles
License
Copyright (c) 2022 Ulfi Maranisya, Shifa Ananda Putri
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
Authors retain copyright and grant the journal right of first publication with the work simultaneously licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License that allows others to share the work with an acknowledgement of the works authorship and initial publication in this journal. Authors are able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journals published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book), with an acknowledgement of its initial publication in this journal. Authors are permitted and encouraged to post their work online (e.g., in institutional repositories or on their website) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of published work (See The Effect of Open Access).